BA LELANG GAGAL TAHANAN 16

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR CILACAP
BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
NOMOR : BA/ 34 /XII/2015/Han16/Pokja
untuk
Pengadaan Makanan Tahanan
TA. 2016

Pada hari ini Kamis tanggal tujuh belas bulan Desember tahun dua ribu lima belas
(17-12-2015) melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Polda Jateng dengan
alamat www.lpse.jateng.polri.go.id, kami Pokja Pengadaan Barang Jasa Polres Cilacap telah
melaksanakan rapat untuk pekerjaan sebagai berikut :
I.

Paket Pekerjaan
a. Nama paket pekerjaan
b. Uraian lingkup pekerjaan

c.
d.

e.
f.

Pagu Anggaran
HPS
Metode kualifikasi
Metode evaluasi

: Pengadaan Makanan Tahanan
: Menyediakan makanan dan minuman bagi tahanan di
Rutan wilayah Cilacap Kota yaitu Rutan Polres
Cilacap, Rutan Polsek Cilacap Utara, Polsek Cilacap
Selatan, Polsek Cilacap Tengah, Polsek Pelabuhan
dan Polair dengan volume pengiriman 3 kali per hari
selama 366 hari kalender
: Rp. 338.184..000,: Rp. 338.184.000,: pascakualifikasi
: sistem gugur

II. Proses Pelelangan
a. Kode lelang pada SPSE adalah 525569.

b. Jadual lelang sebagai berikut :
Tahap

Mulai

Sampai

Pengumuman Pascakualifikasi

10 Desember 2015 17:00

14 Desember 2015 23:59

Download Dokumen Pengadaan

10 Desember 2015 17:05

15 Desember 2015 23:59

Pemberian Penjelasan


12 Desember 2015 09:00

12 Desember 2015 11:00

Upload Dokumen Penawaran

13 Desember 2015 00:00

16 Desember 2015 23:59

Pembukaan Dokumen Penawaran

17 Desember 2015 00:00

18 Desember 2015 23:59

Evaluasi penawaran

17 Desember 2015 00:00


18 Desember 2015 23:59

Evaluasi Dokumen Kualifikasi

18 Desember 2015 00:00

18 Desember 2015 23:59

Pembuktian Kualifikasi

18 Desember 2015 00:00

18 Desember 2015 23:59

Upload Berita Acara Hasil Pelelangan

19 Desember 2015 00:00

19 Desember 2015 23:59


Penetapan pemenang

20 Desember 2015 00:00

20 Desember 2015 14:59

Pengumuman Pemenang

20 Desember 2015 15:00

20 Desember 2015 23:59

Masa Sanggah Hasil Lelang

21 Desember 2015 00:00

23 Desember 2015 23:59

Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa


26 Desember 2015 00:00

26 Desember 2015 23:59

Penandatanganan Kontrak

31 Desember 2015 00:00

31 Desember 2015 23:59

-2-

c. Jumlah peserta yang mendaftar sebanyak 3 peserta yaitu
Nama
penyedia
barang/jasa

Tanggal
Mendaftar


Dokumen
Kualifikasi

Dokumen Penawaran

Dokumen Penawaran Administrasi, Teknis dan Harga
File: CV.DEFA CANTARES-525569.rhs (12 MB)
Hash:c9a6f703aba04489b1fb66be1e4a6293
Tanggal Diterima Server:16 Dec 2015 12:10
CV.DEFA
CANTARES

13 Desember
2015

[ Tabel
Kualifikasi ]

Kunci Private Dokumen

xxxx

CV. BAHRU
RIZKI

14 Desember
2015

CV.HANANDYA
KARYA

15 Desember
2015

Adapun peserta yang memasukkan dokumen penawaran hanya CV. DEVA
CANTARES, sehingga dilanjutkan dengan proses evaluasi.

III. Evaluasi Penawaran
Evaluasi penawaran dilakukan terhadap penyedia yang memasukkan dokumen
penawaran yaitu :

Nama
: CV DEVA CANTARES
Alamat
: Ds Jemur Pejagoan Kab Kebumen
Nilai Penawaran
: Rp. 336.134.400,Hasil evaluasi sebagai berikut :
EVALUASI
LULUS/TIDAK

SEBAB

Evaluasi Administrasi

TIDAK

Perjanjian KSO menyebutkan
paket pekerjaan “Pengadaan ULP
Non Organik/ Makan Jaga Fungsi
TA. 2016”


Evaluasi Teknis

TIDAK

Tidak mengupload foto dapur
(dapur khusus usaha/terpisah
dengan dapur keluarga) atau foto
warung makan
sebagaimana
tercantum dalam LDP halaman 23

-3-

-4-

IV. Kesimpulan
a. Sesuai dengan Ketentuan Peraturan Presiden No. 4 Tahun 2015 tentang
perubahan keempat atas Perpres Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadan
Barang/Jasa Pemerintah, pasal 83 ayat 1 huruf d, yang berbunyi:
“(1) Kelompok Kerja ULP menyatakan Pelelangan/Pemilhan Langsung gagal

apabila :
a. ….
d. tidak ada penawaran yang lulus evaluasi penawaran”.
Maka Pokja menyimpulkan lelang untuk Pengadaan Makanan Tahanan dinyatakan
gagal.
b. Sesuai pasal 84 ayat 1, dalam hal pelelangan/seleksi/pemilhan langsung
dinyatakan gagal, Pokja segera melakukan :
1. Evaluasi ulang;
2. Penyampaian ulang dokumen penawaran;
3. Pelelangan/seleksi/pemilhan langsung ulang; atau
4. Penghentian proses Pelelangan/seleksi/pemilhan langsung.
Maka untuk proses lebih lanjut akan dilakukan LELANG ULANG.
Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Meyetujui Berita Acara Pelelangan Gagal
Pengadaan Makanan Tahanan TA. 2016
Pokja Pengadaan Barang Jasa Polres Cilacap