1. BA PENJELASAN rehab pagar

PEMERINTAH KABUPATEN BUTON TENGAH
SEKRETARIAT DAERAH

BAGIAN LAYANAN PENGADAAN BARANG JASA PEMERINTAH

POKJA JASA KONSTRUKSI SEKRETARIAT DAERAH
Jalan Gersamata No. 5 Kecamatan Lakudo

LABUNGKARI
BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN / AANWIJZING (BAPP)
DOKUMEN PENGADAAN
Nomor : 02/PGR/SETDA/2017
1.

Pada hari ini Senin tanggal tiga puluh satu belas Bulan Juli Tahun Dua Ribu Tujuh Belas, pukul
09.00 s/d 12.00 Wita, Pokja Jasa Konstruksi Sekretariat Daerah Bagian Layanan Pengadaan
Barang / Jasa Pemerintah Setda Kabupaten Buton Tengah yang ditetapkan dengan Surat
Keputusan Bupati Buton Tengah, telah mengadakan Pemberian Penjelasan (Aanwizjing) dengan
metode Tanya jawab melalui Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE) pada Website Layanan
Pengadaan Secara Elektronik Kabupaten Buton Tengah untuk Paket Pekerjaan sebagai berikut :
Nama Paket Pekerjaan : Rehabilitasi Berat Pagar Kantor Bupati & Rujab Bupati Buton


Tengah
2. PesertaTanya Jawab terdiri dari :
a. Anggota Pokja Jasa Konstruksi Sekretariat Daerah Bagian Layanan Pengadaan Barang / Jasa
Pemerintah T.A. 2017.
b. Calon Penyedia Barang/Jasa yang telah mendaftar pada Paket Pekerjaan tersebut diatas dan
ikut secara on line di website :lpse.butontengahkab.go.id
3. Risalah Tanya Jawab :
Sejak dibukanya system sampai dengan batas waktu yang telah ditetapkan Kelompok Kerja untuk
mengadakan Tanya jawab secara online melalui website :lpse.butontengahkab.go.id, seluruh calon
penyedia yang mendaftar pada paket tersebut diatas tidak ada penyedia yang mengajukan
pertanyaan, dengan demikian Pokja Jasa Konstruksi Sekretariat Daerah Bagian Layanan Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah Setda Kab. Buton Tengah berkesimpulan bahwa seluruh Calon Penyedia
telah memahami seluruh isi Dokumen.
4. Terjadi perubahan pada Dokumen Pengadaan Bab IV. Lembar Data Pemilihan (LDK) Huruf K point 1,
berbunyi :


Semula :
Daftar Personil Inti / tenaga ahli / teknis / terampil minimal yang diperlukan untuk

pelaksanaan pekerjaan :
-

Tenaga Ahli
NO
01

POSISI JABATAN
Project Manager, Ahli
Muda, S1 teknik
Sipil,

KUALIFIKASI
Ahli Muda S1
Sipil/Struktur

JML ORG

PENGALAMAN


1

5

02

-

Ahli Muda S1
Arsitektur

1

5

KUALIFIKASI

JML ORG

PENGALAMAN


SKT Mandor

1

3

Tenaga Pendukung
NO
01



Site Maneger ( S1
Arsitektur

POSISI
JABATAN
Mandor, D1/SMK


02

Tukang Batu,
D1/SMK

SKT Tukang
Pasang Batu

1

3

03

Tukang Besi,
D1/SMK

SKT Tukang
Perancah Besi


1

3

04

Teknisi/Logistik

D3/SMK

1

3

05

Juru Gambar/CAD
Operator

D3


1

3

Menjadi :
Daftar Personil Inti / tenaga ahli / teknis / terampil minimal yang diperlukan untuk
pelaksanaan pekerjaan :
-

Tenaga Ahli
NO
01

-

POSISI JABATAN
Site Manajer,

KUALIFIKASI


JML ORG

PENGALAMAN

1

5

KUALIFIKASI

JML ORG

PENGALAMAN

SKT Mandor
Tukang Batu,
D1/SMK

1


3

Ahli Bangunan
Gedung Muda,
S1 Tehnik
Sipil/Arsitektur

Tenaga Pendukung

01

POSISI
JABATAN
Mandor,

02

Tukang Batu,


SKT Tukang
Pasang Batu,
D1/SMK

1

3

03

Tukang Plesteran,

SKT Tukang
Plesteran,
D1/SMK

1

3


04

Tukang Las

SKT Tukang Las,
D1/SMK

1

3

05

Logistik/Administrasi

SMK/SMU

1

3

NO

Perubahan terjadi dengan melihat output yang ingin dihasilkan dari pekerjaan tersebut.
Selanjutnya perubahan tersebut akan dituangkan dalam adendum Dokumen Pengadaan.

Demikian Berita Acara Pemberian Penjelasan (BAPP/Aanwizjing) ini dibuat dengan penuh rasa
tanggung jawab untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Pokja Jasa Konstruksi Sekretariat Daerah
Bagian Layanan Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah Setda Kab.Buton Tengah
Tahun Anggaran 2017

ttd