LPSE Provinsi Kalimantan Tengah BA Aanwijzing

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
DI LINGKUNGAN BIDANG TATA RUANG DAN PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS
DINAS PEKERJAAN UMUM PROVINSI KALIMANTAN TENGAH
SUMBER DANA APBD TAHUN ANGGARAN 2013
Jln. Letjend. S. Parman No. 03 Palangka Raya

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (AANWIJZING)
Nomor : 29/01/P2BJ/PKT.2-KT/X/2013
1.

Pada hari ini Jum'at Tanggal Dua Puluh Sembilan Bulan Oktober Tahun Dua Ribu Tiga
Belas (29-10-2013) bertempat di Website LPSE Prov. Kalimantan Tengah
http://www.lpse.kalteng.go.id., Panitia Pengadaan Barang/Jasa dilingkungan Bidang Tata
Ruang Dan Pengembangan Kawasan Strategis Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan
Tengah yang ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum Provinsi
Kalimantan Tengah, Nomor 47/PR-KT/DPUP/III/2013 tanggal 01 Mei 2013, telah
mengadakan Rapat Pemberian Penjelasan (Aanwijzing) untuk paket Pekerjaan : Pembuatan
Peta RTRW Prov. Kalteng yang disesuaikan antara PERDA No. 8 Tahun 2003 dengan SK
Menteri Kehutanan No. SK 529/MENHUT - II/2012.

2. Rapat dipimpin oleh : SUPRIATNA, BAE. selaku ketua Panitia Pengadaan Barang/Jasa

Dilingkungan Sekretariat Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Tengah Sumber Dana
APBD Tahun Anggaran 2013.
Peserta Aanwijzing
: tidak ada karena diadakan secara elektronik (online internet)
Rapat dihadiri oleh
: Semua Anggota Panitia Pengadaan Barang/Jasa
3. Rapat :
a. Rapat dibuka oleh Ketua Panitia Pengadaan pada jam 09.00 Wib.
b. Penjelasan dokumen dilaksanakan secara chatting (online) karena metode pelaksanaan
pengadaan secara elektronik (full e-procurmen) melalui website : www.lpse.kalteng.go.id.
yang diadakan dengan tanya jawab yang akan tercantum dalam Risalah Tanya jawab.
4. Perubahan substansi Dokumen Pemilihan (Seleksi Sederhana).
Perubahan substansi Dokumen Pemilihan akan dituangkan dalam Addendum 1 Dokumen
Pemilihan jika ada.
5. Ketua Panitia Pengadaan Barang/Jasa menutup rapat pemberian penjelasan (aanwijzing) pada
jam 10.00 Wib.
Berita Acara Pemberian Penjelasan (Aanwijzing) ini dibuat dengan penuh rasa tanggung jawab
untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA ,

Ttd.
1. ………………..

1.

SUPRIATNA, BAE
Ketua

2.

Ttd.
ARIEF ROEDIJANTO, A.Md 2…………………..
5.
Sekretaris

3.

RAMATATANI, ST
Anggota


Ttd.
3. ………………..

4.

LEONET L. DEVY, SH
Anggota

Ttd.
4. ……………...

MASTANIAH
Anggota

Ttd.
5. ………………