Pengumuman Pemenang Pengawasan Stadion

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
REHABILITASI STADION BATORO KATONG PONOROGO
TAHUN ANGGARAN 2013
Ponorogo, 20 September 2013
Nomor
Sifat
Lampiran
Perihal

:
:
:
:

Kepada :
Yth. 1. Direktur PT. Kusuma Bangun Karya
2. Direktur CV. Inti Konsult
3. Direktur CV. Citra Laras Konsultan
4. Direktur PT. Gubah Alam Lestari
5. CV. Duta Pendawa
di TEMPAT


600/13/PAN.PW/2013
Penting
-Pengumuman Pemenang

Berdasarkan Surat Penetapan Pemenang nomor: 600/12/PAN.PW/2013 tanggal 20
September 2013, dengan ini Panitia Pengadaan Barang/Jasa Rehabilitasi Stadion Batoro
Katong Ponorogo Tahun Anggaran 2013 mengumumkan penyedia jasa sebagai pemenang:
Nama pekerjaan
: Jasa Konsultansi Pengawasan Rehabilitasi Stadion Batoro Katong
untuk Diserahkan Kepada Pemerintah Kabupaten Ponorogo Dalam
Rangka Bantuan Pembangunan Prasarana Keolahragaan
Satuan Kerja
: Kementerian Pemuda dan Olahraga RI
Sumber dana
: APBN Tahun Anggaran 2013
Nilai Pagu Anggaran : Rp 137.600.000,00 (Seratus tiga puluh tujuh juta enam ratus ribu
rupiah)
Nilai Total HPS
: Rp 136.000.000,00 (Seratus tiga puluh enam juta rupiah)

adalah sebagai berikut:
PEMENANG
Nama Penyedia Jasa
Alamat
NPWP
Harga penawaran

:
:
:
:

Harga penawaran terkoreksi

:

Nilai Teknis

:


PT. Kusuma Bangun Karya
Jl. Batoro Katong IV/3 Ponorogo
02.586.020.6-647.000
Rp 134.000.000,00 (Seratus tiga puluh empat juta
rupiah) termasuk PPN10%
Rp 134.000.000,00 (Seratus tiga puluh empat juta
rupiah) termasuk PPN10%
92,00

Bagi para peserta yang keberatan atas penetapan pemenang tersebut, diberi
kesempatan untuk mengajukan sanggahan secara online melalui website LPSE :
http://lpse.ponorogo.go.id kepada Panitia Pengadaan Barang/Jasa Rehabilitasi Stadion
Batoro Katong Ponorogo Tahun Anggaran 2013, Jl. Gajah Mada No. 67 Ponorogo dengan
tembusan secara offline/tertulis kepada PPK Pada Asisten Deputi Pengembangan Prasarana
dan Sarana Keolahragaan Kemenpora RI, Sekretaris Kemenpora RI selaku Kuasa Pengguna
Anggaran dan Kepala Inspektorat Jenderal Kemenpora RI dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Sanggahan sudah diterima selambat-lambatnya 3 (tiga) hari setelah pengumuman ini.
2. Sanggahan disertai bukti-bukti terjadinya penyimpangan.

Demikian, untuk diketahui dan atas perhatiannya diucapkan terimakasih.

Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Rehabilitasi Stadion Batoro Katong Ponorogo T.A. 2013
Ketua,

Budi Darmawan, ST.
NIP. 19710203 200212 1 005