Berita Acara Penjelasan Pekerjaan Paket 2 Copy

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN
(AANWIJZING)
Kode Lelang : 513254
Program

: Pendidikan Menengah

Nomor

Kegiatan

: Pembangunan dan Pengadaan

Tanggal

: 021.2/ULP/BA.PP
(A)/DISDIK/VII/2013
: 03 Juli 2013

Lampiran


: 1 (satu) berkas

Sarana Pendukung SMA/SMK

Pekerjaan : Paket 2 (dua) Perencanaan
Pembangunan Asrama Putri
Lantai 2 SMK Mambaul ma’arif
Kecamatan Langgam.

Pada hari ini Rabu tanggal Tiga bulan Juli tahun Dua ribu tiga belas, dimulai pukul 09.00
WIB dan berakhir pukul 11.00 WIB melalui situs www.lpse.pelalawankab.go.id telah
diadakan Rapat Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) untuk Paket 1 (satu) Perencanaan
Pembangunan Asrama Putri lantai 2 SMK Mambaul Ma’arif Kecamatan Langgam.

A. Peserta Rapat
Rapat dipimpin oleh :
Nama
Jabatan

: RONNI INDRA, ST

: Ketua

Rapat dihadiri oleh :
1. Nama
Jabatan

: APRIZAL, S.Pd
: Sekretaris

2. Nama
Jabatan

NASIKI, S.Pd., M.Pd
: Anggota
:

B. Uraian
1. Jumlah peserta yang mendaftar sampai dengan sesaat sebelum dimulainya Rapat
Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) berjmulah 3 peserta.
2. Pertanyaan dan jawaban Rapat Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) dapat dilihat pada

lampiran berita acara ini.

Lampiran
Pekerjaan

: Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing)
: Paket 2 (dua) Perencanaan Pembangunan Asrama Putri Lantai 2 SMK

Nomor
Tanggal

: 021.2/ULP/BA.PP (A)/DISDIK/VII/2013
: 03 Juli 2013

Mambaul Ma’arif Kecamatan Langgam.

LAMPIRAN.

Pertanyaan dari CV. CALVINDAM JAYA. EC
1. Kpd Yth Bpk Panitia lelang apa perlu Ahli Penasehat di cantumkan di penawaran

biaya, apa lagi lulusan sarjana agama sedangkan kita perencanaan gedung, apa tidak
jadi masalah di belakang hari. tolong penjelasannya Pak .
Jawaban.
Perlu dan tidak masalah,karna bangunan tersebut merupakan bagian dari Pondok
Pesanten Mambaul Ma’arif, jadi diperlukan perencanaan yang sesuai dengan Adab
Islami mengenai tata letak bangunan dan ruangan.

2. Kpd Yth Bpk Panitia Lelang Apa perlu Boring kedalaman Mak. 30 M dan Sondir 10
Ton, sedangkan bangunan yg di rencanakan cuma 2 lantai. apa bisa diganti dengan
sondir 5 ton / 2,5 ton. terima kasih.

Jawaban.
Boleh,dan perubahan akan kami tuangkan pada Addendum Dokumen Pengadaan.

Demikian Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) ini dibuat untuk diperlukan
sebagaimana mestinya

Ttd
Unit Layanan Pengadaan ( ULP ) Pengadaan Barang/Jasa
Pada Dinas Pendidikan Kabupaten Pelalawan

Tahun Anggaran 2013