How to communicate effectively and confidently to your team, colleague and boss

  P R O P O S A L T R A I N I N G

  

IMPACTFUL

COMMUNICATION

IN THE WORKPLACE

  

How to communicate effectively and confidently

to your team, colleague and boss

PT PRESENTA EDUKREASI NUSANTARA

  

Level 38, Tower A, Kota Kasablanka Jl. Casablanca Raya Kav 88 Jakarta 12870

Telp: (021) 2963 6731 Fax: (021) 2960 8097 HP: 0821 259 70455

Website: Email: support@presenta.co.id

  Anda Melihat Tanda-Tanda Ini Terjadi di Organisasi Anda?

  Meeting panjang tidak berkesudahan (dan tidak membuahkan hasil konkrit)? Staff/karyawan tidak memiliki inisiatif dan hanya menunggu untuk diperintah? Manager yang bingung dan canggung ketika berkomunikasi dengan atasan, bawahan serta klien?

  Maka … apa yang Anda baca berikut ini akan membawa perubahan dalam organisasi Anda.

  Bagaimana Jika Hal Tersebut Dibiarkan Begitu Saja?

  Kebanyakan organisasi tidak menganggap serius hal tersebut dan menganggap itu hanyalah bagian dari dinamika kerja atau masalah dari satu dua orang saja. Padahal jika hal tersebut terus berlanjut maka yang terjadi adalah...

  Kesempatan hilang dan ketidakjelasan arahan hanya karena tidak tahu cara berkomunikasi dengan efektif Hilangnya motivasi dan semangat kerja kayarwan yang ada di organisasi atau perusahaan Mulai timbul konflik, pengelompokan dan politik dalam kantor yang tidak berkesudahan dan mengakar

  Jadi Apa Solusinya?

  Jikalau saja ada program yang mampu membantu mereka berkomunikasi dengan baik, menyampaikan informasi dengan jelas dan memenangkan hati atasan, bawahan dan rekan kerja.

  Anda Bisa Berkomunikasi Dengan Mudah & Efektif Lewat Program Ini

  adalah

  Impactful Communication in the Workplace

  training dua hari penuh tentang cara-cara berkomunikasi efektif dan percaya diri kepada tim, kolega dan atasan.

  Menggunakan format workshop di mana peserta akan mendapat banyak kesempatan untuk praktek dan menerima feedback atas performa mereka. Materi juga akan disampaikan dengan kombinasi lecture,

  

games, story, role play dan diskusi. Hal ini akan membuat

  suasana pelatihan menjadi menyenangkan sekaligus mampu membawa perubahan.

  Inilah Manfaat Buat Peserta Sehingga Perusahaan Akan... LEAD Menjadi pemimpin yang berkarisma dan visioner

  CLEAR Menyampaikan ide, instruksi dan laporan dengan ringkas & jelas

  CONFIDENT Lebih percaya diri dalam bekerja dan berkomunikasi

  LIKED Disukai oleh bawahan, rekan kerja dan atasan

  Memiliki sumber daya yang punya ide dan insiatif

Lingkungan kerja

yang kondusif

dan suportif

  Tidak kekurangan calon pemimpin masa depan

  Target Peserta

  Eksekutif, Professional, manager, management trainee, supervisor. Sales & Marketing, Strategic Planning, Business Development & Enhancement serta segenap karyawan potensial untuk menjadi pemimpin masa depan di organisasi atau perusahaan.

  Metodologi

  Training dilaksanakan dengan metode presentasi, diskusi, role play, games dan praktek dari para peserta. Hal ini akan membuat pembelajaran lebih bervariasi dan mengena.

  Waktu Pelaksanaan Training

  Hari Tanggal : Tentative (sesuai kebutuhan organisasi) Tempat : Tentative (sesuai kebutuhan organisasi) Waktu : Pukul 8.30

  • – 17.00 (selama dua hari) Jumlah peserta : Maksimal 20 orang per kelas

  

Modul Hari 1 : Komunikasi

Interpersonal Dengan Bawahan dan Kolega

SESI #1: Basic Interpersonal Communication

  Bentuk-bentuk komunikasi di dalam dunia kerja Mengapa perlu berkomunikasi efektif

Masalah yang sering dihadapi ketika berkomunikasi

  SESI #2: LISTENING - Skill Terpenting yang Sering Dilupakan Mengapa kita adalah pendengar yang buruk Teknik mendengarkan yang efektif Cara klarifikasi, menggali dan bertanya dalam mendengar Praktek teknik Effective Listening Skill

  • – SESI #3: Talk Like a Real Leader Komunikasi Untuk Memotivasi, Mendelegasi dan Membangun Sebuah Tim

  Bentuk dan peran seorang leader dan manager Cara komunikasi untuk memotivasi bawahan Cara mendelegasikan tugas Teknik komunikasi membangun

  SESI #4: Handling Difficult Situation - Menghadapi Situasi Dalam Dunia Kerja

Cara merangkul rekan kerja yang senior dan berpengalaman

Cara menertibkan dan memberikan feedback pada bawahan

Cara mengatasi emosi dan konflik dalam pekerjaan Cara membuat orang mengikuti apa yang Anda inginkan

  

Modul Hari 2 : Komunikasi Efektif dengan

Atasan dan Teknik Public Speaking

SESI #5: Komunikasi dengan Atasan & Rekan Kerja

  Cara berkomunikasi dan meyakinkan atasan Cara melebarkan pengaruh Anda dalam lingkungan kerja Teknik komunikasi dengan rekan kerja

  SESI #6: Dasar

  • –Dasar Public Speaking

  Apa saja yang harus Anda ketahui tentang public speaking Teknik-teknik mengendalikan rasa nervous

Tips trik praktik dan mudah untuk menguasai public speaking

  SESI #7: Praktek Public Speaking dan Pemberian Feedback Sesi praktek berbicara di depan umum Umpan balik dari trainer dan peserta lain Teknik membawakan materi: gestur, intonasi dan efektivitas pesan

  SESI #8: Public Speaking dalam Dunia Kerja dan Sesi Penutup Cara menyampaikan sosialisasi dan program kerja Cara menjawab pertanyaan dengan terstruktur Ringkasan dan rangkuman materi yang telah dipelajari

  Testimoni Tentang Training yang Pernah Kami Adakan "Saya sering mengikuti training tentang Communication

Skill, tetapi baru kali ini isi materinya keren banget, tinggal

memasukkan materi dengan kondisi riil perpajakan"

  Endang Aryani - Kanwil Pajak Jatim II

  

"Sangat menguasai, bermutu dan to the point. Mudah untuk

diaplikasikan dan dipraktekkan"

  Haerul Ikrar Rusli - Kantor Imigrasi Kelas 1 Surabaya

  "Trainer memiliki kemampuan yang sangat baik dalam membawakan materi untuk peserta, sehingga seluruh peserta antusias dari awal sampai akhir. Pengalaman dan materi yang disampaikan luar biasa, langsung disertai dengan latihan untuk penerapan materi tersebut. Wajib untuk diikuti!"

  Alvain Hilawatu Himan - Kantor Pelayanan dan Pengawasan Bea Cukai Juanda

PROFIL TRAINER

  Muhammad Noer adalah pendiri dari Presenta Edu sekaligus master trainer untuk training utama di Presenta. Berpengalaman panjang sebagai trainer untuk organisasi lokal dan internasional.

  Memiliki latar belakang Marketing dan Human Resources dengan sertifikasi internasional dari CIPD, UK. Dengan karir 11 tahun di Unilever, dia memiliki pengalaman luas di bidang bisnis dan organisasi lintas negara. Dia berpengalaman mengelola dan talent dan organisasi untuk Divisi Sales Global Unilever di Singapura dengan karyawan tersebar di lebih 25 negara serta perubahan organisasi yang cepat.

  

Muhammad Noer adalah pembicara di TEDx MUHAMMAD

Jakarta, sebuah forum yang menampilkan pembicara inspiratif Indonesia dari berbagai

  NOER bidang keahlian.

  David Pranata adalah seorang speaker, trainer & writer di bidang komunikasi dan presentasi. Pengalaman & pengetahuan yang dia miliki telah membantunya untuk:

  • Menjadi 2nd runner up International Speech Contest District 87 Toastmasters (kompetisi
    • – public speaking berlevel tiga negara Indonesia, Malaysia, Brunei)

  • Menjadi koordinator training District 87 Toastmasters dan memberi pelatihan untuk Toastmasters Club di Indonesia Malaysia dan Brunei • Memberi pelatihan presentasi & komunikasi di perusahaan, instansi pemerintah & institusi pendidikan: Adidas, Johnson &

  DAVID Johnson, Thamrin Brothers, Dirjen Pajak, Bea Cukai dst

  PRANATA Pada Juli 2015 buku pertamanya “Speak with Power” telah diterbitkan oleh Elex Media

  Investasi Rp 50.000.000 (excluding tax)

  untuk training 2 hari Rekening Bank Mandiri Cabang Jakarta Casablanca No: 124-00-0719728-9 a.n PT Presenta Edukreasi Nusantara

  Sudah Termasuk

  Fee trainer Transportasi trainer dan asisten (Jabodetabek) Perlengkapan, handout dan materi training Sertifikat training Souvenir training

  Investasi Tidak Termasuk

  Tempat dan konsumsi training untuk peserta Transportasi dan akomodasi menginap untuk trainer dan asisten (jika training diadakan di luar Jabodetabek)

  BERKOLABORASI

BERSAMA KAMI

  Untuk Menciptakan Perubahan di

Organisasi Anda

  Investasi yang sangat ringan dibandingkan training sejenis

  1 dengan materi kelas dunia.

  Manfaat jangka panjang dalam berbagai situasi dan

  2 lingkungan baik dalam konteks bisnis maupun non-bisnis.

  Pengajar yang berpengalaman, kredibel, dan praktisi

  3 langsung. Memberikan konsep dan praktek yang efektif.

  Materi yang disesuaikan dengan bidang organisasi atau

  4 fungsi Anda dan tim (melalui pre-konsultasi).

  Training yang mengikuti perkembangan zaman dimana

  5

  teknologi dan kultur baru banyak mewarnai pengelolaan perubahan.

  

Hubungi Kami Untuk Membantu Anda

  Untuk pelaksanaan training, silahkan hubungi tim kami: Bpk. Amar Widiyanto, Manajer Operasional PT. PRESENTA EDUKREASI NUSANTARA (Presenta.co.id) Telp. 021 2963 6731 Fax: 021 2963 8088 HP: 0821 259 70455 Email: support@presenta.co.id

  Kementerian dan Instansi Pemerintah

  

Perusahaan yang Telah Bekerjasama

Dengan Kami:

Multinasional

  • PT Unilever Indonesia – Head Office • PT Unilever Indonesia – Cikarang Factory • PT Unilever Indonesia – Rungkut Factory • PT Unilever Oleochemical Indonesia – Sei Mangke • Aqua Danone – PT Tirta Investama • Sari Husada Danone – PT Sari Husada
  • Ditjen Pajak – Kementerian Keuangan RI
  • Kementerian Agama RI
  • Kementerian Tenaga Kerja RI
  • Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP)
  • Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP)

  Bank dan Asuransi

  Pendidikan

  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis (Kelas Internasional) Universitas Indonesia • Fakultas Farmasi, Universitas Padjajaran • Fakultas Psikologi, Universitas Islam Negeri Gunung Djati • SMP Lazuardi, Jakarta • Yayasan Prestasi Junior Indonesia
  • Bank Indonesia • Bank BCA
  • Bank BNI
  • Asuransi Bumiputra • Asuransi FWD Life • Bank Mega Syariah

  BUMN

  Swasta Nasional

  • Petrokimia Gresik • Pelindo I
  • Indomaret Group • MNC Media Group

PT PRESENTA EDUKREASI NUSANTARA

  Level 38, Tower A, Kota Kasablanka Jl. Casablanca Raya Kav 88 Jakarta 12870 Telepon: (021) 2963 6731 Fax: (021) 2960 8097 HP: 0821 259 70455 Website: Email: support@presenta.co.id

  Training Terbaik dari Presenta Presentation and Communication

  • Presentasi Memukau for Business Professional • Effective PowerPoint for Business Presentation • Impactful Communication in the Workplace • Mastering Public Speaking for Business Leaders

  Personal and Professional Development

  • Mind Map Applications for Productive Business Professional • Speed Reading for Smart People • Excel for Data Analysis andVisual Reporting

  Management Transformation

  • Change Management Excellence for Managers • Problem Solving Fundamentals • ManagingTeam Effectively • Operation Excellence Fundamentals

  Human Resources

  • Human Resources Best Practices in Multinational Company • Human Resources Fundamentals for Line Manager • Introduction to Industrial Relations for Line Manager