Dokumen Perencanaan - Bappeda Kab. Probolinggo Keputusan Camat

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

KECAMATAN SUMBERASIH

JL. SUKAPURA NO. 47 TELP/FAX.(0335) 424903
SUMBERASIH
KEPUTUSAN
CAMAT SUMBERASIH KABUPATEN PROBOLINGGO
NOMOR : 141/

/426.602/2013

TENTANG
RENCANA STRATEGIS
KECAMATAN SUMBERASIH KABUPATEN PROBOLINGGO
TAHUN 2013–2018

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
CAMAT SUMBERASIH KABUPATEN PROBOLINGGO

Menimbang :

a. bahwa Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah

(RPJMD) Kabupaten Probolinggo Tahun 2013–2018 telah
ditetapkan

dengan

Peraturan

Daerah

Kabupaten

Probolinggo Nomor 07 Tahun 2013 mengamanatkan bahwa
RPJMD Kabupaten Probolinggo harus dijadikan pedoman
dalam

penyusunan

Rencana


Strategis

Satuan

Kerja

Perangkat Daerah;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud

pada huruf a, dipandang perlu menetapkan Rencana
Strategis

(Renstra)

Kecamatan

Sumberasih

Kabupaten


Probolinggo Tahun 2013–2018 dengan Keputusan Camat.

Mengingat :

1. Undang-Undang

Nomor

12

Tahun

1950

tentang

Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten dalam Lingkungan
Provinsi Jawa Timur;
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan

Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4286);
3. Undang-Undang

Nomor

Perbendaharaan

Negara

01

Tahun

(Lembaran

2004

tentang


Negara

Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 05, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4355);
4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);
5. Undang-Undang
Nomor
32
Tahun
2004
tentang
Pemerintahan

Daerah


(Lembaran

Negara

Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah
diubah

dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008

tentang Perubahan kedua Undang-Undang Nomor 32 Tahun
2004 tentang Pemerintahan Daerah;
6. Undang-Undang
Nomor
33
Tahun
Perimbangan


Keuangan

Pemerintahan

Daerah

antara

2004

Pemerintah

(Lembaran

Negara

tentang

Pusat


dan

Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4438);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata
Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana
Pembangunan;
8. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006 tentang Tata
Cara Penyusunan Rencana Pembangunan;
9. Peraturan Pemerintah Nomor 08 Tahun 2008 tentang
Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian Dan Evaluasi
Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010
tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 08 Tahun
2008


tentang

Pengendalian

Tahapan,
dan

Tata

Evaluasi

Cara

Penyusunan,

Pelaksanaan

Rencana

Pembangunan Daerah;

11. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 16 Tahun
2007 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan;
12. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2005
tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional;
13. Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 13 Tahun
2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah yang
disempurnakan dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 59 Tahun 2007;
14. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 08 Tahun
2005 tentang RPJMD Provinsi Jawa Timur Tahun 20062008;
15. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 19 Tahun
2000 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten
Probolinggo Tahun 2000-2010;
16. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 08 Tahun
2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Kabupaten Probolinggo Tahun 2005-2025;
17. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 13 Tahun
2008


tentang

Transparansi

dan

Partisipasi

dalam

Perencanaan Pembangunan;
18. Peraturan Daerah Kabupaten Probolinggo Nomor 07 Tahun
2013 tentang RPJMD Kabupaten Probolinggo Tahun 20132018;
19. Peraturan Bupati Probolinggo Nomor 39 Tahun 2008
tentang Uraian Tugas dan Fungsi Kecamatan di Kabupaten
Probolinggo.

MEMUTUSKAN :
Menetapkan

:

RENCANA

STRATEGIS

KECAMATAN

SUMBERASIH

KABUPATEN PROBOLINGGO TAHUN 2013-2018

Pasal 1
(1) Rencana

Strategis

Kecamatan

Sumberasih

Kabupaten

Probolinggo Tahun 2013–2018, yang selanjutnya disebut
RENSTRA

KECAMATAN

PROBOLINGGO
perencanaan
Kabupaten

TAHUN

resmi

SUMBERASIH
2013-2018

SKPD

Probolinggo

di

adalah

lingkungan

yang

KABUPATEN
dokumen
Pemerintah

dipersyaratkan

dalam

memberikan pelayanan SKPD khususnya dan pembangunan
daerah pada umumnya dalam jangka waktu 5 (lima) tahun
ke depan, masa pimpinan Kepala Daerah dan Wakil Kepala
Daerah Terpilih;
(2)Renstra Kecamatan

Sumberasih

Kabupaten

Probolinggo

Tahun 2013-2018 disusun sebagai acuan dan pedoman
dalam

penyusunan

Rencana

Kerja

(Renja)

Kecamatan

Sumberasih Kabupaten Probolinggo tahun 2013 sampai
dengan tahun 2018.

Pasal 2
Rencana Strategis (Renstra) Kecamatan Sumberasih Kabupaten
Probolinggo Tahun 2013–2018 adalah sebagaimana tercantum
dalam lampiran dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan
dari Keputusan Camat Sumberasih Kabupaten Probolinggo.

Pasal 3
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan
akan diadakan peninjauan kembali sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di :

Sumberasih

Pada Tanggal :

Desember 2013

CAMAT SUMBERASIH,

MUNARIS, S.Sos
Penata Tingkat I
NIP. 19730709 199301 1 002

LAMPIRAN :
NOMOR
:
TANGGAL :

KEPUTUSAN CAMAT SUMBERASIH
KABUPATEN PROBOLINGGO
100/
/426.602/2013
Desember 2013

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) KECAMATAN SUMBERASIH
KABUPATEN PROBOLINGGO
TAHUN 2013–2018

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena berkat
karunia-Nya, Rencana Strategis (Renstra) Kecamatan Sumberasih Kabupaten
Probolinggo Tahun 2013–2018 telah dapat diselesaikan. Renstra ini secara
garis besar mengupas tentang Visi, Misi, Tujuan Strategis, serta Sasaran dan
Target Strategis dari Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo. Selain
itu juga dibahas tentang bagaimana cara mencapai tujuan dan sasaran yang
telah ditetapkan melalui program dan kegiatan indikatif yang terhubung
langsung dengan tujuan strategis yang ingin dicapai.
Dengan segala keterbatasan, perumusan dokumen Renstra ini tidak
akan mungkin selesai tanpa bantuan dari berbagai pihak dan lembaga yang
tidak dapat kami sebutkan satu persatu di sini.
Kami menyadari Renstra ini masih banyak kekurangannya, namun
demikian kami berharap, dengan Renstra ini semua kebijakan, program dan
kegiatan

yang

kami

susun

dapat

mengarahkan

semua

kegiatan

pembangunan yang akan dilakukan oleh semua elemen. Serta dapat
mengarah kepada pencapaian tujuan dan sasaran yang telah disepakati.
Renstra ini juga diharapkan dapat dijadikan pedoman bagi Kecamatan
Sumberasih

Kabupaten

Probolinggo

maupun

bagi

pihak

lain

memerlukannya.

Sumberasih,

Desember 2013

CAMAT SUMBERASIH,

MUNARIS, S.Sos
Penata Tingkat I
NIP. 19730709 199301 1 002

yang