12 Pengumuman Pemenang Penimbunan

KEMENTERIAN SOSIAL REPUBLIK INDONESIA
BALAI BESAR PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KESEJAHTERAAN SOSIAL
(BBPPKS) MAKASSAR
Jalan Perintis Kemerdekaan Km. 9 Makassar Telp. (0411) 584057 Fax. (0411) 4773102

PENGUMUMAN PEMENANG
Nomor : 12/ULP/MKS/PENIMBUNAN/04/2016
Berdasarkan Surat Penetapan Pemenang Nomor : 11/ULP/MKS/PENIMBUNAN/04/2016 tanggal 15
April 2016, dengan ini Pokja ULP Kemsos – BBPPKS Makassar Mengumumkan Pemenang Pemilihan
Penyedia Barang/Jasa Pekerjaan Penimbunan dan Pematangan Lahan adalah :
Nama Perusahaan
Alamat Perusahaan
NPWP
Harga Penawaran

:
:
:
:

CV. CAHAYA RIZKY

Bumi Tamalanrea Permai (BTP) Blok H No. 39 Makassar
72.377.545.8-801.000
Rp. 820.000.000,- (delapan ratus dua puluh juta rupiah)

Setelah pengumuman pemenang pengadaan ini, kepada Peserta dapat menyampaikan sanggahan
secara elektronik melalui aplikasi SPSE atas penetapan pemenang kepada Pokja ULP Kemsos – BBPPKS
Makassar dalam waktu 3 (tiga) hari setelah pengumuman pemenang disertai bukti terjadinya
penyimpangan, dengan tembusan disampaikan secara offline kepada PPK, PA/KPA dan APIP K/L/D/I
sebagaimana tercantum dalam LDP.
Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Makassar, 15 April 2016
Ttd
Pokja ULP Kemsos BBPPKS Makassar
Tembusan :
1. Pejabat Pembuat Komitmen BBPPKS Makassar