Kumpulan Keputusan Rektor tentang Senat

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
SENAT UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
Jalan Semarang 5, Malang 65145
Telepon: 0341-5513tz
Laman: www.um.ac.id

KEPUTUSAN
SENAT UNIVERSITAS NEGERI MALANG
NOMOR t5.2. 7 1UN32.25 lKP /2016
TENTANG

PEMBERHENTIAN DAN PENGANGKATAN SEBAGAI ANGGOTA KOMISI SENAT
UNIVERSITAS NEGERI MALANG
SENAT UNIVERSITAS NEGERI MALANG

Menirnbang

:

a.


bahwa dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan

Nomor 7L Tahun 2ot2 tentang Statuta universitas Negeri
Malang, pada pasal 23 ayat 3, disebutkan bahwa anggota sena-t
UM terdiri atas: (a) Rektor dan Wakil Rektor, (b) Dekan, (c)
Direktur Pascasarjana, (d) Ketua Lembaga, (e) profesor, dan (f)

2 (dua) orang

dosen anggota Senat Fakultas yang bukan

profesor dari tiap-tiap fakultas;

b.

bahwa dalam Peraturan senat Universitas Negeri Malang

Nomor 2 Tahun 2014 tentang Prosedur Pengangkatan Anggota,
Pemilihan Ketua, dan Pemilihan Sekretaris senat universitas
Negeri Malang, pada pasal 2 ayat 3 disebutkan bahwa anggota

Senat UM terdiri atas: (a) Rektor dan Wakil Rektor, (b) Dekan,
(c) Direktur Pascasarjana, (d) Ketua Lembaga, (e) guru besar
aktif, dan (f) 2 (dua) orang dosen anggota senat Fakultas yang
bukan guru besar dari tiap-tiap fakultas;
c. bahwa berdasarkan Keputusan Rektor universitas Negeri

Malang Nomor 14.I.I2|UN32|KP|2O16 tanggal 14 Januari
2016 tentang Pemberhentian dan Penetapan Anggota Senat
Universitas Negeri Malang (UM), Prof. Dr. Ahmad Sonhadji
Kosim Hasan, M.A. diberhentikan dengan hormat dari

keanggotaan Senat Universitas Negeri Malang;

d.

bahwa berdasarkan Keputusan Rektor Universiths Negeri
Malang Nomor I4.I.12|UN32/KP|2OI6 tanggal 14 Januari
2016 tentang Pemberhentian dan Penetapan Anggota Senat
Universitas Negeri Malang (UM), Dr. H. Cipto Wardoyo, M.pd,


M.Si, Ak., CA., Prof. Dr. Sri Umi Mintarti Widjaja, S.E., M.S.,
Ak., dan Prof. Dra. Sri Rahayu, M.Ed., ph.D. ditetapkan
sebagai Anggota Senat Universitas Negeri Malang;
e.

bahwa berdasarkan Keputusan Rektor Universitas Negeri
Malang Nomor I4.l.L2lUN32lKPl2O76 tanggal 14 Januari
2016 tentang Pemberhentian dan Penetapan Anggota Senat
Universitas Negeri Malang (UM), Prof. Dr. Ibrahim Bafadal,
M.Pd ditetapkan kembali sebagai Anggota senat Universitas
Negeri Malang;

f. bahwa

.

..

f. bahwa berdasarkan huruf a s.d. e di atas, perlu menetapkan


Keputusan senat tentang Pemberhentian dan pengangkatan Anggota
Komisi Senat Universitas Negeri Malang (UM).

Mengingat

1.

undang-undang Nomor 20 rahun 2aos tentang sistern
Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2oo3 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor a3O1);

2.Undang-undang Nomor 12 Tahun 2or2 tentang pendidikan
Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2or2
Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5336);
3. Undang-undang Nomor 5 Tahun 2ol4 tentang Aparatur sipil
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2oL4
Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5a9al;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2OO9 tentang Dosen
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OO9 Nomor 26,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5007);
5. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2OL4 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan perguruan

Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OL4
Nomor 16, Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 55OO);
6. Pera.turan Menteri Pendidikan

dan Kebudayaan Nomor 30
Tahun 2or2 tentang organisasi dan Tata Kerja universitas

Negeri Malang (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2Ol2
Nomor a9Q;
7. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 27 9 I I