Handout INF101 Bab 4 Larik Array

Algoritma dan Pemrograman
Bab 4:

Bab 4: Larik (Array)
Capaian Pembelajaran.
Mahasiswa mampu memahami dan menggunakan larik (array)
penyelesaian kasus-kasus pemrograman C++

Agenda.
• Pendahuluan
• Macam-macam Array
Bab 1 : Introduction |

2

Pendahuluan
• Larik adalah sebuah tipe data yang dapat mnampung banyak nilai
dalam sebuah variabelnya.
• Untuk membedakan nilai yang tersimpan dalam sebua array, maka
sebuah index ditambahkan ke dalam array sebagai penunjuk lokasi
nilai.

• Nilai index pada umumnya secara otomatis akan diatur mulai dari
0.

Bab 1 : Introduction |

3

Macam-macam Perulangan
• Array dalam penggunaannya dapat dibagi menjadi:
– Array 1 Dimensi, adalah array yang hanya memiliki sebuah nilai index
– Array 2 Dimensi, adalah array yang memiliki 2 buah nilai index yang
biasanya digunakan untuk menyatakan index baris dan index kolom.
– Array 3 Dimensi, adalah array yang memiliki 3 buah nilai index yang
biasanya digunakan untuk menyatakan index baris, index kolom, dan
indeks aray itu sendiri.

• Array biasanya digunakan untuk merepresentasikan matriks.
Bab 1 : Introduction |

4


Macam-macam Perulangan
• Penggunaan array dalam pemrograman C++ umumnya bersamaan
dengan penggunaan perulagan for...do
• Contoh: Array 1 Dimensi
for (i=0; i