Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus

FA

K UL

TAS E K O N O

MI

PENGARUH EFEKTIVITAS STRUKTUR
PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KINERJA
PERKREDITAN PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT
(BPR) DI PURWODADI
Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat
untuk menyelesaikan jenjang pendidikan
Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi
Universitas Muria Kudus

Oleh :

VATCHUL JANAH
NIM 2010-12-107


PROGRAM STUDI AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
TAHUN 2016
i

PENGARUH EFEKTIVITAS STRUKTUR PENGENDALIAN
INTERN TERHADAP KINERJA PERKREDITAN PADA BANK
PERKREDITAN RAKYAT (BPR) DI PURWODADI

Skripsi ini telah disetujui dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Skripsi
Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

Tanggal ,

2016

Mengetahui
Ketua Program Studi Akuntansi


Pembimbing I

Sri Mulyani, SEI, M.Si
NIDN. 0611018202

Ashari, SE, M.Si. Ak. CA. CPA
NIDN. 0608127602

Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi

Pembimbing II

Dr. H. Mochamad Edris, Drs, MM
NIDN. 0618066201

Dwi Soegiarto, SE. MM
NIDN. 062011703


ii

PENGARUH EFEKTIVITAS STRUKTUR PENGENDALIAN
INTERN TERHADAP KINERJA PERKREDITAN PADA BANK
PERKREDITAN RAKYAT (BPR) DI PURWODADI
Yang dipersiapkan dan disusun oleh:
Vatchul Janah
2010-12-107
Telah dipertahankan di Depan Dewan Penguji pada hari Senin, tanggal 29
Agustus 2016 dan telah dinyatakan memenuhi syarat untuk diterima.

Tim Penguji,
Ketua

Ashari, SE, M.Si. Ak. CA. CPA
NIDN. 0608127602

Penguji II

Penguji III


Dwi Soegiarto, SE. MM
NIDN. 0620117103

Sri Mulyani, SEI, M.Si
NIDN. 0611018202

Mengesahkan
Ketua
Program Studi Akuntansi

Sri Mulyani, SEI, M.Si
NIDN. 0611018202

iii

PERNYATAAN KEASLIAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama


: Vatchul Janah

NIM

: 2010-12-107

Program studi

: Akuntnsi

Dengan ini menyatakan bahwa skripsi yang berjudul “PENGARUH
EFEKTIVITAS

STRUKTUR

PENGENDALIAN

INTERN


TERHADAP

KINERJA PERKREDITAN PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR)
DI PURWODADI” ini beserta seluruh isinya adalah benar-benar karya saya
sendiri dan tidak berisi materi yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain
atau telah digunakan sebagai persyaratan penyelesaian studi di perguruan tinggi
lain, kecuali informasi yang dijadikan bahan rujukan atau kutipan dengan
mengikuti cara-cara penulisan karya ilmiah yang berlaku. Apabila di kemudian
hari atau dapat dibuktikan terdapat adanya pelanggaran etika keilmuan atau ada
klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini, maka saya bersedia
menerima sanksi tersebut.

Kudus,

September 2016

Yang membuat pernyataan

Vatchul Janah
NIM. 2010-12-107


iv

MOTTO

Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan
mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya
tanpa kehilangan semangat. (Winston Chuchill)

PERSEMBAHAN
Bismillahirrohmanirrohim
Dengan rahmat Allah yang Maha Pengasih lagi
Maha Penyayang...
Dengan ini saya persembahkan karya ini untuk :
 Allah SWT atas karunia dan ridho-Nya
 Kedua orang tuaku, Bapak Faizin dan Ibu
Muzazanah tercinta, yang selalu memberi
dukungan, kasih sayang dan doa yang tak
pernah putus.
 Sahabat-sahabatku


terkhusus

Mbak

Sri

Mulyati, Mbak Novita, Mbak Ulya, Mamah
Ayu, Echa, Anis, Yani, Mbak Noera, Mbak
Fatimah.
 Teman-teman seperjuangan akuntansi 2010.
 Almamaterku
KATA PENGANTAR

v

Bismillahirrahmanirrahim

Segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufiq dan
hidayah-Nya, sehingga pada kesempatan ini penulis dapat menyelesaikan skripsi

ini. Skripsi yang berjudul “PENGARUH EFEKTIVITAS STRUKTUR
PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KINERJA PERKREDITAN
PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR) DI PURWODADI”. Ini
disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang
pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus.
Dalam penyusunan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bimbingan
dan saran-saran dari berbagai pihak, sehingga penyusunan skripsi ini dapat
terealisasikan. Untuk itu penulis menyampaikan terima kasih kepada :
1. Dr. H. Mochamad Edris, Drs, MM., selaku Dekan Universitas Muria Kudus
2. Sri Mulyani SE, Akt, M.Si., selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas
Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah merestui dalam pembahasan
dan penyusunan skripsi ini.
3. Ashari, SE, M. Si, Ak, CA, CPA., selaku Dosen Pembimbing yang telah
bersedia meluangkan waktu, tenaga dan fikiran untuk memberikan bimbingan,
pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.
4. Dwi Soegiarto, SE., MM., selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia
meluangkan waktu, tenaga dan fikiran untuk memberikan bimbingan,
pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.
5. Para dosen dan staf pengajar di lingkungan Universitas Muria Kudus yang
membekali berbagai pengetahuan, sehingga penulis mampu menyelesaikan

penyusunan skripsi ini.

vi

6. Bapak Ibu, saudara-saudaraku yang senantiasa mendukungku secara langsung
maupun tidak langsung telah membantu dalam penyusunan skripsi ini.
7. Sahabat-sahabatku yang secara langsung maupun tidak langsung telah
membantu, baik moril maupun materiil dalam penyusunan skripsi ini. Dan
semua pihak yang tak dapat disebutkan satu persatu.
Semoga amal baik beliau tersebut di atas dan juga semua pihak yang
tidak dapat penulis sebutkan mendapatkan balasan pahala yang berlipat ganda di
sisi Allah SWT. Amien.
Akhirnya penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh
mencapai kesempurnaan dalam arti sebenarnya, namun penulis berharap semoga
skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri dan para pembaca pada
umumnya.

Kudus, 31 Juli 2016
Penulis,


VATCHUL JANAH
NIM 2010-12-107

vii

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris adanya
pengaruh positif dan signifikan antara variabel lingkungan pengendalian,
penaksiran risiko, aktivitas pengendalian, informasi dan komunikasi, pemantauan
terhadap variabel kinerja perkreditan. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh
karyawan bagian keuangan dan kredit Bank Perkeditan Rakyat (BPR) yang
terdapat di Purwodadi. Sampel dalam penelitian ini adalah karyawan bagian
keuangan dan kredit BPR yang terdapat di Purwodadi yang berjumlah 66
responden. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, teknik analisis data
menggunakan analisis regresi, uji t dan koefisien determinasi. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa lingkungan pengendalian tidak berpengaruh signifikan
terhadap penilaian kinerja perkreditan, berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa
nilai signifikansi diatas 0,05 yaitu sebesar 0,797 (0,797>0,05). Penaksiran risiko
tidak berpengaruh signifikan terhadap penilaian kinerja perkreditan, berdasarkan
hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi diatas 0,05 yaitu sebesar 0,583
(0,583>0,05). Aktivitas pengendalian berpengaruh signifikan terhadap penilaian
kinerja perkreditan, berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi
dibawah 0,05 yaitu sebesar 0,000 (0,0000,05). Pemantauan berpengaruh signifikan terhadap penilaian kinerja
perkreditan, berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi dibawah
0,05 yaitu sebesar 0,043 (0,043 0.05). Risk assessment is not a significant effect on the
performance of credit ratings, based on t test results showed that the significance
value above 0.05 is equal to 0.583 (0.583> 0.05). Control activities significantly
influence the performance of credit ratings, based on t test results showed that the
significance value below 0.05 is equal to 0.000 (0.000 0.05). Monitoring significant effect on the performance of credit ratings,
based on t test results showed that the significance value below 0.05 is equal to
0.043 (0.043