POB SDM 009 penghargaan satyalancana karya satya

INSTITUT PERTANIAN BOGOR
DIREKTORAT SUMBERDAYA MANUSIA
PROSEDUR OPERASIONAL BAKU
PENGHARGAAN SATYALANCANA KARYA SATYA

1. TUJUAN
Tujuan Prosedur Operasional Baku (POB) ini adalah untuk menjelaskan
prosedur tentang penghargaan kepada PNS yang dalam melaksanakan
tugasnya telah menunjukkan kesetiaan, pengabdian, kecakapan, kejujuran,
kedisiplinan, dan telah bekerja sekurang-kurangnya 10 atau 20 atau 30 tahun
atau lebih secara terus menerus serta tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin
tingkat sedang atau berat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang
berlaku.
.
2. RUANG LINGKUP
Prosedur ini berlaku dalam kegiatan pemberian penghargaan kepada PNS di
lingkungan Institut Pertanian Bogor.
3. DEFINISI
3.1. Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 1994 tentang
Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya adalah penghargaan
kepada PNS yang dalam melaksanakan tugasnya telah menunjukkan

kesetiaan, pengabdian, kecakapan, kejujuran, kedisiplinan, dan telah
bekerja sekurang-kurangnya 10 atau 20 atau 30 tahun atau lebih secara
terus menerus serta tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin tingkat sedang
atau berat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3.2. Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya 10 tahun adalah
penghargaan bagi PNS yang telah memilik masa kerja minimal 13 tahun.
3.3. Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya 10 tahun adalah
penghargaan bagi PNS yang telah memilik masa kerja minimal 23 tahun.
3.4. Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya 10 tahun adalah
penghargaan bagi PNS yang telah memilik masa kerja minimal 30 tahun.

POB/SDM-009
Revisi 004
27 Oktober 2009

1 dari 3

INSTITUT PERTANIAN BOGOR
DIREKTORAT SUMBERDAYA MANUSIA
PROSEDUR OPERASIONAL BAKU

PENGHARGAAN SATYALANCANA KARYA SATYA

4. TANGGUNG JAWAB
4.1. Kepala Seksi bertugas memeriksa usulan, monitoring penghargaan
satyalancana karya satyalancana karya satya.
4.2. Kepala Sub Direktorat bertanggung jawab sebagai pengendali mutu
(quality control) dan evaluator kegiatan.
4.3. Direktur

Sumberdaya

Manusia

(SDM)

bertanggung

jawab

dalam


memverifikasi penghargaan satyalancana karya satya bagi tenaga
pendidik (dosen) maupun tenaga kependidikan.
4.4. Rektor IPB bertanggung jawab untuk mensahkan dokumen dan Surat
Keputusan

POB/SDM-009
Revisi 004
27 Oktober 2009

2 dari 3

INSTITUT PERTANIAN BOGOR
DIREKTORAT SUMBERDAYA MANUSIA
PROSEDUR OPERASIONAL BAKU
PENGHARGAAN SATYALANCANA KARYA SATYA

5. RINCIAN PROSEDUR
Prosedur Penghargaan Satyalancana Karya Satya
AKTIVITAS


DOKUMEN

KETERANGAN

Mulai
Kpl Biro Kepegawaian

1

1)

Dokumen Surat
Edaran

2)

Surat Edaran ke
unit kerja


Surat Edaran Usulan
Tanda Kehormatan
Satyalancana Karya Satya

Rektor/Dir.SDM

2

Membuat Surat Edaran ke
unit kerja

Ketua Unit Kerja

Batas akhir
pengiriman berkas
usulan dari unit kerja
ke Dit. SDM paling
lambat akhir bulan
Desember


3

Perbaikan

Mengirimkan berkas usulan
ke Rektor/Dir.SDM

Rektor/Dir.SDM

Usulan dilakukan 2
(dua) kali dalam
setahun, yaitu :
ƒ menjelang bulan
Mei: usulan di kirim
paling lambat akhir
bulan Januari
ƒ menjelang bulan
Agustus: usulan di
kirim paling lambat
akhir bulan Mei


4

Memproses dan
Membuat Usulan ke Biro
Kepegawaian

4)

Surat Usulan

5

Koreksi?

Ya

Tidak

Kepala Biro

6
Kepegawaian
Penerbitan, distribusi SK &
nota serta Penggandaan
Dokumen

6) Dokumen Master
Daftar Distribusi
Internal
Daftar Dokumen
Internal Master

Selesai

POB/SDM-009
Revisi 004
27 Oktober 2009

3 dari 3