MANAJEMEN EKSTRAKURIKULER DI SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - UNISNU Repository

  DAFTAR TABEL

  Tabel A Profil Sekolah PROFIL SEKOLAH SMA TAHUN PELAJARAN 2016/2017

1. DATA SEKOLAH

  a. Nama SMA : SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus

  b. Status : Swasta

  c. PBM : Pagi

  d. Akreditasi : Terakreditasi B

  e. Alamat Sekolah : Jl. Gabus – Tlogoayu, Km. 2, Gabus

  f. RT / RW : 04 / 02

  g. Desa : Mojolawaran

  h. Kecamatan : Gabus i. Kabupaten / Kota : Pati j. Telp. : 08282574660 k. Email : smaitsgabus@yahoo.co.id/smaitsgabus@gmail.com l. Website : http://smaislamtuansokolangu.co.cc m. NSS : 302031811007 n. NPSN : 20339004

NAMA YAYASAN PENYELENGGARA

  

a. Nama Yayasan : Yayasan Pendidikan Islam Tuan Sokolangu

  b. Alamat : Jl. Gaus – Tlogoayu Km. 2

  c. Desa / kelurahan : Mojolawaran

  d. Kecamatan : Gabus

  e. Kabupaten : Pati

  f. Provinsi : Jawa Tengah

  g. Akte Pendirian : 12 / 2015

  h. Nomor SK Menkunham : AHU-0010471.AH.01.04. Tahun 2015 i. Ketua Yayasan : KH. Abdul Muchid. Ali . B. A j. Kelompok Yayasan : 5) SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus

  6) MTs Tuan Sokolangu Gabus 7) TPQ Nyai Ratu

8) Ponpes Kyai Gusti

  Tabel B Data Ketenagaan STRUKTUR ORGANISASI DAN PERSONALIA MADRASAH

  1. Struktur Organisasi Kepala Madrasah Pasman, S.Ag.

  Ka. Tata Usaha Siti Mahmuda, A. Ma.

  Staf Tata Usaha Maskun Muibat S.Pd.

  Waka. Kurikulum Waka. Kesiswaan Waka. Sarpras Waka. Humas Muslikan, S.Ag. Drs. Ahmad Rondi Nung Basyirudin, S.HI Moh. Saeroji, S.Ag.

  Ka. UKS Ka. Perpus Bend. Madrasah Ka. Lab

  

Dwi Kusmaningrum, Nunuk Maria Ulfah, As‟ad Humam Siti Irhamah Pujiastuti

S.Pd.

  S.E.

  Dewan Guru BP/BK Kurniawati Mf, S.Pd.

  2. Data Guru SMA Islam Tuan Sokolangu

  No Nama NUPTK JK Tempat Lahir Tanggal Lahir Status Kepegawaian Tugas Mapel Jabatan DATA GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

  1 Pasman, S.Ag 2152742644200013 L Pati 1964-08-20 GTY/PTY Guru Mapel PJOK Kepala Sekolah

  2 Drs. Ahmad Rondi 9535741642200002 L Pati 1963-02-03 GTY/PTY Guru Mapel B.Arab , Tafsir

  Waka Kurikulum

  3 Anny Setyawati, S.Pd 2559757659300013 P Pati 1979-12-27 GTY/PTY Guru Mapel B.

  Indonesia Wali kelas

  4 Ardian Dwi Nurhayati, S.Pd P Pati 1987-07-23 Guru Honor Sekolah Guru Mapel Geografi Wali kelas

  5 Dwi Kusmaningrum, S.Pd 4048759660300013 P Pati 1981-07-16 GTY/PTY Guru Mapel Biologi Ka. Lab

  6 Endah Larasati, S.Pd 3359750651300003 P Pati 1972-10-27 GTY/PTY Guru Mapel Ekonomi WalI kelas

  7 Isnaini Muji Hastuti, S.Pd 0053764665300093 P Pati 1986-07-21 Guru Honor Sekolah Guru Mapel

  B. Inggris Wali kelas

  8 Kurniawati Mf, S.Pd 2660751653300062 P Pati 1973-03-28 Guru Honor Sekolah Guru BK BP

  9 Lilik Zauharotun N, S.Pd P Pati 1989-02-22 Guru Honor

  Guru Mapel Fisika

  No Nama NUPTK JK Tempat Lahir Tanggal Lahir Status Kepegawaian Tugas Mapel Jabatan

  Sekolah

  10 M. Shodiqin, S.Ag 0757751653200012 L Pati 1973-05-25 GTY/PTY Guru Mapel B. Arab, B.

  Ibadah Wali kelas

  11 Moh. Saeroji, S.Ag 3261742643200003 L Pati 1964-09-29 GTY/PTY Guru Mapel PPkn Waka Humas

  12 Muslikan, S.Ag 8241747650200013 L Pati 1969-09-09 GTY/PTY Guru Mapel Sosiologi Waka Sarpras

  13 Nining Dwiani, S.Pd 9039761662300163 P Pati 1983-07-07 Guru Honor Sekolah Guru Mapel Matematika

  Wali Kelas

  14 Nung Basyirudin, S.HI 4243752654200043 L Pati 1974-09-11 GTY/PTY Guru Mapel Sejarah Waka Kesiswaan

  15 Agung Wicaksono, S.Pd 2152742644200013 L Pati 1964-08-20 GTY/PTY Guru Mapel Seni Budaya Pembina

  16 Shofii, S.Ag 8537748650200012 L Pati 1970-02-05 GTY/PTY Guru Mapel PAI

  17 Siti Irhamah Pujiastuti 7162745647300003 P Pati 1967-08-30 GTY/PTY Guru Mapel

  B. Inggris Bendahara

  18 Siti Lestari, S.Pd 3141757659300013 P Batang 1979-08-09 GTY/PTY Guru Mapel

  B. Inggris

  19 Siti Nafi'ah, S.Pd I 1158750652300023 P Pati 1972-08-26 GTY/PTY Guru Mapel Qiroatul Qur`an Wali kelas

  No Nama NUPTK JK Tempat Lahir Tanggal Lahir Status Kepegawaian Tugas Mapel Jabatan

  20 Siti Romsiyah, S.Pd P Pati 1988-01-07 Guru Honor Sekolah Guru Mapel

  B. jawa Wali kelas

  21 Sucipto, S.Ag 7550746648200003 L Pati 1968-12-18 GTY/PTY Guru Mapel Kimia Wali kelas

  22 Susilowati, S.Pd 0156759660300013 P Pati 1981-08-24 Guru Honor Sekolah Guru Mapel Matematika

  23 Yoso Heri Purwadi, S.Pd 8637755657200002 L Demak 1977-03-05 GTY/PTY Guru Mapel B.

  Indonesia

  24 Ahmad Riyanto, S.Pd L GTT Guru Mapel PJOK

  25 Drs . Ely Zaenudin L GTT Guru mapel Al Hadits

  26 Zainudin Misbah, A.Ma 4538762666200003 L Pati 1984-12-06 Tenaga Honor Sekolah

  Tenaga Administrasi Sekolah Pembina

  27 Maskun Muibat, S.Pd I 0144766668200023 L Pati 1988-08-12 Tenaga Honor Sekolah

  Tenaga Administrasi Sekolah

  28 Siti Mahmuda, A.Ma Pust 7835758659300012 P Pati 1980-05-03 GTY/PTY Tenaga Administrasi Sekolah

  29 As`ad Humam L PTY Tenaga Perpustakaan

  Tabel C Data Siswa

Daftar Siswa SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus Pati

Tahun Pelajaran 2016/2017

  5

  23

  33

  56

  4 IPA

  5

  25

  30

  25

  43

  30

  5 IPS

  30

  30

  60

  31

  29

  66

  23

  No Program Kelas

  54

  Jumlah

  X XI

  XII L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P 1 -

  44

  54

  97

  44

  97

  3 IPS

  2 IPA

  7

  23

  30

  7

  23

  30

  60 Jumlah 90 183 273

  Tabel D Data Prestasi dan Nilai Rata-Rata UAN

1 Data Prestasi

  1 Sepak Takrow

  III POBDA Kab Pati

  I ULTAH TNI Kab Pati

  13 LCTP Pramuka

  III HARI PRAMUKA Kab Pati

  14 Lari 800 M

  II POBDA Kab Pati

  15 Sepak Takrow

  16 Tenis Meja

  III MTQ Kab Pati

  I POBDA Kab Pati

  17 Pencak Silat

  I POBDA Kab Pati

  18 Pencak silat

  II POBDA Kab Pati

  19 Pencak silat

  III POBDA Kab Pati

  12 Lomba PBB Kodim Pati

  11 MTQ Pelajar ( Tartil )

  I POBDA Kab Pati

  II POBDA Kab Pati

  2 Tenis Meja

  II POBDA Kab Pati

  3 Atletik 200 M

  II POBDA Kab Pati

  4 Atletik 400 M

  II POBDA Kab Pati

  5 Atletik 800 M

  6 Pencak silat

  

No Cabang Olah Raga Juara ket Tingkat

PRESTRASI NON AKADEMIK

  II POBDA Karesidenan

  7 Atletik 100 M

  III POBDA Kab Pati 8 pencak Silat

  III POBDA Jawa Tengah

  9 Tenis Meja

  I O2SN Kab Pati

  10 Atletik 100 M

  III O2SN Kab Pati

  23 Pencak silat

  III OSN Kab Kab Pati

  34 Volly Putra

  III Bupati Cup Kab Pati

  1 Pidato B. Inggris

  III Disnatalis STAIP Kab Pati

  2 Debat PAI

  II DEPANG Kab Pati

  3 Olympiade Ekonomi

  

Nama Mata Pelajaran Nilai yang diperoleh

  34 Basket putri

  a. Bahasa Indonesia

  7.50

  b. Bahasa Inggris

  5.44

  c. Matematika

  7.39

  d. Ekonomi

  7.13

  II Bupati Cup Kab Pati

  III Bupati Cup Kab Pati

  II DEPANG Kab Pati

  33 Sepak Takrow putri

  24 Futsal

  III Disnatalis STAIP Kab Pati

  25 Sepak Takrow

  I POBDA Kab Pati

  26 Pencak silat

  I POBDA Kab Pati

  27 Pencak silat

  II POBDA Kab Pati

  28 Pencak silat

  II POBDA Kab Pati

  29 MTQ Pelajar ( Tilawah )

  I DEPANG Kab Pati

  30 Lomba Pionering

  III RACANA STAIN Kab kudus

  31 MTQ Pelajar ( Tartil )

  II DEPANG Kab Pati

  32 Sepak Takrow putra

  III Bupati Cup Kab Pati

PRESTASI AKADEMIK

2. HASIL NILAI RATA-RATA UAN

  Tabel E Data Sarana Prasarana SARANA DAN PRASARANA SMA

  1. Data Sarana Prasarana Nama Ruang Jumlah Ruang

  a. Ruang teori 9 ruang

  b. Ruang Lab. Komputer 1 ruang

  c. Ruang Lab. Kimia 1 ruang

  d. Ruang Perpustakaan 1 ruang

  e. Mushola 1 ruang

  2. Data guru / Tenaga Kependidikan

  Jumlah Guru :

  d. Guru GTY : 17 orang

  e. Guru GTT : 9 orang

  f. Tenaga Kependidikan : 4 orang

DAFTAR LAMPIRAN

  

Lampiran 3 Pedoman Wawancara dan Transkip Hasil Wawancara

PEDOMAN WAWANCARA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

KEPALA SEKOLAH

Nama :

  Hari/Tgl : Tempat : Waktu :

  1. Bagaimana kegiatan perencanaan kegiatan ekstrakurikuler yang dilakukan kepala sekolah dan pihak kepala sekolah terkait?

  2. Bagaimana tahapan perencanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  3. Siapa saja yang terlibat dalam perancanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  4. Dalam bentuk apa peran kepala sekolah terkait dengan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  5. Strategi apa yang dilakukan kepala sekolah dan pihak kepala sekolah terkait dengan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  6. Bagaimanakah kebijakan kepala sekolah dalam memberikan tugas, wewenang dan tanggung jawab dalam pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  7. Bagaimana kebijakan atau peraturan kepala sekolah dalam penganggaran/pendanaan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  9. Kebijakan seperti apa yang dibuat kepala sekolah dalam pembentukan tata tertib ekstrakurikuler di sekolah anda?

  10. Bagimana pengawasan kegiatan ekstrakurikuler yang dilakukan kepala sekolah?

  11. Siapakah yang bertugas melakukan pengawasan?

  12. Bagaimana evaluasi yang dilakukan pada pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  13. Siapa saja yang terlibat dalam kegiatan evaluasi?

  14. Kapan diadakan evaluasi kegiatan ekstrakurikuler?

  15. Bagaimana tindak lanjut dari hasil evaluasi?

  16. Apa saja faktor pendukung dan penghambat pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler dalam meningkatkan akademik siswa?

  17. Bagaimana solusinya dalam mengatasi hambatan dalam pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler terkait dalam meningkatkan akademik siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler?

  Transkip Hasil Wawancara dengan Kepala Madrasah { Bapak Pasman S,Pd} Hari/Tanggal : Senin, 5 Desember 2016

  Peneliti Bagaimana kegiatan perencanaan ekstrakulikuler yang dilakukan Kepala Sekolah ? Kepala Sekolah berdasarkan atas kebutuhan anak didik agar sesuai dengan bakat dan kemampuan siswa dan juga membagikan angket kepada siswa untuk memilih kegiatan ekstrakulikuler yang diminati. Peneliti Bagaimana tahapan perencanaan kegiatan ekstrakulikuler di

  SMA Islam Tuan Sokolangu ? Kepsek Yaitu dilaksanakan secara bertahap sesuai dengan jadwal dan sesuai dengan bidang ekstra yang telah dipilih oleh siswa. Peneliti Siapa saja yang terlibat dalam perencanaa kegiatan ekstrakulikuler? Kepsek Kepala Sekolah. Dewan guru. Pembina osis. Kesiswaan.

  Dan pembimbing ekstrakulikuler. Peneliti Bagaiamana evaluasi yang dilakukan pada kegiatan ekstrakulikuler? Kepsek Evaluasi dilakukan setelah kegiatan berlangsung. Yang terlibat dalam evaluasi antara lain kepala sekolah. Pembina osis. Kesiswaan. Dan pembimbing ekstrakulikuler. Peneliti Kapan diadakan evaluasi ekstrakulikuler? Kepsek Dilakukan seminggu sekali setelah kegiatan berlangsung.

  Peneliti Bagaimana tindak lanjut hasil evaluasi? Kepsek Tindak lanjutnya yaitu adalah peningkatan kegiatan penambahan guru ekstra dan diadakan lomba antar

  Guru Pembina sesuai dengan bidangnya masing-masing. Factor penghambat antara lain minat anak kurang. Kurangnya perhatian orang tua terhadap minat siswa. Anak kurang konsentrasi dan tidak focus Terbenturnya waktu yang secara dadakan sehingga ada perubahan jadwal.

  Cuaca yang kurang mendukung sewaktu-waktu. Peneliti Bagaimana cara mengatasi hambatan-hambatan tersebut? Kepsek

  1. Anak diberikan penjelasan dan motivasi betapa pentingnya mengikuti program kegiatan ekstrakulikuler.

  2. Mengatur jadwal atau waktu yang tepat 3. Menyesuaikan dengan musim/cuaca atau alam.

  

PEDOMAN WAWANCARA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

WAKA KESISWAAN

Nama : Hari/Tgl : Tempat : Waktu :

  1. Bagaimana perencanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  2. Siapa saja yang terlibat dalam kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  3. Bagaimana perekrutan siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  4. Bagaimana struktur organisasi kegiatan ekstrakurikuler disekolah ini?

  5. Bagaimana pembagian tugas masing-masing personil dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  6. Bagaimana pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  7. Bagaimana penyusunan jadwal kegiatan ekstrakurikuler?

  8. Berasal dari mana dana untuk kegiatan ekstrakurikuler ini?

  9. Adakah peraturan khusus mengenai pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler ini?

  10. Apakah ada kendala atau hambatan dalam pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  11. Bagaimana upaya mengatasi kendala dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  12. Bagaimana evaluasi pada kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  

Transkip Hasil Wawancara dengan Waka Kesiswaan ( Bapak Nung

Basyirudin, S.Hi) Hari/Tanggal : Selasa, 6 Desember 2016

  Peneliti Bagaimana perencanaan kegiatan ekstrakulikuler di SMA Islam Tuan Sokolangu?

  Wakasis yaitu dengan cara membagikan angket kepada siswa agar memilih ekstra mana yang akan dipilih dan diminati oleh siswa. Peneliti Siapa saja yang terlibat dalam kegitana ekstrakulikuler? Wakasis yang terlibat yaitu kepala sekolah; guru; Pembina ekstra dan siswa. Peneliti Bagaimana cara mengrekrut siswa dalam kegiatan ekstrakulikuler yang ada? Wakasis yaitu sesuai dengan angket yang telah dipilih oleh siswa sehingga tau siswa ini memilih ekstra. Peneliti Bagaimana struktur organisasi kegiatan ekstrakulikuler? Wakasis Kepala sekolah sebgai pelindung kegiatan; wakasis sebagai

  Pembina ekstra; Pembina osis sebagai coordinator ; pembimbing siswa sebagai pelaksanaa kegiatan ekstra; siswa sebagai pelaku kegiatan ekstrakulikuler. Peneliti Darimana dana yang digunakan untuk kegiatan ekstrakulikuler? Wakasis Dana yang digunakan merupakan dana yang diambilkan dari dana BOS. Peneliti Apa kendala atau hambatan dalam pelaksanaa kegiatan ekstrakulikuler? maksimal. Peneliti Bagaimana cara mengatasi hambatan tersebut? Wakasis Jadwal diatur dengan tepat sehingga tidak ada benturan jadwal; diberikan motivasi agar lebih bersemangat dalam mengikuti kegiatan ekstrakulikuler. Peneliti Siapa saja yang melakukan evaluasi? Wakasis Evaluasi dilaksanakan oleh kepala sekolah; Pembina ekstra; Pembina osis dan kesiswaan.

  Peneliti Bagaimana tindak lanjut dari evaluasi yang dilakukan? Wakasis Mencari solusi hal-hal baru agar siswa mempunya kompetensidi dalam kehidupannya nanti.

  

PEDOMAN WAWANCARA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

PEMBINA OSIS

Nama : Hari/Tgl : Tempat : Waktu :

  1. Bagimana perencanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  2. Bagaimana perekrutan siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  3. Bagaimana perekrutan guru ekstrakurikuler?

  4. Berasal dari mana dana yang digunakan dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  5. Bagaimana penyusunan jadwal kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini dan siapa penyusunnya?

  6. Bagaimana pengorganisasian dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  7. Bagaimana pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler?

  8. Adakah peraturan mengenai pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  9. Prestasi apa saja yang pernah diraih oleh siswa di sekolah ini?

  10. Bagaimana evaluasi kegiatan ekstrakurikuler di sekolah ini?

  11. Bagaimana tindak lanjut dari hasil evaluasi kegiatan ekstrakurikuler?

  12. Apakah ada kendala atau hambatan dalam manajemen kegiatan ekstrakurikuler?

  

Transkip Hasil Wawancara dengan Pembina Osis ( Bpak Zainudin Misbah)

Hari/Tanggal : Selasa, 6 Desember 2016

  Peneliti Bagaimana perencanaan kegiatan ekstrakulikuler di SMA ini? Pembina Osis Dengan cara membagikan angket siswa untuk memilih kegiatan ekstra yang diminati.

  Peneliti Bagaimana perekrutan siswa dalam kegiatan ekstrakulikuler tersebut? Pembina Osis yaitu diambil dari hasil angket yang telah dipilih siswa. Peneliti Bagaimana perekrutan pelaksanaan kegiatan ekstrakulikuler terhadap guru pembimbing? Pembina Osis Sesuai dengan bidang ekstra yang telah dimiliki guru masing- masing. Peneliti Bagaimana susunan jadwal terhadap kegiatan ekstrakulikuler dan siapa penyusunnya? Pembina Osis Disesuaikan dengan guru pembimbing masing-masing supaya tidak ada benturan dengan jadwal kegiatan ekstra yang satu dengan yang lain. Peneliti Apa hambatan dalam kegiatan ekstrakulikuler? Pembina Osis Biasanya hambatannya adalah siswa memilih lebih dari satu ekstra dan kemungkinan yang terjadi adalah benturan terhadap jadwal yang sudah tertera. Peneliti Dari mana dana yang digunakan untuk kegiatan ekstrakulikuler? Pembina Osis Dana biasanya diambilkan dari dana BOS biayan operasional sekolah. Peneliti Bagaimana cara untuk mengatasi hambatan yang terjadi? Pembina Osis Dengan membuatkan jadwal khusus sehingga anak bisa focus dalam kegiatan ekstrakulikuler.

  Peneliti Bagaimana tindak lanjutnya dari hasil evaluasi kegiatan ekstrakulikuler ? Pembina Osis Meningkatkan kegiatan ekstrakulikuler; diadakannya perlombaan kegiatan antar sekolah yang sejenjang antar kegiatan dan kabupaten.

  

PEDOMAN WAWANCARA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

GURU EKSTRAKURIKULER

Nama : Hari/Tgl : Tempat : Waktu :

  1. Apa saja yang dipersiapkan dalam pembelajaran ekstrakurikuler?

  2. Bagaimana proses pembelajaran ekstrakurikuler?

  3. Berapa alokasi waktu pembelajaran ekstrakurikuler?

  4. Materi apa saja yang disampaikan dalam pembelajaran ekstrakurikuler?

  5. Metode apa yang anda gunakan dalam pembelajaran ekstrakurikuler?

  6. Bagaimana tindak lanjut dari tugas yang diberikan dalam pembelajaran ekstrakurikuler?

  7. Sarana apa saja yang digunakan dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  8. Prestasi apa saja yang telah diraih sekolah ini dalam kegiatan ekstrakurikuler?

  9. Bagaimana evaluasi kegiatan ekstrakurikuler?

  10. Bagaimana tindak lanjut hasil evaluasi kegiatan ekstrakurikuler?

  11. Faktor apa saja yang mendukung dan menghambat jalannya kegiatan ekstrakurikuler?

  12. Bagaimana upaya untuk mengatasi hambatan dalam kegiatan

  

Transkip Hasil Wawancara dengan Guru ekstrakulikuler (Bapak Ahmad

Riyanto S.Pd) Hari/Tanggal : Senin, 5 Desember 2016

  Peneliti Apa saja yang disiapkan dalam pembelajaran ekstrakulikuler? Guru Ekstra 1. Waktu untuk kegiatan; 2. Biaya untuk pelaksanaa kegiatan; 3.

  Perekrutan hasil angket yang telah dibagikan oleh siswa sesuai dengan bakat dan yang diminati. Peneliti Bagaimana tahapan ektrakulikuler di sekolah ini? Guru ekstra Dilaksaknakan sesuai dengan kebutuhan siswa dan jadwal. Peneliti Siapa saja yang terlibat kegiatan ekstrakulikuler di sekolah ini? Guru ekstra 1. peserta didik; 2. Pembina ekstrakulikuler/pelatih; 3. Wakasis Pembina osis. Peneliti Bagaimana evaluasi kegiatan ekstrakulikuler? Guru ekstra

  1. Guru Pembina aktif melaksana pembinaan terhadap peserta; 2. Siswa melakukan absen pada kegiatan ekstrakulikuler; 3.

  Pembina ekstra bias memberikan motivasi atau dorongan supaya lebih bersemangat dalam mengikuti kegiatan ekstrakulikuler. Peneliti Berapa kali evaluasi dilakukan dalam kegiatan ekstrakuler? Guru ekstra Setiap seminggu sekali setelah kegiatan pelaksanaan ekstrakulikuler dengan tujuan untuk mengetahui bakat anak yang sesuai dengan bidang yang diminati. Peneliti Bagaimana tindak lanjut dari hasil evaluasi kegiatan ekstrakulikuler? Guru ekstra 1. selalu memberikan motivasi kepada peserta/guru Pembina. 2.

  Diadakan lomba antar kecamatan sesuai dengan bidang ekstrakulikuler yang diminati siswa. Peneliti Apa saja factor pendukung dan penghambat jalannya kegiatan ekstrakulikuler? Guru ekstra Kendalanya yaitu banyak anak yang absen; minat anak yang kurang; cuaca yang terkadang kurang mendukung; motivasi dari orang tua. Biasanya diatasi dengan pengaturan jadwal siswa yang sekiranya luang menyesuaikan keadaan cuaca jika baik dipastikan berangkat.

  Lampiran 4 Kepengurusan

  Wali Kelas : 1. Kelas VII.A : Ardian Dwi Nurhayati, S.Pd.

  8. Kelas IX.B : Anny Setyawati, S.Pd.

  6. Kelas VIII.C : Siti Nafi‟ah, S.Pd.I 7. Kelas IX.A : Siti Romsiyah, S.Pd..

  5. Kelas VIII.B : Nining Dwiani, S.Pd.

  4. Kelas VIII.A : M. Shodiqin, S.Ag.

  3. Kelas VII.C : Isnaini Muji Hastuti, S.Pd.

  2. Kelas VII.B : Dwi Kusmaningrum, S.Pd.

  3. Staf : Maskun Muibat, S.Pd.I

  A. Kepengurusan SMA Islam Tuang Sokolangu Gabus Pati Sejak berdirinya bangunan SMA tersebut maka dibentuklah susunan pengurus sebagai berikut :

  2. Bendahara : Siti Irhamah Pujiastuti

  Tata Usaha : 1. Kepala TU : Siti Mahmuda, A.Ma.

  4. Sarpras : Muslikan, S.Ag.

  2. Kesiswaan : Nung Basyirudin, S.HI 3. Humas : Moh. Saeroji, S.Ag.

  1. Kurikulum : Drs. Ahmad Rondi

  Kepala Madrasah : Pasman, S.Ag. Wakaur :

  9. Kelas IX.C : Sucipto, S.Ag.

  Lampiran 5 Visi, Misi dan Kebijakan SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus

  A. Visi SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus

  “ Terwujudnya Warga Sekolah yang Beriman Teguh, Berpengetahuan Luas, Berjiwa Mandiri dan Berakhlak Mulia”.

  B. Misi SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus

  1. Menanamkan aqidah islam yang mantap, sehingga menumbuhkan kesadaran beragama pada setiap pribadi siswa.

  2. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga setiap siswa berkembang sesuai dengan potensi yang dimiliki.

  3. Mendorong dan membantu setiap siswa untuk mengenali potensi dirinya, sehingga dapat dikembangkan secara optimal.

  4. Menumbuhkan penghayatan tehadap ajaran agama islam sehingga menjadi sumber kearifan dalam bertindak.

C. Kebijakan SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus

  Program tahunan SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus Pati dirumuskan sebagai berikut :

  1. Membina warga belajar agar menjadi kader-kader bangsa yang islami dan pancasilais.

  2. Membimbing warga belajar supaya dapat tumbuh dan berkembang guna meningkatkan martabat dan mutu kehidupannya.

  3. Mendidik warga belajar agar memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap mental yang kreatif, dinamis dan

  Lampiran 6 Daftar Prestasi Siswa

  Daftar prestasi akademik siswa yang penah di raih oleh siswa SMA Islam Tuan Sokolangu Gabus Pati adalah sebagai berikut:

  1. Juara III lomba Pidato Bahasa Inggris tingkat Kabupaten Pati pada kegiatan Disnatalis STAIP.

  2. Juara II lomba Debat PAI tingkat Kabupaten Pati pada kegiatan DEPANG.

  3. Juara III lomba Olympiade Ekonomi tingkat Kanupaten Pati pada kegiatan OSN kabupaten.

  Lampiran 7 Daftar Organisasi Ekstrakurikuler

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA

KURIKULER PENCAK SILAT

SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS

TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : KepalaSekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Ahmad Sakdun, S.Pd I

  4. Ketua : Dwi Cahyaningsih

  5. Sekretaris : Dilla Kusumawardani

  6. Bendahara : Septiana Riyanti

  7. Anggota : Muhammad Deni Ulin Nuha Juwita Noor Hidayah

  Muhammad Ramdhani Gabus, 18 Juli 2016

  Kepala sekolah Pembina / Guru pembimbing

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER REBANA SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : As`ad Humam

  4. Ketua : Aan Sofyan

  5. Sekretaris : Evin Putra Pradana

  6. Bendahara : Wahyu Satria Aji

  7. Anggota : Muhmmad Shidiq Muhmmad Arfandy Wali Tiara Septiana

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag As`ad Humam

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER MENJAHIT SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Kurniawati Munfaatun, S.Pd

  4. Ketua : Siti Aisyah

  5. Sekretaris : Zuniareni Andriani

  6. Bendahara : Fibrya Ayu Rusna

  7. Anggota : Atut Wijayanti Guntari Widyoningrum SeptianaAmalia

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag Kurniawati Munfaatun, S.Pd.

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER SEPAK BOLA SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Ahmad Riyanto, S.Pd

  4. Ketua : Muhamad Zafiq

  5. Sekretaris : Donyslamet Riyadi

  6. Bendahara : Agung Santoso

  7. Anggota : Imam Santoso Abdul Jamil

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala Sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag Ahmad Riyanto, S.Pd

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER TENIS MEJA SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Pasman, S.Ag

  4. Ketua : Inayah

  5. Sekretaris : Intan Yuliani

  6. Bendahara : Liftia Febriani

  7. Anggota : Abdul Majid Galang Al Imron

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala Sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag Pasman, S.Ag

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER BASKET SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Ahmad Riyanto, S.Pd

  4. Ketua : Siti Poryati

  5. Sekretaris : Rizzuliana

  6. Bendahara : Mayang Apriliyanti Gabus, 18 Juli 2016

  Kepala Sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag Ahmad Riyanto, S.Pd

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER SEPAK TAKROW SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Ahmad Riyanto, S.Pd

  4. Ketua : Muhammad Arfandy Wali

  5. Sekretaris : Muhammad Sidiq

  6. Bendahara : Dwiky Fandy Setiawan

  7. Anggota : Inayah Yumala

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala Sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag Ahmad Riyanto, S.Pd

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER KOMPUTER SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Maskun Muibat, S.PdI

  4. Ketua : Desi Wulansari

  5. Sekretaris : Emilia Nurul Wahida

  6. Bendahara : Puji Lestari

  7. Anggota : Dian retno Triyana

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala Sekolah Pembina / Guru pembimbing Pasman, S.Ag Maskun Muibat, S.Pd I

STRUKTUR ORAGANISASI EXTRA KURIKULER DRAMA SMA ISLAM TUAN SOKOLANGU GABUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

  1. Pelindung : Kepala Sekolah

  2. Penaggungjawab : Waka Kesiswaan

  3. Pembina / Guru pembimbing : Anny Setyowati, S.Pd

  4. Ketua : Hamdan Sakuriyanto

  5. Sekretaris : Ahmad Fitrianto

  6. Bendahara : Erwin Tuslanjaya

  7. Anggota : Anis Lestari Siti Maesaroh

  Gabus, 18 Juli 2016 Kepala Sekolah Pembina / Guru pembimbing

  Pasman, S.Ag Anny Setyowati, S.Pd

  Lampiran 8 Dokumentasi Kegiatan Ekstrakurikuler

  Kegiatan Ekstrakurikuler Basket Putri Kegiatan Ekstrakurikuler Bola Volly Putra Kegiatan Memasak

  Kegiatan Ekstrakurikuler Sepakbola Putri

RIWAYAT HIDUP

  A. Identitas Diri

  1. Nama : Ely Zainudin

  2. TTL : Pati, 25 Januari 1967

  3. NIM : 152610000232

  4. Alamat : Mojolawaran RT. 05/RW. 02. Kec.Gabus, Kab. Pati

  5. No. HP : 081575747436

  B. Riwayat Pendidikan

  Pendidikan Formal

  a. SD N Mojolawaran Lulus Tahun 1980

  b. MTs Tuan Sokolangu Gabus Lulus Tahun 1983

  c. PGAN Kudus Lulus Tahun 1986

  d. S1 IAIN SUKA YOGYAKARTA Lulus Tahun 1991 Jepara, 01 Mei 2017

  Ely Zainudin

Dokumen yang terkait

ANALISIS KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU MATA PELAJARAN QUR’AN HADIST DALAM MEMBENTUK KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA DI MTS TARBIYATUL ISLAMIYAH TANJUNGANOM GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 28

PELAKSANAAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DAN SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK KECAMATAN GABUS KABUPATEN PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

1 1 29

PELAKSANAAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DAN SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK KECAMATAN GABUS KABUPATEN PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 38

STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN SISWA MELALUI RATIONAL EMOTIVE BEHAVIORAL THERAPY PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MTS ABADIYAH GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 2 32

STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN SISWA MELALUI RATIONAL EMOTIVE BEHAVIORAL THERAPY PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MTS ABADIYAH GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 39

PENERAPAN PENILAIAN AUTENTIK DALAM PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMA ISLAM RAUDLATUL FALAH PATI TAHUN PELAJARAN 2014/2015 - STAIN Kudus Repository

0 0 34

IMPLEMENTASI PENGELOLAAN KELAS DENGAN PENDEKATAN COOK BOOK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA ABADIYAH GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 8

IMPLEMENTASI PENGELOLAAN KELAS DENGAN PENDEKATAN COOK BOOK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA ABADIYAH GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 18

IMPLEMENTASI PENGELOLAAN KELAS DENGAN PENDEKATAN COOK BOOK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA ABADIYAH GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 8

IMPLEMENTASI PENGELOLAAN KELAS DENGAN PENDEKATAN COOK BOOK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA ABADIYAH GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 58