LPSE Kabupaten Sumbawa BA Gagal

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA
UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) BARANG/JASA PEMERINTAH

KELOMPOK KERJA 34 PEKERJAAN KONSTRUKSI
Jalan Garuda Nomor 1 Sumbawa Besar Telp (0371) 22406 Sumbawa Besar

BERITA ACARA LELANG GAGAL
Nomor : 09/Pokja-34-Konstruksi/Dislutkan/VIII/2016

Pada hari ini, Rabu tanggal Tiga bulan Agustus tahun Dua Ribu Enam Belas (03-08-2016), Pokja 34 Pekerjaan
Konstruksi Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa Kabupaten Sumbawa menyatakan pelelangan gagal untuk paket
pekerjaan sebagai berikut:
Paket Pekerjaan
Kode Lelang
HPS
Website LPSE
Metode Evaluasi

:
:
:

:
:

Pembangunan Revetment Pelabuhan Perikanan Labuhan Bua
913222
Rp 500.000.000
lpse.sumbawakab.go.id
Sistem Gugur

Bahwa berdasarkan alasan-alasan sebagai berikut:
1. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 sebagaimana telah diubah dengan Perpres Nomor 70 Tahun 2012
tentang Perubahan Kedua Perpres Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, Pasal
83 Ayat (1) huruf. d. Kelompok Kerja ULP menyatakan Pelelangan/Pemilihan langsung gagal, apabila tidak ada
penawaran yang evaluasi penawaran;
2. Dokumen Pengadaan Pekerjaan Pembangunan Revetment Pelabuhan Perikanan Labuhan Bua Nomor :
01/Pokja-34-Konstruksi/Dislutkan/VII/2016 tanggal 12 Juli 2016 Bab. III. Instruksi Kepada Peserta (IKP) Huruf
H. Pelelangan gagal dan tindak lanjut pelelangan gagal angka 36.1. Pokja ULP menyatakan pelelangan gagal
apabila tidak ada penawaran yang lulus evaluasi penawaran.
3. Hasil evaluasi Penawaran sebagai berikut:
No.


Penyedia

Alasan Gugur

1.

CV. HANIF AKBAR

Pengalaman personil yang diusulkan kurang dari yang disyaratkan
dalam dokumen pengadaan

2.

CV.ARAMCO

3.
4.

CV. ANEKA CIPTA

CV. GLOBAL KONSTRUKSI

1. Tidak melampirkan bukti dukungan atau sewa peralatan
2. Tidak melampirkan SKT, Ijazah dan KTP personil
Tidak melampirkan bukti dukungan atau sewa peralatan
Tidak menghadiri klarifikasi teknis tanpa alasan yang jelas

Dengan ini Pokja 34 Pekerjaan Konstruksi ULP Kab. Sumbawa menyatakan Lelang Gagal dan selanjutnya akan
dilakukan seleksi ulang sesuai dengan ketentuan yang berlaku
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Sumbawa Besar, 03 Agustus 2016
KELOMPOK KERJA 34 PEKERJAAN KONSTRUKSI
UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) BARANG/JASA KABUPATEN SUMBAWA
1. Wirawan Dimeng, SP
2. Anna Agustiany, ST, MM

Ketua

1…………...…….....
2………………........


Sekretaris

3. Abdul Aziz, S.Sos

Anggota

4. Gemma Firmansyah, SE

Anggota

5. Ahmad Afandy, ST

Anggota

3…………...…….....
4………………........
5…………...…….....