ADENDUM PENGADAAN PEKERJAAN KONSTRUKSI REHAB MESS BIB LEMBANG 2016

ADDENDUM
DOKUMEN PENGADAAN

Nomor : 03013/PL.020/F2.J/02/2016
Tanggal : 03 Februari 2016

PEKERJAAN KONSTRUKSI REHAB MESS

-Metode e-Pemilihan Langsung
Dengan Pascakualifikasi

Kelompok Kerja Unit Layanan Pengadaan
KEMENTERIAN PERTANIAN
DIREKTORAT JENDERAL PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
BALAI INSEMINASI BUATAN LEMBANG

Tahun Anggaran: 2016

KEMENTERIAN PERTANIAN
DIREKTORAT JENDERAL PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
BALAI INSEMINASI BUATAN LEMBANG

JALAN KAYU AMBON NOMOR 78 LEMBANG BANDUNG 40391
TELP. (022)2786222 – 2785307, FAXIMILI (022) 2787271
Email : biblembang@pertanian.go.id web site :
www.banksperma.com
ADDENDUM
DOKUMEN PENGADAAN
Nomor

: 03013/PL.020/F2.J/02/2016

Satuan Kerja
Kategori
Metode Pengadaan
Metode Dokumen
Metode Kualifikasi
Metode Evaluasi
Anggaran
Nilai Pagu Paket

:

:
:
:
:
:
:
:

Balai Inseminasi Buatan Lembang
Pengadaan Jasa Konstruksi
Pemilihan Langsung
Satu File
Pascakualifikasi
Sistem Gugur
APBN 2016
Rp 999.943.000,-

Nilai HPS Paket

: Rp 999.714.000,-


Perubahan dan Penambahan terhadap Dokumen Pengadaan adalah sebagai berikut :
(SEMULATERTULIS)
Memiliki Tenaga Ahli dengan kualifikasi keahlian :
b. Pelaksana Bangunan Gedung/Pekerjaan Gedung, dengan kualifikasi kelas 1,
melampirkan scan Sertifikat Keahlian dari Asosiasi Konstruksi
Indonesia...................................................................
(BERUBAH MENJADI)
Memiliki Tenaga Ahli dengan kualifikasi keahlian :
b. Pelaksana Bangunan Gedung/Pekerjaan Gedung, dengan kualifikasi kelas 1,
melampirkan scan Sertifikat Keterampilan dari Asosiasi Konstruksi
Indonesia...................................................................
Addendum Dokumen Pengadaan ini merupakan bagian yang mengikat dan tidak
terpisahkan dari Dokumen Pengadaan.
Demikian Addendum Pengadaan ini dibuat untuk dapat digunakan sebagai mana
mestinya.
Pokja Pekerjaan Konstruksi Rehab Mess
Balai Inseminasi Buatan Lembang