prosedur permohonan informasi

Permohonan Informasi
Prosedur permohonan informasi di PPID Utama
1. Pemohon informasi mengisi formulir permintaan informasi di pusat pelayanan informasi.
2. Pemohon informasi menyerahkan lembar permohonan informasi kepada petugan dengan
melamprkan foto copy KTP.
3. Petugas pelayana informasi menyerahkan tanda bukti permintaa n informasi kepada
pemohon informasi.
4. Petugas pelayanan memeriksa informasi serta meregistrasi PI tersebut, dan
memberitahukan kapan pemohon mendapatkan informasi yang diminta.
5. Informasi yang dimohon apabila tersedia dipusa layanan akan diverifikasi oleh petugas
selanjutnya diserahkan kepada pemohon informasi, dengan menyerahkan tanda bukti
penerimaaan informasi
6. Jika informasi tidak tersedia di pusat layana, maka akan dirujuk ke dinas teknis terkait
atau PPID pembantu di SKPA.
7. PPID pembantu dapat menjawab secara langsung kepada pemohon informasiatau/ dan
kooordinasi dengan PPID utama.
8. Selanjutnya informasi yang dikirim dari PPID pembantu, diserahkan kepada pemohon
informasi dengan menyerahkan tanda bukti penerimaan informasi.

Pengajuan Keberatan


Pengajuan Sengketa ke KID

Pengajuan Sengketa ke Pengadilan