LPSE Musi Banyuasin BA. Lelang Gagal

PANTTIA PENGADAAN BARANG/JASA APBI)
PADA BAGIAN UMUM DAN PENGADAAN
SETDA KAB. MUSI BANYUASIN TA. 2OI2
ll. Kolonel Wahid Udin No. 257 Kel. Serasan Jaya Sekayu 30711 Telpon. 0714-321013

BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
No. 07-04 .02.1 IPPBJ-BUP 2412

Pada Hari ini Rabu tanggal Dua puluh empat bulan Oktober tahun Dua ribu
dua belas (24-10-2012) pukul 15.00 WIB bertempat di Bagian Umum dan Pengadaan
Setda Kab. Musi Banyuasin Jl. Kol. Wahid Udin No. 257 Sekayu, telah dibuat Berita
Acara Pelelangan Gagal untuk Paket Pekerjaan :

:

Kode Lelang
Nama Paket Pekerjaan
Nilai Total HPS
Website

:


:
:

832168
ASURANSI KENDARAAN RODA 4
Rp. 1.496.143.500,http:/1 18.97.151.218

Setelah Panitia Pengadaan melaksanakan Pengumuman Pelelangan Pemilihan
Langsung dengan Pasca Kualifikasi Nomor :05-A4.02.1/PPBJ-BUP|2012 Tanggal 17
Oktober 2012, pembukaan pendaftaran serta upload dokumen pengadaan dimulai pada
tanggal 17 Oktober 2012 sampai dengan tanggal 23 Oktober 2012 dan Upload
Dokumen Penawaran dimulai pada tanggal 23 Oktober 2012 sampai dengan
pukul : 12.59 WIB tanggal 24 Oktober 2012. Sampai batas akhir upload dokumen
penawaran hanya ada 2 (dua) peserta yang mengupload Dokumen Kualifikasi dan
Dokumen Penawaran Administrasi, Teknis dan Harga.

Oleh karena hanya 2 (dua) peserta yang mengupload dokumen penawaran
administrasi, teknis dan harga maka Panitia memutuskan LELANG DINYATAKAN
GAGAL dan dilaksanakan LELANG ULANG sesuai dengan Peraturan Presiden

Republik lndonesia Nomor 54 Tahun 2O1A tentang Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Preasiden Nomor 70
Tahun 2A12 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010
Tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Pasal 83 ayat (1) huruf (b) yang
berbunyi ULP menyatakan Pelelangan/Pemilihan langsung gagal apabila jumlah
peserta yang memasukkan Dokumen Penawaran untuk Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa lainnya kurang dari 3 (tiga) peserta, kecuali pada pelelangan terbatas.
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk untuk digunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
PADA BAGIAN UMUM DAN PENGADAAN
SETDA KAB. IUIUSI

1.

lr. ZULPAN PADLI
Ketua/Anggota
TRI WAHYU PRYADINATA

SekretarislAnggota

MUHZEN ALHIFZI

Anggota