BA PEMBATALAN PELELANGAN

PEMERINTAH KOTA BITUNG

SEKRETARIAT DAERAH
UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)
JL. DR. SAM RATULANGI No. 45 BITUNG 95511, TELP./ FAX : (0438) 35563

BERITA ACARA PEMBATALAN LELANG
PELELANGAN UMUM PASCAKUALIFIKASI (E-PROC)
KELOMPOK KERJA (POKJA) II DAK IKM DINAS PERDAGANGAN KOTA BITUNG
NOMOR : 05/POKJAII-DAK-IKM/LU/DP-BTG/VI/2017

Nama Pekerjaan

:

PENGADAAN ALAT PROCESING

Lokasi Pekerjan

:


KOTA BITUNG

Sumber Dana

:

APBD TAHUN 2017

Harga Perkiraan Sendiri (HPS)

:

Rp. 5.668.467.640,- (termasuk PPN 10%)

Pada hari ini Kamis tanggal Delapan bulan Juni tahun Dua ribu tujuh belas (08-06-2017),
kami yang bertanda tangan di bawah ini, berdasarkan :
1. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan President Nomor 4 Tahun 2015;
2. Surat Perintah Tugas Kepala Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kota Bitung nomor : 001/ULPBTG/ST/BPBD/01 tanggal 6 Februari 2017;
3. Dokumen Pengadaan Nomor : 03/POKJAII-DAK-IKM/LU/DP-BTG/VI/2017, tanggal 01 Juni

2017 dan Addendumnya Dokumen Pengadaan nomor : 05/POKJAII-DAK-IKM/LU/DPBTG/VI/2017 tanggal 5 juni 2017 (termasuk Revisi Spesifikasi dan BOQ)

Dengan memperhatikan ketentuan-ketentuan diatas, maka Pokja mengambil keputusan untuk
melakukan :
”Pembatalan Pelelangan Umum Kode Paket : 1421329 (Pengadaan Alat Processing) di
karenakan telah terjadi kesalahan Upload Dokumen Addendum untuk Spesifikasi Teknis dan
BOQ yang telah memuat Rincian Harga Satuan Perkiraan Sendiri (HPS) , dimana dalam Pasal 66
Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, bahwa
yang diumumkan adalah Nilai Total HPS”,
sehingga memperhatikan hal tersebut diatas, maka Pokja akan MENGUMUMKAN KEMBALI proses
Pelelangan Umum Paket Pengadaan Alat Processing dengan mempertimbangkan aturan-aturan
tentang pengadaan barang/jasa pemerintah yang berlaku.
Demikian Berita Pembatalan Pelelangan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Atas pengertian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

POKJA II DAK IKM DINAS PERDAGANGAN KOTA BITUNG
TAHUN ANGGARAN 2017