Materi Pelajaran Kelas 5 Pecahan

Materi Pelajaran Kelas 5 Pecahan
A. Persen
1. Pengertian Persen
Persen atau di lambangkan dengan % adalah bilangan Per-Seratus atau jika di
lambangkan dengan angka dan persen misalnya 50% di baca Lima Puluh Persen artinya
. Atau 14% di baca Empat Belas Per Seratus artinya

.

2. Mengubah suatu peahan ke bentuk persen atau sebaliknya
a. Mengubah pecahan biasa ke persen.
Cara Mengubah :
Mengubah pecahan biasa menjadi persen berarti mengubah pecahan biasa tersebut
menjadi pecahan dengan penyebut 100.
Contoh Soal
1)

Keterangan

= .............%




Penjelasan !



Ingat ini.

Penyebut pada pecahan tersebut adalah 10, agar menjadi 100, maka
penyebutnya harus di kalikan dengan 10. Bila penyebutnya di kalikan
dengan 10 maka pembilang nya juga di kalikan 10.
Jadi
2)



=




=

= 70%

agar penyebutnya menjadi per 100 maka :


=



=

= 12%

b. Mengubah persen ke peahan biasa
Cara Mengubah :
Persen adalah per seratus jadi jika 40% berarti
Setelah menjadi per seratus atau


selanjutnya kita sederhanakan dengan cara

mencari FPB dari pembilang dan penyebutnya (Berarti kita cari FPB dari 40 dan
100).
Contoh Soal
40 % di ubah menjadi pecahan biasa.
40 % =
Setelah itu kita cari FPB dari 40 dan 100
FPB dari 40 dan 100 adalah 20 (Ingat kembali FPB dan KPK pada semester 1)
Jadi

=





= .

Jadi 40 % jika di ubah menjadi pecahan biasa menjadi .


c. Mengubah pecahan biasa ke pecahan desimal.
Jika kita akan mengubah pecahan biasa menjadi pecahan desimal maka
penyebutnya harus di ubah menjadi per 10, per 100 per 1.000 dan seterusnya.
Atau bisa juga dengan cara membagi pembilang dengan penyebutnya.
Contoh Soal.
=⋯

Penyelesaiannya !
Penyebutnya di jadikan per 10 karena penyebutnya 1 angka.
=




=

= 0,8. atau dengan cara membagi 4 : 5 = 0,8.

=⋯


Penyebutnya di jadikan per 100 karena penyebutnya 2 angka.
=





=

= 0,06 atau dengan cara 3 : 50 = 0,06.

Catatan ! ada dua cara untuk mengubah pecahan biasa menjadi pecahan
desimal yaitu dengan mengubah penyebutnya menjadi per 10, 100, 1000 dan
seterusnya atau dengan cara membagi langsung pembilang dengan
penyebutnya.
d. Mengubah pecahan desimal menjadi pecahan biasa
Untuk mengubah pecahan desimal menjadi pecahan biasa adalah dengan cara
sebagai berikut.
a) Jika angka di belakang koma adalah satu angka maka per 10, jika dua

angka per 100, jika tiga angka per 1.000 dan seterusnya.
Misal 0,5 maka menjadi

. 0,35 maka menjadi

. 0,125 maka menjadi

. ( Ingat berapa angka di belakang koma )
b) Jika sudah menjadi pecahan per 10, 100, 1.000 dan seterusnya.
Sederhanakan pecahan tersebut dengan FPB-nya.
Contoh soal !
0,25 = .............
Penyelsaian.
Karena angka di belakang koma ada dua maka menjadi

.

Setelah itu mencari FPB dari 25 dan 100. FPB-nya adalah 25. ( Ingat cara
mencari FPB di semester 1)
Jadi :


=





= . Jadi pecahan biasa dari 0,25 adalah .

Soal Latihan.
1. Seorang peternak ayam mempunyai 8.000 ekor ayam. Sebanyak 40 % dari keseluruhan
ayamnya ia jual. Berapa ayam yang telah terjual? Dan berapa sisa ayam yang belum
terjual?
2. Ubahlah pecahan biasa ke bentuk persen!
a.
b.
3. Ubahlah persen ke pecahan biasa berikut!
a. 5 %
b. 25 %
4. Ubahlah pecahan desimal menjadi pecahan biasa berikut!

a. 0,2
b. 0,05
5. Ubahlah pecahan biasa menjadi pecahan desimal berikut!
a.
b.

materi pecahan kelas 5 sd semester 2
rumus matematika sd kelas 5 lengkap
materi pecahan sd
cara pembagian pecahan campuran

materi pecahan kelas 5

adalah istilah dalam matematika yang terdiri dari pembilang dan penyebut. Hakikat transaksi
dalam bilangan pecahan adalah bagaimana cara menyederhanakan pembilang dan penyebut.