Keputusan Bupati No. 0665 2009 Tentang Pembentukan Tim Pembina dan Tim Teknis

BUPATI PAKPAK BHARAT
KEPUTUSAN BUPATI PAKPAK BHARAT
NOMOR 0665 TAHUN 2009
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PEMBINA DAN TIM TEKNIS KANTOR PELAYANAN PERIZINAN
SATU PINTU DAN PENANAMAN MODAL (KP2SP-PM) KABUPATEN PAKPAK BHARAT
BUPATI PAKPAK BHARAT,
Menimbang

:

a.

bahwa untuk pemberdayaan Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu
dan Penanaman Modal (KP2SP-PM ) Kabupaten Pakpak Bharat dan
percepatan pelayanan prima kepada masyarakat, dipandang perlu
membentuk Tim Pembina dan Tim Teknis Kantor Pelayanan Perizinan
Satu Pintu dan Penanaman Modal (KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak
Bharat;
b.
bahwa untuk memenuhi maksud sebagaimana huruf “a” diatas,

dipandang perlu menetapkan Keputusan Bupati tentang Pembentukan
Tim Pembina dan Tim Teknis Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu
dan Penanaman Modal (KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak Bharat.

Mengingat

: 1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.


8.

Undang-Undang Nomor
9 Tahun 2003 tentang
Pembentukan Kabupaten Nias Selatan, Kabupaten Pakpak Bharat dan
Kabupaten Humbang Hasundutan di Propinsi Sumatera Utara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 29,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4272);
Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang
Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4286);
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang
Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan
Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844);

Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang
Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);
Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 48, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4502);
Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang
Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintah
Daerah Propinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran
Negera Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737);
Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang
Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4741);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 24 Tahun
2006 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Terpadu Satu


Pintu;
9.

Peraturan Daerah Nomor 3 Tahun 2008 tentang
Urusan Pemerintah Wajib dan Pilihan Yang Menjadi Kewenangan
Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat (Lembaran Daerah Kabupaten
Pakpak Bharat Tahun 2008 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah
Kabupaten Pakpak Bharat Nomor 56);
10.
Peraturan Daerah Kabupaten Pakpak Bharat Nomor
6 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis
Daerah Kabupaten Pakpak Bharat (Lembaran Daerah Kabupaten
Pakpak Bharat Tahun 2008 Nomor 6, Tambahan Lembaran Daerah
Kabupaten Pakpak Bharat Nomor 59);
11.
Peraturan Daerah Kabupaten Pakpak Bharat Nomor
1 Tahun 2009 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun
2009 (Lembaran Daerah Kabupaten Pakpak Bharat Tahun 2009 Nomor
1, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Pakpak Bharat Nomor 69);
12.

Peraturan Bupati Pakpak Bharat Nomor 4 Tahun
2009 tentang Rincian Tugas Pokok dan Fungsi masing-masing Jabatan
pada Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Pakpak Bharat (Berita Daerah
Kabupaten Pakpak Bharat Tahun 2009 Nomor 4).
MEMUTUSKAN :
Menetapkan

:

PERTAMA

: Membentuk Tim Pembina dan Tim Teknis Kantor Pelayanan Perizinan Satu
Pintu Dan Penanaman Modal
(KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak Bharat
dengan susunan sebagaimana tersebut dalam Lampiran I dan II Keputusan
ini.
: Tim Pembina sebagaimana dimaksud dalam diktum PERTAMA Keputusan
ini mempunyai tugas sebagai berikut :
1.
Membina, mengarahkan dan mengevaluasi pelaksanaan tugas Kantor

Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal (KP2SP-PM)
Kabupaten Pakpak Bharat;
2.
Melaporkan hasil kegiatan kepada Bupati.
: Tim Teknis sebagaimana dimaksud dalam diktum PERTAMA keputusan ini
mempunyai tugas sebagai berikut :
1.
Memberikan pertimbangan penerbitan rekomendasi tentang
penolakan atau penerimaan permohonan izin setelah melakukan
pemeriksaan lapangan.
2.
Memberikan alasan penolakan atau penerimaan permohonan izin.
3.
Menandatangani berita Acara Pemeriksaan Lapangan sesuai dengan
bidang teknis perizinan.
: Kepala Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal
(KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak Bharat selaku Koordinator Tim Pembina
dan Tim Teknis memberikan penugasan kepada anggota tim teknis dalam
melaksanakan tugasnya sebagaimana dimaksud diktum KETIGA Keputusan
ini.

: Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan
kepada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Pakpak
Bharat Tahun Anggaran 2009 pada Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu
dan Penanaman Modal (KP2SP-PM).
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan didalamnya akan dilakukan
perbaikan sebagaimana mestinya.

KEDUA

KETIGA

KEEMPAT

KELIMA

KEENAM

Ditetapkan di Salak
pada tanggal

BUPATI PAKPAK BHARAT,

MAKMUR BERASA

LAMPIRAN I
NOMOR
TANGGAL
TENTANG

KEPUTUSAN BUPATI PAKPAK BHARAT
: 0665 Tahun 2009
:
: Pembentukan Tim Pembina dan Tim Teknis Kantor
: Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman

Modal (KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak Bharat
SUSUNAN TIM PEMBINA KANTOR PELAYANAN PERIZINAN SATU PINTU DAN
PENANAMAN MODAL (KP2SP-PM) KABUPATEN PAKPAK BHARAT

1

2
3
4

KEDUDUKAN JABATAN
DALAM TIM
Pembina
Penanggung Jawab
Ketua
Wakil Ketua

5
6

Sekretaris
Anggota

NO

NAMA/JABATAN DALAM DINAS/INSTANSI

Bupati Pakpak Bharat
Wakil Bupati Pakpak Bharat
Sekretaris Daerah
Asisten Bidang Administrasi, Ekonomi dan
Pembangunan
Kepala Bagian Ekbang Setdakab Pakpak Bharat
1.
Asisten Bidang Pemerintahan;
2.
Inspektur Kabupaten;
3.
Kepala Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah;
4.
Kepala
Dinas
Pendapatan,
Pengelolaaan
Keuangan dan Asset Daerah;
5.

Kepala Dinas Pekerjaan Umum;
6.
Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan,
Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah;
7.
Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan;
8.
Kepala Dinas Kesehatan;
9.
Kepala Dinas Kehutanan, Lingkungan Hidup dan
Pertambangan;
10.
Kepala
Dinas
Pariwisata,
Perhubungan,
Kebudayaan, Pertamanan dan Kebersihan;
11.
Kepala Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil;
12.
Kepala Satuan Polisi Pamong Praja;
13.
Kepala Bagian Hukum dan HAM Setda.

Ditetapkan di Salak
pada tanggal
BUPATI PAKPAK BHARAT,

MAKMUR BERASA

LAMPIRAN II
NOMOR
TANGGAL
TENTANG

KEPUTUSAN BUPATI PAKPAK BHARAT
: 0665 Tahun 2009
:
: Pembentukan Tim Pembina dan Tim Teknis Kantor
: Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman

Modal (KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak Bharat

URAIAN TUGAS TIM PEMBINA KANTOR PELAYANAN PERIZINAN SATU PINTU DAN
PENANAMAN MODAL (KP2SP-PM) KABUPATEN PAKPAK BHARAT

NO
1

KEDUDUKAN
JABATAN DALAM TIM
Pembina

URAIAN TUGAS
a.
b.
c.

2

Penanggung Jawab

a.
b.
c.
d.
e.

3

Ketua

a.
b.
c.

d.
e.
4

Wakil Ketua

a.

b.
c.
d.
e.

Memberikan pembinaan terhadap kelancaran
operasional Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan
Penanaman Modal (KP2SP-PM;
Menetapkan kebijakan pokok pelayanan umum;
Bertanggung
jawab
atas
kelancaraan
dan
keberhasilan penyelenggaraan Kantor Pelayanan
Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal (KP2SPPM).
Merumuskan kebijakan pokok pelayanan pada
Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman
Modal (KP2SP-PM);
Memberikan arahan dan petunjuk pelaksanaan
pelayanan kepada Kantor Pelayanan Perizinan Satu
Pintu dan Penanaman Modal (KP2SP-PM);
Mengkoordinasikan semua jenis kegiatan pelayanan
yang diselenggarakan oleh Dinas/Instansi/Satuan Kerja;
Bertanggung jawab secara umum atas kelancaran
pelaksanaan pelayanan kepada masyarakat;
Menyampaikan laporan triwulan kepada Bupati
Pakpak Bharat.
Melaksanakan pembinaan, pengawasan dan
pengendalian kegiatan Kantor Pelayanan Perizinan
Satu Pintu dan Penanaman Modal (KP2SP-PM);
Memberikan petunjuk teknis kegiatan pelayanan;
Mengkoordinasikan
Dinas/Instansi
yang
menyelenggarakan pelayanan umum di Kantor
Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal
(KP2SP-PM);
Apabila wakil ketua berhalangan, tugas wakil ketua
dilaksanakan oleh ketua;
Memberikan
laporan
setiap
bulan
kepada
penanggung jawab.
Mengkoordinasikan dan mengawasi kegiatan
pelaksanaan tugas Tim Pembinaan Kantor Pelayanan
Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal (KP2SPPM) Kabupaten Pakpak Bharat;
Mengkaji pengajuan kebutuhan perlengkapan
untuk Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan
Penanaman Modal (KP2SP-PM);
Mengkaji kebutuhan anggaran untuk perlengkapan
Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan
Penanaman Modal (KP2SP-PM);
Apabila
ketua
berhalangan,
tugas ketua
dilaksanakan oleh wakil ketua;
Melaporkan kegiatan pelaksanaan tugas setiap

5

Sekretaris

6

Anggota

bulan kepada ketua.
a.
Mengkoordinasikan penyusunan rencana kerja Tim
Pembinaan Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan
Penanaman Modal (KP2SP-PM);
b.
Mengkoordinasikan kegiatan administrasi Tim
Pembinaan Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan
Penanaman Modal (KP2SP-PM);
c.
Merumuskan program serta mengatur dan
mengendalikan
kegiatan
pembinaan
sumber
pendapatan daerah;
d.
Memantau
perkembangan
penyelenggaraan
pelayanan di Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu
dan Penanaman Modal (KP2SP-PM);
e.
Menyusun laporan kegiatan Tim Pembinaan Kantor
Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal
(KP2SP-PM).
Memberikan saran-saran dan pertimbangan sesuai tugas
pokok dan bidang masing-masing untuk memperlancar
operasional Kantor Pelayanan Satu Pintu dan Penanaman
Modal (KP2SP-PM).

Ditetapkan di Salak
pada tanggal
BUPATI PAKPAK BHARAT,
Dto.
MAKMUR BERASA

LAMPIRAN II
NOMOR
TANGGAL
TENTANG

KEPUTUSAN BUPATI PAKPAK BHARAT
: 0665 Tahun 2009
:
: Pembentukan Tim Pembina dan Tim Teknis Kantor
: Pelayanan Perizinan Satu Pintu dan Penanaman Modal

(KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak Bharat
SUSUNAN TIM TEKNIS KANTOR PELAYANAN PERIZINAN SATU PINTU DAN
PENANAMAN MODAL (KP2SP-PM) KABUPATEN PAKPAK BHARAT
NO
1
2

JABATAN DALAM TIM
Pembina
Pengarah

3

Koordinator

5

Anggota

KEDUDUKAN DALAM JABATAN
Bupati Pakpak Bharat
1.
Wakil Bupati Pakpak Bharat
2.
Sekretaris Daerah
3.
Asisten Bidang Administrasi, Ekonomi dan
Pembangunan
Kepala Kantor Pelayanan Perizinan Satu Pintu Dan
Penanaman Modal (KP2SP-PM) Kabupaten Pakpak
Bharat.
1.
Unsur Badan Perencanaan Pembangunan
Daerah;
2.
Unsur
Dinas
Pendapatan,
Pengelolaan
Keuangan dan Asset Daerah;
3.
Unsur Dinas Perindustrian, Perdagangan,
Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah;
4.
Unsur Dinas Pertanian dan Perkebunan;
5.
Unsur Dinas Kesehatan;
6.
Unsur Dinas Kehutanan, Lingkungan Hidup dan
Pertambangan;
7.
Unsur
Dinas
Kebudayaan,
Pariwisata,
Perhubungan, Pertamanan dan Kebersihan;
8.
Unsur Dinas Pekerjaan Umum;
9.
Unsur Dinas Pendidikan;
10.
Unsur Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil;
11.
Unsur Sekretariat Daerah Kabupaten Pakpak
Bharat;
12.
Unsur Satuan Polisi Pamong Praja;
13.
Camat;
14.
Lurah Desa/Kepala Desa.

Ditetapkan di Salak
pada tanggal
BUPATI PAKPAK BHARAT,
Dto.
MAKMUR BERASA

Dokumen yang terkait

Keputusan Bupati Bojonegoro No 344 Tahun 2015 Tentang Tim Teknis dan Tim Pelaksana Penghitungan Pendapatan Petani Pemerintah Kabupaten Bojonegoro Tahun 2015

0 0 5

Keputusan Bupati No. 138 Tahun 2016 Tentang Tim Pembina dan Sekretariat Tim Pembina Usaha Kesehatan Sekolah Madrasah Di Kabupaten Bojonegoro

0 0 7

Keputusan Bupati No. 199 Tahun 2014 Tentang Tim Pembina dan Sekretariat Tim Pembina Usaha Kesehatan SekolahKabupaten Bojonegoro

0 0 7

Keputusan Bupati No. 233 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Keputusan Bupati Bojonegoro Nomor:188 219 KEP 412.11 2014 Tentang Tim Koordinasi Dan Tim Teknis Penanaman Modal Kabupaten Bojonegoro

0 0 5

Keputusan Bupati No. 24 Tahun 2015 Tentang Tim Pembina dan Tim Seleksi Sekolah Peduli dan Berbudaya Lingkungan (Adiwiyata) Kabupaten Bojonegoro Tahun 2015

0 0 6

Keputusan Bupati No. 243 Tahun 2014 Tentang Tim Teknis Kabupaten Dan Tim Kelompok Kerja Kecamatan Pembinaan Badan Usaha Milik Desa

0 0 5

Keputusan Bupati No. 252 Tahun 2014 Tentang Tim Koordinasi Dan Tim Teknis Anti Proverty Program Anti Kemiskinan Kabupaten Bojonegoro Tahun 2014

0 0 5

Keputusan Bupati No. 264 Tahun 2014 Tentang Tim Pembina Dan Fasilitasi Serta Tim Evaluasi Penyusunan Peraturan Desa Di Kabupaten Bojonegoro Tahun 2014

0 0 6

Keputusan Bupati No. 264 Tahun 2015 Tentang Tim Teknis dan Sekretariat Tim Teknis Sistem Informasi Pembangunan Daerah Kabupaten Bojonegoro Tahun 2015

0 0 8

Keputusan Bupati No. 325 Tahun 2015 Tentang Tim Pembina Jasa Konstruksi Pemerintah Kabupaten Bojonegoro

0 0 5