Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia

PERATURAN
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL
REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 31 TAHUN 2006
TENTANG
UNIT AKUNTANSI DAN PELAPORAN KEUANGAN Dl LINGKUNGAN
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA,

Menimbang

Mengingat

:

:

a.

bahwa

untuk
kelancaran
pelaporan
keuangan
di
lingkungan Departemen Pendidikan Nasional perlu dibentuk Unit
Akuntansi Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik Negara
serta Pelaporan Keuangan di masing-masing unit kerja;

b

bahwa sehubungan dengan huruf a, perlu menetapkan
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional tentang Unit Akuntansi
dan Pelaporan Keuangan di Lingkungan Departemen
Pendidikan Nasional;

1.

Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003

Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4286);

2.

Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaa
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor
5,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

3.

Undang-Undang Nomor 15 tahun 2004 tentang Pemeriksaan
Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);

4.


Peraturan Pemenntah Nomor 24 Tahun 2005 tentang Standar
Akuntansi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2005 Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4503);

5.

Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2G06 tentang Pelaporan
Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran Negara

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

1

www.bphn.go.id

Repubiik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4614);
6.


Keputusan Presiden Nomor 42 Tahun 2002 tentang Pedoman
Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2002 Nomor
73, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4214) sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Presiden
Nomor 72 Tahun 2004 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2004 Nomor 92, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4418);

7.

Peraturan Presiden Nomor 9 Tahun 2005 tentang Kedudukan,
Tugas, Fungsi, Susunan Organisasi, dan Tata Kerja
Kementerian Negara Republik Indonesia sebagaimana telah
diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 62 Tahun 2005;

8.

Keputusan Presiden Nomor 187/M Tahun 2004 mengenai
Pembentukan Kabinet Indonesia Bersatu sebagaimana telah

diubah terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 20/P
Tahun 2005;

9. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 59/PMK.06/2005 Tahun
2005 tentang Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan
Pemerintah Pusat
MEMUTUSKAN:
Menetapkan

: PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL TENTANG
UNIT AKUNTANSI DAN PELAPORAN KEUANGAN Dl
LINGKUNGAN DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL.
Pasal 1

(1)

Unit Akuntansi Instansi di lingkungan Departemen Pendidikan Nasional dibentuk
untuk menghasilkan laporan keuangan termasuk bagian anggaran pembiayaan
dan perhitungan.


(2)

Unit Akuntansi Instansi di lingkungan Departemen Pendidikan Nasional
terdiri atas: a. Unit Akuntansi Keuangan; dan b. Unit Akuntansi Barang Milik
Negara.
Pasal 2

(1)

Unit Akuntansi Keuangan di lingkungan Departemen Pendidikan Nasional terdiri
atas:
a. unit akuntansi pengguna anggaran (UAPA);
b. unit akuntansi pembantu pengguna anggaran Eselon I(UAPPA-E1);

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

2

www.bphn.go.id


c. unit akuntansi pembantu pengguna anggaran Wilayah (UAPPA-W);dan
d. unit akuntansi kuasa pengguna anggaran (UAKPA).
(2)

Unit Akuntansi Barang Milik Negara di lingkungan Departemen Pendidikan
Nasional terdiri atas:
a. unit akuntansi kuasa pengguna barang inventaris (UAPB).
b. unit akuntansi pembantu pengguna barang inventaris Eselon I (UAPPB-E1);
c. unit akuntansi pembantu pengguna barang Wilayah (UAPPB-W); d. unit
akuntansi kuasa pengguna barang inventaris (UAKPB);

(3)

Unit Akuntansi Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik Negara sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) tercantum dalam Lampiran Peraturan
Menteri ini.
Pasal 3

(1)


Setiap Unit Akuntansi Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik Negara
sebagaimana dimaksud Pasal 2 ayat (3) sesuai dengan kewenangan wajib
memproses:
a. dokumen sumber untuk menghasilkan laporan keuangan;
b. pengiriman dan/atau penggabungan laporan keuangan;
c. penyusun laporan keuangan;
d. rekonsiliasi atas laporan keuangan.

(2)

Unit Akuntansi Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik Negara dalam
melaksanakan kewenangan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berpedoman
pada Peraturan Menteri Keuangan Nomor 59/PMK.06/2005 tentang Sistem
Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat dan peraturan
pelaksanaannya.

Pasal 4
(1)

Setiap Unit Akuntansi Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik Negara di

lingkungan Departemen Pendidikan Nasional secara berjenjang dapat melakukan
pembinaan dan monitoring penyusunan laporan keuangan di satuan kerja, untuk
kesinambungan dalam penyusunan dan keandalan laporan keuangan.

(2)

Dalam melaksanakan pembinaan dan monitoring sebagaimana dimaksud pada
ayat (1), setiap Unit Akuntansi Keuangan dan Unit Akuntansi Barang Milik
Negara bekerja sama dengan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara dan
Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan Departemen Keuangan
setempat.

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

3

www.bphn.go.id

Pasal 5
(1) Menteri dapat mengusulkan pemblokiran dana kepada Menteri Keuangan untuk

merealokasikan anggaran jika Kuasa Pengguna Anggaran tidak menyampaikan
laporan keuangan secara berjenjang.
(2)

Usul pemblokiran dana sebagaimana dimaksud pada ayat (1) akan diberlakukan
terhadap Unit Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran (UAKPA)/Unit Akuntansi
Kuasa Pengguna Barang (UAKPB) yang tidak menyampaikan laporan keuangan
secara berjenjang.
Pasal 6

UAPPA/B Wilayah dana dekonsentrasi sebagaimana tercantum dalam Lampiran
Peraturan Menteri ini menjalankan tugas dan fungsinya sampai UAPPA/B Wilayah dana
dekonsentrasi yang menjadi tanggung-jawab gubernur terbentuk dan bekerja sesuai
dengan tugas dan fungsinya.

Pasal 7
Peraturan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 28 Agustus 2006
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL,

TTD.
BAMBANG SUDIBYO

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

4

www.bphn.go.id

LAMPIRAN PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL
NOMOR 31 TAHUN 2006 TANGGAL 28 AGUSTUS 2006
NO
1

UNIT AKUNTANSI
2

I

UNIT AKUNTASI PENGGUNA
ANGGARAN/BARANG(UAPA/B)

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

3
Menteri Pendidikan Nasional

4
1
2
3
4
5
6

7

II

UAPPA-E1 Sekretariat jenderal
UAPPA-E1 Inspektorat Jenderal
UAPPA-E1 Direktorat Jenderal Manajemen
Sekolah
UAPPA-E1 Direktorat Jenderal Pendidikan
Tinggi
UAPPA-E1 Direktorat Jenderal Pendidikan
Luar sekolah
UAPPA-E1
Direktorat
Jenderal
Peningkatan Mutu Pendidikan dan Tenaga
kependidikan
UAPPA-E1
Badan
Penelitian
dan
Pengembangan Diknas

UNIT AKUNTASI PENGGUNA
ANGGARAN/BARANG(UAPA/B) ESELON-1

1

UAPPA-E1 Sekretariat Jenderal

Sekretariat Jenderal

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

Sekretariat jenderal
Pusat Pengembangan Jasmani
Pusat Pendidikan dan Latihan
Pegawai
Pusat Bahasa
Pusat Grafika Indonesia
Pusat Teknologi Komunikasi dan
Informasi Pendidikan
Pusat Perbukuan
Pusat Informasi dan Hubungan
Masyarakat
SEAMEO SEAMOLEC
Perwakilan Atdikbud
Balai Bahasan Bandung
Balai Pengembangan Media Radio
Semarang
Balai Balasa semarang
Balai Pengembangan Media Radio
Yogyakarta
Balai Bahasa Yogyakarta
Balai pengembangan Media Televisi
Surabaya
Balai Bahasa Surabaya
Balai Bahasa banda Aceh
Balai Bahasa Medan
Balai Pelatihan Teknologi Grafika
Medan
Balai Bahasa Padang
Balai Bahasa Pekanbaru
Kantor Bahasa Jambi
Balai Bahasa Palembang
Balai Bahasa Lampung
Balai bahasa Pontianak
Kantor Bahasa palangkaraya
Balai bahasa Banjarmasin
Kantor Bahasa Kalimantan Timur
Balai bahasa manado
Balai Bahasa Palu
Balai Bahasa Makasar
Balai Pelatihan Teknologi Grafika
Makassar
Balai Bahasa Denpasar
Balai bahasa Jaya Pura

5

www.bphn.go.id

NO
1

UNIT AKUNTANSI
2

2
3
4

UAPPA-E1 Inspektorat Jenderal
UAPPA-E1 Direktorat Jenderal Manajemen
Pendidikan Dasardan rienengah
UAPPA-E1 Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

3

4

Inspektur Jenderal
Direktur Jenderal Manajemen Pendidikan
Dasar dan Menengah Direktur Jenderal 1
Pendidikan Tinggi
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46

NO

UNIT AKUNTANSI

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

PENANGGUNG JAWAB

Inspektorat Jenderal
Direktorat
Jenderal
Manajemen
Pendidikan Dasar dan Menengah
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Pusat Studi Regional Penelitian Gizi
dan Kesehatan MasyarakatTropis
Universitas Negeri Jakarta
Universitas Indonesia
Politeknik Negeri Jakarta
Kopertis Wilayah III
Universitas Padjadjaran
Universitas Pendidikan Indonesia
Institut Teknologi Bandung
Institut Pertanian Bogor
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Bandung
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IV- Bandung
Politeknik Negeri Manufaktur Bandung
Poltiteknik Negeri Bandung
Pusat Studi Regional Penelitian Biologi
Tropis (SEAMED BIOTROP)
Universitas Diponegoro
Universitas Negeri Semarang
Universitas Sebelas Maret
Universitas
Jenderal
Sudirman
Purwokerto
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Surakarta
Politeknik Negeri Semarang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VI-Semarang
Univ. Negeri Yogyakarta
Universitas Gadjah Mada
Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah V-Yogyakarta
Universitas Airiangga
Universitas Negeri Surabaya
Jniversitas Brawijaya
Universitas Jember
Universitas Negeri Malang
Universitas Trunojoyo Madura
Institut Teknologi 10 Nopember
Surabaya
Politeknik Elektro Negeri Surabaya
Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya
Politeknik Pertanian Jember
Politeknik Negeri Malang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VII-Surabaya
Universitas Syiah Kuala
Politeknik Negeri Lhokseumawe
Universitas Sumatera Utara
Universitas Negeri Medan
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah I - Medan
Politeknik Negeri Medan
Universitas Andalas
Universitas Negeri Padang

KANTOR/SATKER/UPT

6

www.bphn.go.id

1

2
5

3

4

UAPPA-E1 Direktorat Jenderal Pendidikan Direktorat Jenderal Pendidikan Luar 1
Luar sekolah
sekolah
2

3

4

5

6

6

UAPPA-E1
Direktorat
Jenderal Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu 1
Peningkatan Mutu Pendidikan dan Tenaga Pendidikan dan Tenaga Pendidikan
Pendidikan
2
3
4
5
6
7

8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22

NO

UNIT AKUNTANSI

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

PENANGGUNG JAWAB

Direktorat Jenderal Pendidikan
Luar Sekolah
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan
Luar
Sekolah dan Pemuda Jawa Barat
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan
Luar
Sekolah dan Pemuda Jawa
Tengah
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan
Luar
Sekolah dan Pemuda Jawa Timur
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan
Luar
Sekolah dan Pemuda Sumatera
Utara
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan
Luar
Sekolah dan Pemuda Sulawesi
Selatan
Direktorat Jenderal Peningkatan
Mutu Pendidik dan Tenaga
Kependidikan
Pusat Pengembangan Penataran
Guru IPA Bandung
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Tertulis Bandung
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Teknologi Bandung
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Pertanian Cianjur
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Matematika Yogyakarta
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Kesenian
Yogyakarta
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Teknologi Malang
Pusat Pengembangan Penataran
Guru IPS Jawa Timur
Pusat Pengembangan Penataran
Guru Teknologi Medan
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Pasar Minggu Jakarta
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jawa Barat
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jawa Tengah
Lembaga Penjamin Mutu
Pendidikan
Dl
Yogyakarta
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jawa Timur
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan NAD
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sumatera Utara
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sumatera Barat
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Riau
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jambi
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sumatera Selatan
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Lampung
KANTOR/SATKER/UPT

7

www.bphn.go.id

1

2

3

4
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40

7

III

UAPPA-E1 Badan Penelitian dan
Pengembangan Diknas

Kepala Badan Penelitian
Pengembangan Diknas

Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Barat
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Tengah
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Selatan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Timur
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Utara
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Tengah
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Selatan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Tenggara
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Maluku
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Bali
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Nusa Tenggara Barat
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Nusa Tenggara Timur
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Papua
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Bengkulu
Lembaga Penjamin
Mutu
PendidiKan Maluku Utara
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Banten
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Bangka Belitung
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Gorontalo

dan -

Badan Penelitian dan Pengembangan

Kepala Biro Keuangan Sekretariat 1
Jenderal
2
3

Sekretariat Jenderal
Pusat Pengembangan Kualitas Jasmani
Pusat Pendidikan dan Latihan Pegawai
Pusat Bahasa
Pusat Grafika Indonesia
Pusat Teknologi Komunikasi dan
Informasi Pendidikan
Pusat Perbukuan
Pusat Studi Regional Penelitian Gizi dan
Kesehatan MasyarakatTropis SEAMED
SEAMOLEC
Perwakilan Atdikbud
Universitas Negeri Jakarta
Universitas Indonesia
Politeknik Negeri Jakarta
Kopertis Wilayah III
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Pasar Minggu Jakarta
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Keguruan Jakarta
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Kejuruan Jakarta

UNIT AKUNTANSI PEMBANTU
PENGGUNAAN ANGGRAN/BARANG
(uappa/b) WILAYAH
1

DKI JAKARTA

4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17

NO

UNIT AKUNTANSI

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

8

www.bphn.go.id

1

2

3

4

18 Pusat Pengembangan
Guru Bahasa Jakarta

2

JAWA BARAT

Rektor Universitas Padjadjaran
Bandung

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16

3

NO

JAWA TENGAH

UNIT AKUNTANSI

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

Rektor Universitas Diponegoro
semarang

PENANGGUNG JAWAB

Penataran

Universitas Padjadjaran Universitas
Pendidikan Indonesia
Institut Teknologi Bandung
Institut Pertanian Bogor
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Bandung
Koordinator
Perguruan
Tinggi
Swasta Wilayah IV –Bandung
Politeknik
Negeri
Manufaktur
Bandung
Poltiteknik Negeri Bandung
Pusat Studi Regional Penelitian
Biologi Tropis (SEAMEO BIOTROP)
Balai Bahasa Bandung
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Barat
Pusat pengembangan Penatara Guru
IPA Bandung
Pusat pengembangan Penatara Guru
Tertulis Bandung
Pusat pengembangan Penatara Guru
Teknologi Bandung
Pusat pengembangan Penatara Guru
Pertanian Cianjur
Balai pengembangan dan Pelatihan
pendidikan Luar Sekolah dab
Pemuda jawa Barat

1
2
3
4

Universitas Diponegoro
Universitas Negeri Semarang
Universitas Sebelas Maret
Universitas
Jenderal
Sudirman
Purwokerto
5
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Surakarta
6
Politeknik Negeri Semarang
7
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wialayah VI-Semarang
8
Balai Pengembangan Media Radio
Semarang
9
Balai Bahasa Semarang
10 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Tengah
11 Balai pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar sekolah dan
Pemuda Jawa Tengah

MELIPUTI KANTOR/SATKER/UPT

9

www.bphn.go.id

1

2
4

DI YOGYAKARTA

3
Rektor Universitas Gajan Mada
Yogyakarta

4
1
2
3
4
5
6
7
8
9

5

JAWA TIMUR

Rektor Universitas Airlangga
Surabaya

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18

6

NANGGROE ACEH DARUSSALAM

7

SUMATERA UTARA

Rektor Universitas Syiah Kuala
Banda Aceh

1
2
3
4
5

Rektor Universitas Sumatera Utara
Medan
1
2
3
4
5
6
7
8
9

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

Universitas Gajah Mada Yogyakarta
Universitas Negeri Yogyakarta
Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah V -Yogyakarta
Balai
Pengembangan
Media
Radio
Yogyakarta
Balai Bahasa Yogyakarta
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Matematika Yogyakarta
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Kesenian Yogyakarta
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan DI
Yogyakarta

Universitas Airlangga
Universitas Negeri Surabaya
Universitas Brawijaya
Universitas Jember
Universitas Negeri Malang
Universitas Trunojoyo Madura
Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya
Politeknik Elektro Negeri Surabaya
Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya
Politeknik Pertanian Negeri Jember
Politeknik Negeri Malang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VII -Surabaya
Balat Pengembangan Media Televisi
Surabaya
Balai Bahasa Surabaya
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Malang
Pusat Pengembangan Penataran Guru IPS
Jawa Timur
Lembaga Penjamin Mulu Pendidikan Jawa
Timur
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Timur

Universitas Syiah Kuala
Politeknik Negeri Lhokseumawe
Balai Bahasa Banda Aceh
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan NAD
Universitas Malikus Saleh

Universitas Sumatera Utara
Universitas Negen Medan
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah I - Medan
Politeknik Negeri Medan
Balai Bahasa Medan
Balai Pelatihan Teknologi Grafika Medan
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Medan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Utara
Balai
Pengembangan
dan
Pelatihan
Pendidikan Luar
Sekolah dan Pemuda Sumatera Utara

10

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

1

2

3

4

8

SUMATERA BARAT

Rektor Universitas Andalas
Padang

1
2
3
4
5
6
7
8

9

RIAU

Universitas Andalas
Universitas Negeri Padang
Coordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah X - Padang
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia Padang
Panjang
Politeknik Negeri Padang
Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh
Salai Bahasa Padang
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Barat

Rektor Universitas Riau Pekanbaru

1
2
3

Universitas Rlau
Balai Bahasa Pekanbaru
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Riau

10 J A M B I

Rektor Universitas Jambi
Jambi

1
2
3

Universitas Jambi
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Jambi
Kantor Bahasa Jambi

11 S U M A T E R A S E L A T A N

Rektor Universitas Sriwijaya Palembang

1
2

Universitas Sriwijaya
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah II-Palembang
Politeknik Negeri Sriwijaya
Balai Bahasa Palembang
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Selatan

3
4
5
12 L A M P U N G

Rektor Universitas Lampung Bandar
Lampung
1
2
3
4

13 KALIMANTAN BARAT

Rektor
Universitas
Pontianak

Universitas Lampung
Politeknik Pertanian Negeri Bandar
Lampung
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Lampung
Kantor Bahasa Lampung

Tanjungpura
1
2
3
4

Universitas Tanjungpura
Politeknik Negeri Pontianak
Balai Bahasa Pontianak
Lembaga Penjamin Mutu
Kalimantan Barat

1
2
3

Universitas Palangkaraya
Kantor Bahasa Palangkaraya
Lembaga Penjamin Mutu
Kalimantan Tengah

Pendidikan

14 KALIMANTAN TENGAH
Rektor Universitas Palangkaraya

Pendidikan

15 KALIMANTAN SELATAN
Rektor Universitas Lambunng Mangkurat 1
Banjarmasin
2
3
4
5

16 KALIMANTAN TIMUR

Rektor Universitas Mulawarman
Samarinda

1
2
3
4
5

17 SULAWESI UTARA

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

Rektor Universitas Sam ratulangi
Manado

1
2
3
4
5

Universitas Lambung Mangkurat
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XI -Banjarmasin Politeknik Negeri
Banjarmasin
Balai Bahasa Banjarmasin
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Selatan
Universitas Mulawarman
Politeknik Negeri Samarinda
Politeknik Pertanian Negeri Samarinda
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Timur
Kantor Bahasa Kalimantan Timur
Universitas Samratulangi
Universitas Negeri Manado
Politeknik Negeri Manado
Balai Bahasa Manado
Lembaga Penjamin Mutu
Sulawesi Utara

Pendidikan

11

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

1

2

3

4

18 SULAWESI TENGAH

Rektor Universitas Tadulako
Palu

1
2
3

19 SULAWESI SELATAN

Rektor Universitas Hasanuddin
Makassar

1
2
3
4
5
6
7
8
9

20 SULAWESI TENGGARA

21 M A L U K U

22 B A L I

Universitas Tadulako
Lembaga Penjamin
Sulawesi Tengah
Balai Bahasa Palu

Mutu

Pendidikan

Universitas Hasanuddin
Universitas Negeri Makassar
Politeknik Negeri Makassar
Politeknik Pertanian Negen Pangkep
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IX -Makassar
Balai Bahasa Makassar
Balai Pelatihan Teknologi Grafika Makassar
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Selatan
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
Sulawesi Selatan

Rektor Universitas Halu Oleo
Kendari

1
2

Universitas Halu Oleo
Lembaga Penjamin
Sulawesi Tenggara

Rektor Universitas Pattimura

1
2
3
4
5

Universitas Pattimura
Kopertis Wilayah XII Ambon
Politeknik Negeri Ambon
Politeknik Negeri Tual
Lembaga Penjamin Mutu
Maluku

1
2
3

Universitas Udayana
Institut Keguruan dan Hmu Pendidikan
Singaraja
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VIII-Denpasar
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Denpasar
Politeknik Negeri Bali
Balai Bahasa Denpasar
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Bali

Rektor Universitas Udayana Denpasar

4
5
6
7

Mutu

Pendidikan

Pendidikan

23 NUSA TENGGARA BARAT

Rektor Universitas Mataram

1
2

Universitas Mataram
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Nusa
Tenggara Barat

24 NUSA TENGGARA TIMUR

Rektor Universitas Nusa Cendana
Kupang

1
2
3
4

Universitas Nusa Cendana
Politeknik Negeri Kupang
Politeknik Pertanian Negeri Kupang
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Nusa
TenggaraTimur

25 P A P U A

Universitas Cenderawasih, Jayapura

1
2
3

Universitas Cenderawasih
Balai Bahasa Jayapura
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Papua

26 B E N G K U L U

Rektor Universitas Bengkulu

1
2

Universitas Bengkulu
Lembaga Penjamin
Bengkulu

Mutu

Pendidikan

27 MALUKU UTARA

Rektor Universitas Khairun, Ternate

1
2

Universitas Khairun
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Maluku
Utara

28 B A N T E N

Rektor Universitas Terbuka
Ciputat

1
2
3

Universitas Terbuka
Universitas Tirtayasa Banten
Lembaga Penjamin Mutu
Banten

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

Pendidikan

12

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

1

2

3

4

29

BANGKA BELITUNG

Kepala Lembaga Penjamin
Pendidikan Bangka Belitung

30

GORONTALO

Rektor Universitas Negeri Gorontalo

31

IRIAN JAYA

Rektor Universitas
Monokwari

IV

Negeri

Mutu 1
2

Papua -

Lembaga Penjamin Mutu
Bangka Belitung
Universitas Negeri Gorontalo
Lembaga Penjamin Mutu
Gorontaio
Universitas Negeri Papua

Pendidikan

Pendidikan

UNIT
AKUNTANSI
KUASA
PENGGUNA ANGGARAN/BARANG
UAKPA/8):
1
2

Sekretariat Jenderal
Pusat Pengembangan Kualitas Jasmani

Sekretaris Jenderal
Kepala
Pusat
Pengembangan
Kualitas Jasmani
3 Pusat Pendidikan dan Latihan Pegawai
Kepala Pusat Pendidikan dan Latihan
Pegawai
4 Pusat Bahasa
Kepala Pusat Bahasa
5 Pusat Grafika Indonesia
Kepala Pusat Grafika Indonesia
6 Pusat Teknologi Komunikasi dan Informasi Kepala Pusat Teknologi Komunikasi dan
Pendidikan
Informasi Pendidikan
7 Pusat Perbukuan
Kepala Pusat Perbukuan
8 Pusat Informasi dan Hubungan Masyarakat
Kepala Pusat Informasi dan Hubungan
Masyarakat
9 SEAMEO SEAMOLEC
Kepala Kantor SEAMED SEAMOLEC
10 Perwakilan Atdikbud
Kepala Biro Keuangan
11 Balai Bahasa Bandung
Kepala Balai Bahasa Bandung
12 Balai Pengembangan Media Radio Semarang
Kepala Balai Pengembangan Media
Radio
13 Balai Bahasa Semarang
Semarang
14 Balai Pengembangan Media Radio Yogyakarta
Kepala Balai Bahasa Semarang
Kepala Balai Pengembangan Media
15 Balai Bahasa Yogyakarta
Radio
16 Balai Pengembangan Media Televisi Surabaya
Yogyakarta
Kepala Balai Bahasa Yogyakarta
17 Balai Bahasa Surabaya
Kepala Balai Pengembangan Media
18 Balai Bahasa Banda Aceh
Televisi Surabaya
19 Balai Bahasa Medan
Kepala Balai Bahasa Surabaya
20 Balai Pelatihan Teknologi Grafika Medan
Kepala Balai Bahasa Banda Aceh
Kepala Balai Bahasa Medan
21 Balai Bahasa Padang
Kepala Balai Pelatihan Teknologi Grafika
22 Balai Bahasa Pekanbaru
Medan
23 Kantor Bahasa Jambi
Kepala Balai Bahasa Padang
34 Balai Bahasa Palembang
Kepala Balai Bahasa Pekanbaru
35 Kantor Bahasa Lampung
Kepala Kantor Bahasa Jambi
26 Balai Bahasa Pontianak
Kepala Balai Bahasa Palembang
27 Kantor Bahasa Palangkaraya
Kepala Kantor Bahasa Lampung
28 Balai Bahasa Banjarmasin
Kepala Balai Bahasa Pontianak
29 Kantor Bahasa Kalimantan
Kepala Kantor Bahasa Palangkaraya
30 Timur Balai Bahasa Manado
Kepala Balai Bahasa Banjarmasin
31 Balai Bahasa Palu
Kepala Kantor Bahasa Kalimantan Timur
32 Balai Bahasa Makassar
Kepala Balai Bahasa Manado
33 Balai Pelatihan Teknologi Grafika Makassar
Kepala Balai Bahasa Palu
Kepala Balai Bahasa Makassar
34 Balai Bahasa Denpasar
Kepala Balai Pelatihan Teknologi Grafika
35 Balai Bahasa Jayapura
Makassar
36 Inspektorat Jendera!
Kepala Balai Bahasa Denpasar
37 Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Kepala Balai Bahasa Jayapura
Dasar dan Menengah
Inspektur Jenderal
38 Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Direktur Jenderal Manajemen Pendidikan
39 Pusat Studi Regional Penelitian Gizi dan Dasar dan Menengah
Kesehatan MasyarakatTropis
Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi
40 Universitas Negeri Jakarta
Kepala Pusat Studi Regional Penelitian
41 Universitas Indonesia
Gizi dan Kesehatan MasyarakatTropis
RektorUniversitas Negeri Jakarta
Rektor Universitas Indonesia

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

-

Sekretariat Jenderal
Pusat Pengembangan Kualitas Jasmani

-

Pusat Pendidikan dan Latihan Pegawai

-

Pusat Bahasa
Pusat Grafika Indonesia
Pusat Teknologi Komunikasi dan Informasi
Pendidikan
Pusat Perbukuan
Pusat Informasi dan Hubungan Masyarakat

-

-

SEAMEO SEAMOLEC
Perwakilan Atdikbud
Balai Bahasa Bandung
Balai Pengembangan Media Radio
Semarang
Balai Bahasa Semarang
Balai Pengembangan Media Radio
Yogyakarta
Balai Bahasa Yogyakarta
Balai Pengembangan Media Televisi
Surabaya
Balai Bahasa Surabaya
Balai Bahasa Banda Aceh
Balai Bahasa Medan
Balai Pelatihan Teknologi Grafika Medan

-

Balai Bahasa Padang
Balai Bahasa Pekanbaru
Kantor Bahasa jambi
Balai Bahasa Palembang
Kantor Bahasa Lampung
Balai Bahasa Pontianak
Kantor Bahasa Palangkaraya
Balai Bahasa Banjarmasin
Kantor Bahasa Kalimantan Timur
Balai Bahasa Manado
Balai Bahasa Palu
Balai Bahasa Makassar
Balai Pelatihan Teknologi Grafika Makassar

-

Balai Bahasa Denpasar
Balai Bahasa Jayapura
Inspektorat Jenderal
Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan
Dasar dan Menengah
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Pusat Studi Regional Penelitian Gizi dan
Kesehatan MasyarakatTropis
Universitas Negeri Jakarta
Universitas Indonesia

-

-

13

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

1

2

3

4

42 Politeknik Negeri Jakarta
43 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah III - Jakarta
44 Universitas Padjadjaran
45 Universitas Pendidikan Indonesia
46 Institut Teknoiogi Bandung
47 Institut Pertanian Bogor
48 Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Bandung
49 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IV - Bandung
50 Politeknik
Manufaktur
Negeri
Bandung
51 Poltiteknik Negeri Bandung
52 Pusat Studi Regional Penelitian Biologi
Tropis (SEAMEO BIOTROP)
53 Universitas Diponegoro
54 Universitas Negeri Semarang
55 Universitas Sebelas Maret
56 Universitas
Jenderal
Sudirman
Purwokerto
57 Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Surakarta
58 Politeknik Negeri Semarang
59 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VI - Semarang
60 Universitas Negeri Yogyakarta
61 Universitas Gadjah Mada
62 Institut Seni Indonesia Yogyakarta
63 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah V - Yogyakarta
64 Universitas Airiangga
65 Universitas Negeri Surabaya
66 Universitas Brawijaya
67 Universitas Jember
68 Universitas Negeri Malang
67 Universitas Trunojoyo Madura
68 Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya
69 Politeknik Elektro Negeri Surabaya
70 Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya
71 Politeknik Pertanian Negeri Jember
72 Polileknik Negeri Malang
73 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VII - Surabaya
74 Universitas Syiah Kuala
75 Politeknik Negeri Lhokseumawe
76 Universitas Sumatera Utara
77 Universitas Negeri Medan
78 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah I – Medan
79 Politeknik Negeri Medan
80 Universitas Andalas
81 Universitas Negeri Padang
82 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah X - Padang
83 Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
84 Padang Panjang
85 Politeknik Negeri Padang
86 Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh
87
88
89
90

Universitas Riau
Universitas Jambi
Universitas Sriwijaya
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah II - Palembang

Direktur Politeknik Negeri Jakarta
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah III - Jakarta
Rektor Universitas Padjadjaran
Rektor Universitas Pendidikan Indonesia
Rektor Institut Teknologi Bandung
Rektor Institut Pertanian Bogor
Direktur Sekolah Tinggi Senirupa
Indonesia Bandung
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IV - Bandung
Direktur Politeknik Manufaktur Negeri
Bandung
Direktur Poltiteknik Negeri Bandung
Kepala Pusat Studi Regional Penelitian
Biologi Tropis (SEAMEO BIOTROP)
RektorUniversitas Diponegoro
Rektor Universitas Negeri Semarang
Rektor Universitas Sebelas Maret
Rektor Universitas Jenderal Sudirman
Purwokerto
Direktur Sekolah Tinggi Senirupa
Indonesia Surakarta
Direktur Politeknik Negeri Semarang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VI - Semarang
Rektor Universitas Negeri Yogyakarta
Rektor Universitas Gadjah Mada
Direktur Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah V - Yogyakarta Rektor
Universitas Airtangga
Rektor Universitas Negeri Surabaya
Rektor Universitas Brawijaya Rektor
Universitas Jember Rektor Universitas
Negeri Malang
Rektor Universitas Trunojoyo Madura
Rektor Institut Teknologi 10 Nopember
Surabaya
Direktur Politeknik
Elektro Negeri
Surabaya
Direktur Politeknik Perkapalan Negeri
Surabaya
Direktur Politeknik Pertanian Negeri
Jember
Direktur Politeknik Negeri Malang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VII - Surabaya Rektor
Universitas Syiah Kuala
Direktur Politeknik Negeri Lhokseumawe
Rektor Universitas Sumatera Utara
Rektor Universitas Negeri Medan
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah I - Medan
Direktur Politeknik Negeri Medan
Rektor Universitas Andalas Rektor
Universitas Negeri Padang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah X - Padang
Direktur Sekolah Tinggi Senirupa
Indonesia Padang Panjang
Direktur Politeknik Negeri Padang
Direktur
Politeknik
Pertanian
Negei Payakumbuh
Rektor Universitas Riau
Rektor Universitas Jambi
Rektor Universitas Sriwijaya
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah II - Palembang

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

-

Politeknik Negeri Jakarta
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah III - Jakarta
Universitas Padjadjaran
Universitas Pendidikan Indonesia
Institut Teknologi Bandung
Institut Pertanian Bogor
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Bandung
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IV –Bandung
Politeknik Manufaktur Negeri Bandung

-

Poltiteknik Negeri Bandung
Pusat Studi Regional Penelitian
Biologi Tropis (SEAMEO BIOTROP)
Universitas Diponegoro
Universitas Negeri Semarang
Universitas Sebelas Maret
Universitas
Jenderal
Sudirman
Purwokerto
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Surakarta
Politeknik Negeri Semarang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VI -Semarang
Universitas Negeri Yogyakarta
Universitas Gadjah Mada
Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah V-Yogyakarta
Universitas Airlangga
Universitas Negeri Surabaya
Universitas Brawijaya
Universitas Jember
Universitas Negeri Malang
Universitas Trunojoyo Madura
Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya

-

Politeknik Elektro Negeri Surabaya

-

Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya

-

Politeknik Pertanian Negeri Jember

-

Politeknik Negeri Malang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VII -Surabaya
Universitas Syiah Kuala
Politeknik Negeri Lhokseumawe
Universitas Sumatera Utara
Universitas Negeri Medan
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah I - Medan
Politeknik Negeri Medan
Universitas Andalas
Universitas Negeri Padang
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah X - Padang
Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Padang Panjang
Politeknik Negeri Padang
Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh

-

-

Universitas Riau
Universitas Jambi
Universitas Sriwijaya
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah II –Palembang

14

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

1

2

3

4

91
92
93

Politeknik Negeri Sriwijaya
Universitas Lampung
Politeknik Pertanian Negeri Bandar
Lampung
94 Universitas Tanjungpura
95 Politeknik Negeri Pontianak
96 Universitas Palangkaraya
97 Universitas Lambung Mangkurat
98 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XI - Banjarmasin
99 Politeknik Negeri Banjarmasin
100 Universitas Mulawarman
101 Politeknik Negeri Samarinda
102 Politeknik Pertanian Negeri Samarinda
103
104
105
105
106
107
108
109

Universitas Samratulangi
Universitas Negeri Manado
Politeknik Negeri Manado
Universitas Tadulako
Universitas Hasanuddin
Universitas Negeri Makassar
Politeknik Negeri Makassar
Politeknik Pertanian Negeri Pangkep

110 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IX - Makassar
111 Universitas Halu Oleo
112 Universitas Pattimura
113 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XII - Ambon
114 Politeknik Negeri Ambon
115 Politeknik Negeri Tual
116 Universitas Udayana
117 Institut Keguruan dan llmu Pendidikan
Singaraja
118 Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VIII- Denpasar
119 Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Denpasar
120 Politeknik Negeri Bali
121 Universitas Mataram
122 Universitas Nusa Cendana
123 Politeknik Negeri Kupang
124 Politeknik Pertanian Kupang
125 Universitas Cenderawasih
126 Universitas Bengkulu
127 Universitas Khairun
128 Universitas Terbuka
129 Universitas Tirtayasa Banten
130 Universitas Negeri Gorontalo
131 Universitas Negeri Papua
132 Direktorat Jenderal Pendidikan Luar
133 Sekolah
134 Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
135 Barat
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
136 Tengah
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
137 Timur
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
138 Sumatera Utara
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
Sulawesi Selatan

Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya
Rektor Universitas Lampung
Direktur Politeknik Pertanian Negeri Bandar
Lampung
Rektor Universitas Tanjungpura
Direktur Politeknik Negeri Pontianak
Rektor Universitas Palangkaraya
Rektor Universitas Lambung Mangkurat
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XI - Banjarmasin
Direktur Politeknik Negeri Banjarmasin
Rektor Universitas Mulawarman
Direktur Politeknik Negeri Samarinda
Direktur
Politeknik
Pertanian
Negeri
Samarinda
Rektor Universitas Samratulangi
Rektor Universitas Negeri Manado
Direktur Politeknik Negeri Manado
Rektor Universitas Tadulako
Rektor Universitas Hasanuddin
Rektor Universitas Negeri Makassar
Direktur Politeknik Negeri Makassar
Direktur Politeknik Pertanian Negeri
Pangkep
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IX - Makassar
Rektor Universitas Halu Oleo
Rektor Universitas Pattimura
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XII-Ambon
Direktur Politeknik Negeri Ambon
Direktur Politeknik Negeri Tual
Rektor Universitas Udayana
Rektor Institut Keguruan dan llmu Pendidikan
Singaraja
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VIII- Denpasar
Direktur Sekolah Tinggi Senirupa Indonesia
Denpasar
Direktur Politeknik Negeri Bali
Rektor Universitas Mataram
Rektor Universitas Nusa Cendana
Direktur Politeknik Negeri Kupang
Direktur Politeknik Pertanian Kupang
Rektor Universitas Cenderawasih
Rektor Universitas Bengkulu
Rektor Universitas Khairun
Rektor Universitas Terbuka
Rektor Universitas Tirtayasa Banten
Rektor Universitas Negeri Gorontalo
Rektor Universitas Negeri Papua
Direktur Jenderal Pendidikan Luar Sekolah
Kepala Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Barat
Kepala Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Tengah
Kepala Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Timur
Kepala Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
Sumatera Utara
Kepala Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
Sulawesi Selatan

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

-

Politeknik Negeri Sriwijaya
Universitas Lampung
Politeknik Pertanian Negeri Bandar
Lampung
Universitas Tanjungpura
Politeknik Negeri Pontianak
Universitas Palangkaraya
Universitas Lambung Mangkurat
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XI - Banjarmasin
Politeknik Negeri Banjarmasin
Universitas Mulawarman
Politeknik Negeri Samarinda
Politeknik Pertanian Negeri Samarinda
Universitas Samratulangi
Universitas Negeri Manado
Politeknik Negeri Manado
Universitas Tadulako
Universitas Hasanuddin
Universitas Negeri Makassar
Politeknik Negeri Makassar
Politeknik Pertanian Negeri Pangkep
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah IX - Makassar
Universitas Halu Oleo
Universitas Pattimura
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah XII - Ambon
Politeknik Negeri Ambon
Politeknik Negeri Tual
Universitas Udayana
Institut Keguruan dan llmu Pendidikan
Singaraja
Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
Wilayah VIII- Denpasar
Sekolah
Tinggi
Senirupa
Indonesia
Denpasar
Politeknik Negeri Bali
Universitas Mataram
Universitas Nusa Cendana
Politeknik Negeri Kupang
Politeknik Pertanian Kupang
Universitas Cenderawasih
Universitas Bengkulu
Universitas Khairun
Universitas Terbuka
Universitas Tirtayasa Banten
Universitas Negeri Gorontalo
Universitas Negeri Papua
Direktorat Jenderal Pendidikan Luar Sekolah
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Barat
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Tengah
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda Jawa
Timur
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
Sumatera Utara
Balai Pengembangan dan Pelatihan
Pendidikan Luar Sekolah dan Pemuda
Sulawesi Selatan

15

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

1

2

3

4

139 Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu
140 Pendidik dan Tenaga kependidikan
141 Pusat Pengembangan Penataran Guru
IPA Bandung
142 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Tertulis Bandung
143 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Bandung
144 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Pertanian Cianjur
145 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Matematika Yogyakarta
146 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Kesenian Yogyakarta
147 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Malang
148 Pusat Pengembangan Penataran Guru
IPS Jawa Timur
149 Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Medan
150 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Pasar Minggu Jakarta
151 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Barat
152 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Tengah
153 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Dl
Yogyakarta
154 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Timur
155 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan NAD
156 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Utara
157 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Barat
158 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Riau
159 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jambi
160 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Selatan
161 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Lampung
162 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Barat
163 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Tengah
164 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Selatan
165 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Timur
166 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Utara
167 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Tengah
168 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Selatan
169 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Tenggara
170 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Maluku
171 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Bali
172 Lembaga Penjamin Mutu
Nusa TenggaraBarat
173 Lembaga Penjamin Mutu
Nusa Tenggara Timur

Pendidikan
Pendidikan

Direktur Jenderal Peningkatan Mutu
Pendidik dan Tenaga kependidikan
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Guru IPA Bandung
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Guru Tertulis Bandung
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Guru Teknologi Bandung
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Guru Pertanian Cianjur
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Juru Matematika Yogyakarta
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Juru Kesenian Yogyakarta
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Guru Teknologi Malang
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Juru IPS Jawa Timur
Kepala Pusat Pengembangan Penataran
Guru Teknologi Medan
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Pasar Minggu Jakarta
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jawa Barat
Kepala
Lembaga Penjamin Mutu
Pendidikan Jawa Tengah
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Dl Yogyakarta
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jawa Timur
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan NAD
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sumatera Utara
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sumatera Barat
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Riau
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Jambi
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sumatera Selatan
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Lampung
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Kalimantan Barat
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Kalimantan Tengah
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Kalimantan Selatan
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Kalimantan Timur
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sulawesi Utara
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sulawesi Tengah
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sulawesi Selatan
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Sulawesi Tenggara
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Maluku
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Bali
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Nusa Tenggara Barat
Kepala
Lembaga
Penjamin
Mutu
Pendidikan Nusa Tenggara Timur

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

-

Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu
Pendidik dan Tenaga kependidikan
Pusat Pengembangan Penataran Guru
IPA Bandung
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Tertulis Bandung
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Bandung
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Pertanian Cianjur
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Matematika Yogyakarta
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Kesenian Yogyakarta
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Malang
Pusat Pengembangan Penataran Guru
IPS Jawa Timur
Pusat Pengembangan Penataran Guru
Teknologi Medan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Pasar Minggu Jakarta
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Barat
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Tengah
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Dl
Yogyakarta
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jawa Timur
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan NAD
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Utara
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Barat
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Riau
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Jambi
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sumatera Selatan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Lampung
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Barat
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Tengah
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Selatan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Kalimantan Timur
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Utara
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Tengah
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Selatan
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Sulawesi Tenggara
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Maluku
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Bali
Lembaga Penjamin Mutu
Nusa TenggaraBarat
Lembaga Penjamin Mutu
Nusa Tenggara Timur

Pendidikan
Pendidikan

16

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

1

2

174 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Papua
175 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Bengkulu
176 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Maluku Utara
177 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Banten
178 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Bangka Belitung
179 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Gorontalo
Badan Penelitian dan Pengembangan
Diknas

PENANGGUNG JAWAB

KANTOR/SATKER/UPT

3
Kepala
Lembaga
Penjamin
Pendidikan Papua
Kepala
Lembaga
Penjamin
Pendidikan Bengkulu
Kepala
Lembaga
Penjamin
Pendidikan Maluku Utara
Kepala
Lembaga
Penjamin
Pendidikan Banten
Kepala
Lembaga
Penjamin
Pendidikan Bangka Belitung
Kepala
Lembaga
Penjamin
Pendidikan Gorontalo
Kepala
Badan
Penelitian
Pengembangan Diknas

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

4
Mutu Mutu Mutu -

Lembaga Penjamin
Papua
Lembaga Penjamin
Bengkulu
Lembaga Penjamin
Maluku Utara

Mutu

Pendidikan

Mutu

Pendidikan

Mutu

Pendidikan

Mutu Mutu Mutu dan

Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Banten
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Bangka Belitung
Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan
Gorontalo
Badan Penelitian dan Pengembangan
Diknas

17

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

1

2

3

IV

NO URUT &
KODE
SATKER

SATUAN KERJA KANTOR DINAS
PENDIDIKAN PROP./KAB./KOTA
4

UNIT AKUNTANSI PEMBANTU
PENGGUNA
ANGGARAN/BARANG
UAPPA/B) WILAYAH
1

2

DKI. JAKARTA

JAWA BARAT

Kepala Dinas Pendidikan
Propinsi DKI Jakarta

Kepala Dinas Pendidikan
Propinsi Jawa barat

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

1

010002

2
3

010023
010047

4

010048

5

010121

6

010221

7

010321

8

010421

9

010521

10

015604

1
2
3
4
5
6

020002
020004
020041
020042
020506
020604

7

020707

8

020808

9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19

020923
021011
021111
021203
021233
021306
021406
021513
021605
021707
021804

20

021913

21

022007

22

025204

23

025304

24
25

025415
025709

Dinas Pendidikan Propinsi DKI Jakarta (08)
Dinas Pendidikan Menengah dan Tinggi
Prop. DKI Jakarta (01)
Dinas Pendidikan Nasional Propinsi DKI
Jakarta (03)
Dinas Pendidikan Nasional Prop. DKI
Jakarta (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kota Jakarta
Pusat (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kota Jakarta
Utara (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kota Jakarta
Barat (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kota Jakarta
Timur (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kota Jakarta
Selatan (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kota Adm. Kep.
Seribu (05)

Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat (08)
Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat (01)
Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat (03)
Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab.
Sukabumi (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab.
Cianjur (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab.
Bekasi (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Karawang (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Purwakarta (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Subang (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung (05)
Dinas Pendidikan Kota Bandung (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Sumedang (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Garut (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Tasikmalaya (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Kuningan (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Indramayu (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Majelengka (05)
Dinas Pendidikan dan Pengajaran Kota
Bogor (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota
Sukabumi (05)
Dinas Pendidikan Kota Cirebon (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota
Bekasi (05)

18

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

1

2

3

NO URUT &
KODE
SATKER

4
26
27
28
29

3

JAWA TENGAH

SATUAN KERJA KANTOR DINAS
PENDIDIKAN PROP./KAB./KOTA

025807
026004
026104
026208

Dinas Pendidikan Kpta Depok (05)
Dinas Pendidikan Kota Tasikmalaya (05)
Dinas Pendidikan Kota Cimahi (05)
Dinas Pendidikan Kota Banjar (05)

Kepala Dinas Pendidikan dan 1
Kebudayaan
Propinsi Jawa Tengah
2

030016

3

030058

4

030059

5

030105

6

030211

7
8

030306
030406

9
10

030606
030705

11

030808

12

030905

13

031006

14

031208

15
16

031306
031406

17
18
19
20

031503
031605
031710
031807

21

031905

22

032005

23
24

032107
032206

25

032309

26
27

032406
032503

28
29
30

032605
032709
032806

31
32

032908
035105

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi
Jawa Tengah (01)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi
Jawa Tengah (03)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi
Jawa Tengah (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi
Jawa Tengah (08)
Dinas Pendidikan Kabupaten Semarang
(05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Kendal (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Demak (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Grobogan (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Batang (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Tegal (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Brebas (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten Pati
(05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Kudus (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Jepara (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Rembang (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten Blora
(05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Cilacap (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Purbalingga (05)
Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten
Banjarnegara (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Magelang (05)
Dinas Pendidikan dan Pengajaran Kabupaten
Temanggung (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Wonosobo (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Purworejo (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Kebumen (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Klaten (05)
Dinas
Pendidikan Nasional
Kabupaten
Boyolali (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Sragen (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Sukoharjo (05)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Karanganyar (05)
Dinas Pendidikan Kabupaten Wonogiri (05)
Dinas Pendidikan Kota Semarang (05)

Peraturan Menteri Nomor 31 Tahun 2006

030047

19

www.bphn.go.id

NO

UNIT AKUNTANSI

PENANGGUNG JAWAB

1

2

3

NO URUT &
KODE
SATKER

4

33

035227 Kantor Depdiknas Kota Salatiga (05)

34

035305 Dinas Pendidikan Kabupaten Pekalongan (05)

35

035324 Dinas Pendidikan Kota Pekalongan (05)

36

035406 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tegal
(05)
035505 Kantor Pendidikan Kota Magelang (05)
035607 Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Surakarta (05)
035632 Kantor Pendidikan, Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Surakarta (05)

37
38
39

4

5

DI YOGYAKARTA

JAWA TIMUR

Kepala Dinas Pendidikan Propinsi
DI Yogyakar