GAMBARAN KELENGKAPAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI Gambaran Kelengkapan Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Di RSUD Pandan Arang Boyolali.

GAMBARAN KELENGKAPAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN
KEPERAWATAN DI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

SKRIPSI
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat
Untuk Meraih Gelar Sarjana Keperawatan

Disusun oleh :
SITI NURJANAH
J.210.080.014

FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

MOTTO

Janganlah kamu bersikap lemah, dan janganlah (pula) kamu bersedih hati,
padahal kamulah orang-orang yang paling tinggi (derajatnya), jika kamu orangorang yang beriman.
(Q.S Ali Imron:139)


Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya.
(Q.S Al-Baqoroh:286)

Masalah bukan hal yang membuat kita berhenti, tetapi masalah adalah yang
membuat kita berarti.
(Drs. KH. M. Dian Nafi’, M.pd)

Mustahil orang menjadi istimewa dalam segala hal, tetapi dunia bisa
menghargai meski hanya istimawa dalam satu hal.
(Drs. KH. M. Dian Nafi’, M.pd)

Janganlah sekali-kali berputus asa karena akan membawa kita pada
kehancuran,semangat dan kerja keras akan membawa kita pada keberhasilan.
(Penulis)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur Alhamdulillah atas nikmat yang telah Allah berikan,

penulis persembahkan karya terindah ini teruntuk:
 Ibu Bapak tercinta yang selalu menjadi mata air kasih sayang dan
semangat yang tiada pernah kering, engkaulah penghibur di dalam
kesedihan, pemberi harapan di dalam penderitaan, pemberi kekuatan di
dalam kelemahan, dalam pinta tahajudmu serta keteguhan jiwamu telah
mengalir dalam hidupku. Terimakasih atas cinta dan kasih sayang yang
tiada terbatas yang senantiasa mengiringi keberhasilanku..
 Terimakasih untuk paklek dan bulekku yang telah memberi
semangat,dorongan serta do’a dan semua materi yang telah di berikan
untuk membantu aku dalam menyelesaikan kuliah ini..
 Untuk kedua kakakku tercinta, terimakasih telah memberi semangat dan
keceriaan di hari-hari ku..
 Teman2 semua Niken, Neni dan teman2 Braduga semua, terimakasih
atas semua bantuan yang kalian berikan..
 Sahabat-sahabat ku seperjuangan Ira, Norma, Yunita, Ilham, Yensi yang
saling memberikan semangat,,,,tetap semangat kawan..
 Untuk teman-teman satu bimbingan dan teman2 S1 keperawatan
angkatan 2008 terimakasih atas semangat yang kalian berikan
 Untuk saudaraku Risma, mas Agung, saddam, Ifah terimakasih atas
semua bantuan yang kalian berikan

 Almamaterku tercinta

vii

KATA PENGANTAR
Bismillahirrohmanirrohim

Assalamu’alaikum warrohmatullohiwabarokatuh.
Alhamdulillahirobbil’alamin, segala puji bagi Allah SWT yang selalu
penulis panjatkan atas nikmat, taufik dan hidayah Nya sehingga penulis dapat
menyelesaikan penyusunan skripsi ini yang berjudul “ Gambaran Kelengkapan
Pendokumentasian Asuhan Keperawatan di RSUD Pandan Arang Boyolali”. Dan
shalawat serta salam semoga tercurah kepada Nabi Muhammad SAW beserta
keluarga, para sahabat dan orang-orang yang selalu teguh di jalan Nya.
Adapun dalam penyusunan skripsi ini, penulis menyadari sepenuhnya
bahwa penulis banyak mendapat bimbingan dan saran yang amat bermakna dari
berbagai pihak, sehingga penyusunan skripsi ini dapat terselesaikan sesuai dengan
yang direncanakan. Untuk itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada :
1. Prof. Dr. Bambang Setiaji, SE., MM., Ms., selaku Rektor Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

2. Arif Widodo, A.Kep., M.Kes., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
3. Winarsih Nur Ambarwati, S.Kep., Ns, ETN, M.Kep., selaku Kepala Program
Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
4. Arina Maliya, A.Kep., M.Si.Med., selaku Sekretaris Program Studi
Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.
5. Agus Sudaryanto, S.Kep, Ns. M.Kes., selaku pembimbing I yang telah
memberikan bimbingan dan petunjuk sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi ini, serta arahan selama proses penyusunan skripsi berlangsung.
6. Endang Zulaicha, S.Kp, selaku pembimbing II yang telah memberikan
bimbingan, arahan dan masukan dalam penyusunan skripsi ini.
7. Bd.Sulastri, S.Kp., M.Kes., selaku penguji yang telah memberikan masukan
dan saran dalam penulisan skripsi ini.

viii

8. Rina Ambarwati, S.Kep., Ns, selaku Koordinator Skripsi Fakultas Ilmu
Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta beserta seluruh staff yang
telah memberikan dukungan dan fasilitas selama masa perkuliahan.

9. dr. Endang Sri Widati, selaku Direktur RSUD Pandanarang Boyolali beserta
seluruh staff yang telah memberikan ijin peneliti mengambil data.
10. Ayah, Ibu serta kakak ku tercinta, terima kasih atas dorongan, motivasi dan
nasehat yang telah diberikan sehingga skripsi ini terselesaikan.
11. Teman-temanku seperjuangan, teman-teman Keperawatan S1’08 Universitas
Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan semangat dan do’anya.
12. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah
memberikan dukungan dalam penyusunan skripsi ini.
Bahwa tanpa mereka semua, penyusunan skripsi ini mungkin belum bisa
terwujud. Meskipun demikian, pertanggung jawaban keseluruhan isi skripsi ini
merupakan tanggung jawab penulis. Tentu saja skripsi ini, penulis sadari masih
banyak kekurangan, sehingga kritik, masukan dan arahan senantiasa penulis
harapkan dari berbagai pihak. Akhirnya, penulis berharap skripsi ini akan
membantu dalam penelitian yang akan dilakukan.
Wassalamu’alaikum warrohmatullohiwabarokatuh.
Surakarta,

2013

Penulis,


Siti Nurjanah

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .................................................................................
i
HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................
ii
PERNYATAAN PERNYATAAN PUBLIKASI .....................................
iii
HALAMAN KEASLIAN SKRIPSI…………………………………….
iv
HALAMAN MOTTO……………………………………………………
v
HALAMAN PERSEMBAHAN………………………………………....
vi
KATA PENGANTAR ...............................................................................

vii
DAFTAR ISI ..............................................................................................
ix
DAFTAR GAMBAR .................................................................................
xi
DAFTAR TABEL ......................................................................................
vii
DAFTAR LAMPIRAN.............................................................................
xiii
ABSTRAK.................................................................................................
xiv
ABSTRAK ...................................................................................................
xv
BAB I PENDAHULUAN ...........................................................................
1
A. Latar Belakang ..........................................................................
1
B. Rumusan Masalah ....................................................................
4
C. Tujuan Penelitian ......................................................................

4
D. Manfaat Penelitian ....................................................................
4
E. Keaslian Penelitian ...................................................................
5
BAB II LANDASAN TEORI ....................................................................
7
A. Tinjauan Pustaka .......................................................................
7
B. Tinjauan Teori .........................................................................
9
C. Kerangka Teori .........................................................................
12
D. Kerangka Konsep......................................................................
13
BAB III METODE PENELITIAN...........................................................
14
A. Pendekatan Penelitian ...............................................................
14
B. Waktu dan Tempat Penelitian ...................................................

14
C. Populasi dan Sampel .................................................................
14
D. Variabel dan Definisi Operasional............................................
15
E. Langkah-Langkah Penelitian ....................................................
15
F. Teknik Pengumpulan Data .......................................................
16
G. Teknik Analisa Data .................................................................
17
BAB IV HASIL PENELITIAN
A. Analisis Univariat……………………………………………...
18
BAB V PEMBAHASAN
A. Analisis Univariat……………………………………………..
25
B. Keterbatasan penelitian………………………………………..
28
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan……………………………………………………. 29
B. Saran………………………………………………………….. 29
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIR

x

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kerangka Teori ............................................................................ 12
Gambar 2. Kerangka Konsep ......................................................................... 13

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 1

Definisi Operasional ....................................................................... 15


Tabel 2 Indikator Kelengkapan Pendokumentasian ASKEP ..................... 17
Tabel 3. Distribusi Frekuensi Pada Pengkajian ............................................. 18
Tabel 4. Hasil Dokumentasi Pada Pengkajian ............................................... 19
Tabel 5. Distribusi Frekuensi Pada Diagnosa ................................................ 19
Tabel 6. Hasil Dokumentasi Pada Diagnosa...... ........................................... 20
Tabel 7

Distribusi Frekuensi Pada Perencanaan ........................................... 20

Tabel 8. Hasil Dokumentasi Pada Perencanaan .......................................... 21
Tabel 9. Distribusi Frekuensi Pada Tindakan ................................................ 21
Tabel 10. Hasil Dokumentasi Pada Tindakan ................................................. 22
Tabel 11. Distribusi Frekuensi Pada Evaluasi ................................................. 22
Tabel 12. Hasil Dokumentasi Pada Evaluasi ................................................... 22
Tabel 13. Distribusi Frekuensi Pada Catatan Asuhan Keperawatan .............. 23
Tabel 14. Hasil Dokumentasi Pada Catatan Asuhan Keperawatan ................. 23
Tabel 15. Distribusi Frekuensi Kelengkapan Dokumentasi asuhan
Keperawatan ................................................................................... 24

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Data Kelengkapan Aspek Dokumentasi
Lampiran 2. Deskripsi Data Penelitian

xiii

GAMBARAN KELENGKAPAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN
KEPERAWATAN DI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

Abstrak
Oleh : Siti Nurjanah
Latar Belakang, Dokumentasi keperawatan merupakan salah satu fungsi yang
paling penting. Saat ini sistem pelayanan kesehatan memerlukan dokumentasi
yang menjamin kesinambungan perawatan, melengkapi bukti hukum, proses
keperawatan dan mendukung kualitas perawatan pasien (Cheevakaesmook et al,
2006).
Tujuan Penelitian, Untuk mengetahui gambaran kelengkapan pendokumentasian
asuhan keperawatan di RSUD Pandan Arang Boyolali.
Metode, Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah kuantitatif, dengan
rancangan penelitian diskriptif. Populasi target dalam penelitian ini adalah semua
dokumentasi asuhan keperawatan yang ada di rekam medik RSUD Pandan Arang
Boyolali. Sampel penelitian ini adalah dokumentasi asuhan keperawatan sebanyak
95 dokumen.
Hasil, penelitian menunjukkan bahwa pendokumentasian asuhan keperawatan
pada aspek pengkajian (63,2%), diagnosa (63,9%), perencanaan (70,2%), tindakan
(66,1%), evaluasi (82,6%), catatan asuhan keperawatan (72,4%).
Kesimpulan, kelengkapan dokumentasi asuhan keperawatan di RSUD Pandan
Arang Boyolali di nyatakan tidak lengkap (69,0%).
Saran, Manajemen rumah sakit hendaknya menganalisa faktor-faktor yang
mempengaruhi perawat dalam pendokumentasian asuhan keperawatan.

Kata kunci: Dokumentasi keperawatan, Proses keperawatan

xiv

DESCRIPTION OF NURSING CARE IN THE COMPLETENESS
DOCUMENTATION HOSPITAL PANDAN ARANG BOYOLALI
Abstract
By: Siti Nurjanah
Background, nursing documentation is one of the most important functions.
Currently, the health care system require documentation to ensure continuity of
care, complementary legal evidence, the nursing process and support the quality
of patient care (Cheevakaesmook et al, 2006).
Research Objectives, to reveal the complete documentation of nursing care in
hospitals Pandan Arang Boyolali.
Method, the method used in this research is quantitative, with a descriptive
research design. Target population in this research is all the documentation of
nursing care in the hospital medical records Pandan Arang Boyolali. The sample
of this study is the documentation of nursing care as much as 95 documents.
The results, showed that documenting nursing assessments on aspects (63,2%),
diagnosis (63,9%), planning (70,2%), the action (66,1%), evaluation (82,6%),
nursing notes (72,4%).
Conclusion , the complete documentation of nursing care in hospitals in the state
Pandan Arang Boyolali incomplete (69.0%).
Suggestion , hospital management should analyze the factors that influence nurses
documenting nursing care.

Keywords: Documentation of nursing, nursing process

xv