BA Penjelasan Pekerjaan Pengadan Peralatan Penunjang Operasional

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
BALAI BESAR RISET PENGOLAHAN PRODUK DAN BIOTEKNOLOGI
KELAUTAN DAN PERIKANAN
Jl. KS. Tubun Petamburan VI
Jakarta 10260

Telp : 021-53650157
Fax : 021-53650158

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN (Aanwijzing)

PEKERJAAN

NOMOR
: 29.9 /BalitbangKP/BBP4BKP/PL 113/VIII/2012
TANGGAL : 29 Agustus 2012

PENGADAAN PERALATAN
PENUNJANG

OPERASIONAL

Pada hari ini Rabu tanggal 29 bulan Agustus tahun Dua Ribu Dua Belas bertempat di Balai
Besar Penelitian dan Pengembangan Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan, kami
Panitia Pengadaan Peralatan Penunjang Operasional yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kuasa
Pengguna Anggaran Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pengolahan Produk dan Bioteknologi
Kelautan dan Perikanan Nomor : SK-2.12/KPA/Balitbang KP.5/PL.113/I/2012 tanggal 2 Januari 2012,
telah mengadakan Rapat Penjelasan (Aanwijzing) Pekerjaan Pengadaan Peralatan Penunjang Operasional.
Rapat Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) dilakukan melalui aplikasi LPSE Kementerian Kelautan
dan Perikanan secara online oleh Ketua dan Anggota Panitia.
Hasil penjelasan tertuang dalam lampiran Berita Acara Penjelasan Pekerjaan yang merupakan
bagian tidak terpisahkan dari keseluruhan Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing).

Jakarta, 29 Agustus 2012
Panitia Pengadaan Barang BBP4B-KP

Lampiran :
BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN/AANWIJZING
PEKERJAAN PENGADAAN PERALATAN PENUNJANG OPERASIONAL
I.

No.
1

Pertanyaan dan jawaban :
Pertanyaan
14217218:
1. Jaminan Penawaran Apakah dikirim?
2. Surat dukungan apakah untuk semua
item barang, tolong diperjelas.

Jawaban
Jaminan penawaran discan dulu yang
aslinya untuk dilampirkan di dalam
dokumen penawaran, kemudian jaminan
Penawaran yg asli dikirim, untuk item
barang yang jumlahnya lebih dari 5 unit
harus menggunakan surat dukungan dari
distributor, sedangkan untuk item barang
dibawah 5 unit bisa menggunakan surat
dukkungan dari perusahaan


2

14291218:
Dokumen Teknis : Untuk masalah
dukungan barang kami sarankan supaya
barang yang dominan yaitu AC 20 Unit
Dan Kamera 18 Unit, terima kasih

untuk item barang yang jumlahnya lebih
dari 5 unit harus menggunakan surat
dukungan dari distributor, sedangkan
untuk item barang dibawah 5 unit bisa
menggunakan surat dukkungan dari
perusahaan

3

14292218:
Untuk Jaminan Penawaran apabila kami

mengirim lewat jasa pengiriman
sebelum tgl akhir batas upload sph,
sementara jaminan penawaran terlambat
sampai diterima oleh panitia dan
melewati waktu batas akhir pemasukan
penawaran apakah kami dianggap
gugur! mohon diperjelas terima kasih

Jaminan penawaran asli cukup di scan dan
dimasukan kedalam lampiran SPH lalu
diupload di aplikasi SPSE sebelum batas
akhir pemasukan SPH sudah kami anggap
masuk, tetapi untuk jaminan penawaran
asli jika yang dikirim melaui jasa
terlambat sampai ditempat kami, tidak di
anggap gugur

Jakarta, 29 Agustus 2012
Panitia Pengadaan Barang