Optimasi Rangkaian “DC To DC Switching Converter” Pada Thermoelektrik Generator untuk Keperluan Penerangan

1

OPTIMASI RANGKAIAN “DC TO DC SWITCHING
CONVERTER” PADA THERMOELEKTRIK GENERATOR
UNTUK KEPERLUAN PENERANGAN

SKRIPSI

ELTRISMAN ADIL SETIAWAN NDRURU
120801012

DEPARTEMEN FISIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara

2


OPTIMASI RANGKAIAN “DC TO DC SWITCHING CONVERTER”
PADA THERMOELEKTRIK GENERATOR UNTUK KEPERLUAN
PENERANGAN

SKRIPSI

ELTRISMAN ADIL SETIAWAN NDRURU
120801012

DEPARTEMEN FISIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara

i

PERNYATAAN


OPTIMASI RANGKAIAN “DC TO DC SWITHING CONVERTER” PADA
THERMOELEKTRIK GENERATOR UNTUK KEPERLUAN
PENERANGAN

SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya sendiri.Kecuali beberapa
kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sebelumnya.

Medan, Juli 2017

ELTRISMAN A. S. NDRURU
120801012

Universitas Sumatera Utara

ii

PENGHARGAAN


Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan yang maha pemurah dan
maha penyayang, dengan limpah karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan
penyusunan skripsi ini dengan judul Optimasi Rangkaian DC to DC Converter
pada thermoelektrik generator untuk keperluan penerangan.
Terimakasih

penulis sampaikan kepada Drs. Kurnia Brahmana, M.Si

selaku pembimbing 1 dan Drs. Takdir Tamba, M.Eng.Sc selaku pembimbing 2.
Terimkasih kepada Dr. Perdinan sinuhaji, Ms dan awan maghfirah, S.Si, M.Si
selaku ketua departemen dan sekretaris Departemen Fisika S1 FMIPA-USU
Medan, dekan dan Pembantu dekan FMIPA-USU, seluruh staf dan dosen Fisika
S1 FMIPA-USU, pegawai FMIPA-USU, teman-teman di KMKS, dikost dan
rekan-rekan kuliah, akhirnya tidak terlupakan kepada bapak, ibu dan keluarga
yang selama ini memberikan bantuan dan dorongan yang diperlukan semoga
Tuhan yang maha esa akan membalasnya.

Hormat Penulis,


Eltrisman A.S.Ndruru

Universitas Sumatera Utara

iii

OPTIMASI RANGKAIAN “DC TO DC SWITCHING CONVERTER”
PADA THERMOELEKTRIK GENERATOR UNTUK KEPERLUAN
PENERANGAN

ABSTRAK

Telah dilakukan pembuatan alat, pemanfaatan energi panas buang pada
kompor gas LPG dikonversi menjadi energi listrik untuk keperluan
penerangan.Pembuatan alat ini menggunakan thermoelektrik generator jenis
TEG1-241-1.4-1.2 dan kompor gas LPG 3 kg sebagai sumber panas pada sisi
TEG. untuk mengoptimalkan energi listrik yang dihasilkan oleh Thermoelektrik
Generator, digunakan rangkaian DC to DC switching converter, sehingga energi
listrik mampu menghasilkan tegangan yang maksimum. Dari hasil pengujian alat
diperoleh, TEG menghasilkan tegangan sebesar 8.18 Volt dalam kurung waktu 14

menit dengan metode pengujian menggunakan beban berupa lampu LED
superbright.berdasarkan hasil pengujian yang didapatkan, bisa disimpulkan bahwa
Thermoelektrik generator bisa digunakan sebagai sumber penerangan alternatif
dimasa depan.
Kata kunci : efek seebeck, Thermoelektrik Generator, conveter dc to dc.

Universitas Sumatera Utara

iv

OPTIMIZING CIRCUITS "DC TO DC SWITCHING CONVERTER" ON
GENERATOR THERMOELECTRIC FOR EMERGENCY
REQUIREMENT

ABSTRACT

The tool has been made, the utilization of heat energy exhaust on the LPG gas
stove is converted into electrical energy for lighting purposes. Making this tool
using thermoelectric generator type TEG1-241-1.4-1.2 and LPG gas stove 3 kg as
a source of heat on the TEG side. To optimize the electrical energy generated by

Thermoelectric Generator, used a series of DC to DC switching converter, so that
electric energy is able to produce maximum voltage. From the test results
obtained, TEG produces a voltage of 8.9 Volts in a time bracket of 14 minutes
with a test method using a load of superbright LED lights. Based on test results
obtained, it can be concluded that the Thermoelectric generator can be used as an
alternative source of lighting in the future.
Keywords: seebeck effect, Thermoelectric Generator, dc to dc conveter.

Universitas Sumatera Utara

v

DAFTAR ISI

Pernyataan
Penghargaan
Abstrak
Abstract
Daftar isi
Daftar tabel

Daftar gambar
Daftar lampiran

i
ii
iii
iv
v
vii
viii
ix

Bab 1. Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Tujuan
1.4 Batasan Masalah
1.5 Manfaat penelitian
1.6 Sistematika penulisan


1
2
2
2
2
3

Bab 2. Tinjauan Pustaka
2.1 Termoelektrik
2.2 Efek Seebeck
2.3 Modul termoelektrik
2.4 Sensor
2.4.1 Sensor arus
2.4.2 Sensor Tegangan
2.4.3 Sensor termal
2.5 MAX-6675
2.6 Mikrokontrol
2.7 Heatsink
2.8 Asas Black
2.9 Regulasi tegangan Dengan IC XL6009

2.9.1 rangkaianSistem Parameter XL6009
2.10 Joule Thief

4
5
7
9
10
11
12
14
15
18
19
20
22
22

Bab 3. Perancangan alat
3.1 Diagram blok

3.2 PerancanganRangkaian
3.2.1Thermoelektrik Generator
3.2.2 XL6009
3.2.3 Perancangan Aluminium
3.2.4 Perancangan Heatsink
3.2.5 Rangkaian Sensor Arus (ACS 712)
3.2.6 Rangkaian Sensor Tegangan
3,.2.7 MAX 6675
3.2.7 Rangkaian Mikrokontroler

25
26
26
27
28
27
29
30
31
32


Universitas Sumatera Utara

vi

3.3 Diagram alir penelitian

33

Bab 4. Hasil dan Pembahasan
4.1 Pengujian alat

34

Bab 5. Kesimpulan dan Saran
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

50
50

DAFTAR PUSTAKA

51

LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara

vii

DAFTAR TABEL

Nomor
Tabel
2.1
2.2
2.3
4.1
4.2
4.3
4.4
4.5
4.6
4.7
4.8
4.9
4.10

Judul

Halaman

Keterangan Pin IC XL6009
Spesifikasi IC XL6009
Karakteristik Arus XL6009
Data pengujian menggunakan beban pengujian 1
Data pengujian menggunakan beban pengujian 2
Data pengujian menggunakan beban pengujian 3
Data pengujian menggunakan beban pengujian 4
Data pengujian menggunakan beban pengujian 5
Data pengujian menggunakan beban pengujian 6
Data pengujian menggunakan beban pengujian 7
Data pengujian menggunakan beban pengujian 8
Data pengujian menggunakan beban pengujian 9
Data pengujian menggunakan beban pengujian 10

21
21
21
34
36
37
39
40
42
43
45
46
48

Universitas Sumatera Utara

viii

DAFTAR GAMBAR

Nomor
Gambar
2.1
2.2
2.3
2.4
2.5
2.6
2.7
2.8
2.9
2.10
2.11
2.12
3.1
3.2
3.3
3.4
3.5
3.6
3.7
4.1
4.2
4.3
4.4
4.5
4.6
4.7
4.8
4.9
4.10

Judul

halaman

Efek Seebeck
Contoh modul termoelektrik
Sensor arus IC ACS-712
Diagram dari ACS-712
Sensor tegangan
Termokopel
Mikrokontroler
Heatsink
IC XL6009
Konfigurasi PIN ICXL6009
Rangkaian Sistem Parameter XL6009
Joule thief
Diagram Blok
Bentuk dimensi aluminium penyerap panas
TEG dan heatsink
Rangkaian Sensor Arus
Rangkaian Pembagi tegangan ( sensor tegangan)
Rangkaian Mikrokontroler
Diagram Alir sistem kerja alat
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu
Grafik Suhu, Arus, Tegangan Vs Waktu

5
8
10
11
12
13
16
18
20
20
22
23
25
28
28
30
31
32
33
35
36
38
39
41
42
44
45
47
48

Universitas Sumatera Utara

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor
Lampiran
1
2
3
4
5
6
7
8

Judul
Pemasangan dan pengujian alat
Gambar rangkaian alat
Program alat visual basic 6.0
Program alat arduino
Data sheet TEG1-241-1.4-1.2
Data sheet XL6009
Data sheet acs 712
Data sheet MAX 6675

Halaman
53
58
59
65
73
75
84
99

Universitas Sumatera Utara