LPSE Kementerian Keuangan BA Pembukaan

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
KANTOR REGIONAL X BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA
TAHUN ANGGARAN 2012

BERITA ACARA PEMBUKAAN PENAWARAN
PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALIFIKASI
PENGADAAN BAHAN PENGELOLAAN TATA NASKAH
Nomor

: 05/BAPEM/PAN-PBJ/PLE/KR.X/X/2012

Pada hari ini Kamis tanggal Delapanbelas bulan Oktober tahun Dua ribu duabelas (1810-2012), dimulai pada pukul 09.00 WITA bertempat di Kantor Regional X Badan
Kepegawaian Negara Jalan By Pass I Gusti Ngurah Rai No. 646 Denpasar, Panitia Pengadaan
Barang/Jasa Kantor Regional X BKN telah mengadakan Rapat Pembukaan Dokumen Penawaran
Pekerjaan Pengadaan Bahan Pengelolaan Tata Naskah pada Kantor Regional X BKN Tahun
Anggaran 2012, Melalui Website: www.lpse.depkeu.go.id dengan uraian sebagi berikut:
A. Jumlah Calon Penyedia Barang/Jasa yang telah mendaftar untuk mengikuti pelelengan
umum dengan pascakualifikasi untuk pekerjaan Pengadaan Bahan Pengelolaan Tata
Naskah pada Kantor Regional X BKN Denpasar Tahun Anggaran 2012 melalui website
www.lpse.depkeu.go.id sebanyak 18 (delapanbelas) peserta;
B. Jumlah calon penyedia barang/jasa yang memasukan tabel kualifikasi dan menggungah

(upload) dokumen penawaran sampai dengan batas akhir waktu pemasukan penawaran
sebanyak 9 (sembilan) peserta yaitu:
1. PT. MEDIA PARIWARA INDONUSA;

penawaran sejumlah Rp. 419.800.000,- harga

terkoreski Rp. 435.600.000,2. CV. SENTRA MELINDO; penawaran sejumlah Rp. 410.000.000,3. CV. WORO BERSINAR; penawaran sejumlah Rp. 459.800.000,4. UD. PERSADA PRATAMA; penawaran sejumlah Rp. 389.999.000,5. CV. LINTAS MEDIA; penawaran sejumlah Rp. 438.000.000,6. UD.SWASTA NULUS; penawaran sejumlah Rp. 432.000.000,7. UD. SASTRA GUNA; penawaran sejumlah Rp. 425.200.000,8. CV. ADHAMIR PUTERA; penawaran sejumlah Rp. 398.200.00,9. PT. HARAPAN CIPTA RAYA; penawaran sejumlah Rp. 332.200.000,-

C. Sesuai dengan ketentuan selanjutnya Panitia Pengadaan Barang/Jasa Kantor Regional X
BKN Denpasar akan melakukan Evaluasi Administrasi, Teknis dan Harga dengan
menggunakan sistem gugur sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.

Demikian.....

-2-

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk diketahui dan digunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
KANTOR REGIONAL X BKN

TAHUN ANGGARAN 2011

1. Ketua

: NI MADE PURNAMI ASTARI, SE
NIP. 198508132008012004

2. Sekretaris : I KETUT BUANA, SE, Ak.
NIP. 198107102008121002

3. Anggota

: I MADE YUDANA, A.Md.
NIP. 198308042008121001