BA. PELELANGAN GAGAL REHAB KANTOR

UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR
Sekretariat : Biro Administrasi Pembangunan Setda Provinsi NTT
(Kantor Gubernur Pertama Lt. 3 Sayap Kiri)
Jalan Basuki Rahmat, Tlp. (0380) 833341 Fax. (0380) 829283
Naikoten - Kota Kupang

BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
Nomor : 05/PJ-ULP/KST.PK/IV/2016
Tanggal : 26 APRIL 2015

Satuan Kerja
Pekerjaan

:
:

Lokasi
Sumber Dana

:
:


Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara Timur
REHABILITASI SEDANG/BERAT GEDUNG KANTOR (LANJUTAN REHAB
KANTOR TAHAP III)
Kota Kupang
APBD Tahun Anggaran 2016

Pada hari ini Selasa tanggal Dua Puluh Enam bulan April tahun Dua Ribu Enam Belas, bertempat di
Sekretariat ULP Provinsi NTT pada Biro Administrasi Pembangunan Setda Provinsi NTT, kami yang
bertanda tangan di bawah ini POKJA REHABILITASI SEDANG/BERAT GEDUNG KANTOR (LANJUTAN
REHAB KANTOR TAHAP III), menerangkan bahwa setelah dilakukan tahapan lelang tidak ada peserta
yang memasukan penawaran.
Sesuai ketentuan dalam DOKUMEN PENGADAAN Bab III. Instruksi Kepada Peserta (IKP) Pasal 36. Dan
juga merujuk pada Perpres 54 tahun 2010, maka dengan ini Pokja bersepakat bahwa proses pelelangan
sederhana pekerjaan REHABILITASI SEDANG/BERAT GEDUNG KANTOR (LANJUTAN REHAB KANTOR
TAHAP III), dinyatakan gagal dan selanjutnya akan dilakukan Pemilihan Langsung Ulang.
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

KELOMPOK KERJA (POKJA) ULP PROVINSI NTT
REHABILITASI SEDANG/BERAT GEDUNG KANTOR (LANJUTAN REHAB KANTOR TAHAP III)


TTD

1