BA Pemberian Penjelasan Pompa Oktober

SEKRETARIAT NEGARA RI
PUSAT PENGELOLAAN KOMPLEK
KEMAYORAN
Pekerjaan

:

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN
(AANWIJZING)

Penggantian Pompa

No.

:

BA.01 /PPKK/PPBJ/ Pmp.Bjr /10/2012

Pengendalian Banjir


Tgl

:

02 Oktober 2012

Lamp.

:

Hasil Tanya Jawab Aanwijzing

Lokasi

:

Komplek Kemayoran

Dept./Inst


:

BLU PPK Kemayoran

Pembiayaan

:

DIPA Tahun 2012

Pada hari ini Selasa tanggal Dua bulan Oktober tahun Dua Ribu Dua Belas, mulai dari dari
pukul 09.05 WIB sampai dengan pukul 11.00 WIB, bertempat di ruang rapat utama PPKK
Jalan Angkasa (eks. Gedung Adpel) Kemayoran Jakarta Pusat, melalui sistem EProcurement di http://www.lpse.depkeu.go.id/eproc/app, Panitia Pengadaan Barang dan
Jasa untuk Pekerjaan Penggantian Pompa Pengendalian Banjir di Komplek Kemayoran
berdasarkan Keputusan Direktur Keuangan dan Umum Selaku Kuasa Pengguna Anggaran
Pusat Pengelolaan Komplek Kemayoran Nomor 18 Tahun 2012 tanggal 07 Mei 2012, telah
mengadakan

penjelasan


pekerjaan

dengan

calon

peserta

Penggantian

Pompa

Pengendalian Banjir di Komplek Kemayoran.
I.

Rapat tersebut diikuti oleh :
1.

Panitia Pengadaan Barang/Jasa
a. Imron Ragai, ST

Ketua merangkap anggota
b. Subekti Sulistyaningrum,ST
Sekretaris
c. Ahmad. Suryadi,S.Sos
Anggota
d. Sunarta,SE
Anggota
e. Andreas Romulus, ST
Anggota
f. Agung Purnomo, SE
Anggota
g. Emil Faturrahman, S.Hut, MM
Anggota

2. Konsultan Perencana PT. Kharisma, diwakili oleh 2 (dua) orang yang mendampingi
Panitia Pengadaan, yaitu
a. Coenkaad H.
b. A. Djunaedi
3. Perusahaan yang mendaftar sebanyak 12 (dua belas) penyedia
II.


Materi penjelasan dan pembahasan:
1.

Penjelasan dan tanya jawab mengenai syarat-syarat dan ketentuan umum;

2.

Penjelasan dan tanya jawab mengenai syarat-syarat administrasi;

3.

Penjelasan dan tanya jawab mengenai syarat-syarat teknis pekerjaan;

NO DOKUMEN/
BAB
1.

PERTANYAAN


JAWABAN

Dokumen
Pada Bab VI. A. Bentuk Surat
Pengadaan
Penawaran, mohon penjelasan
Pompa
Asuransi yang dimaksud didalam
Pengendali
Surat Penawaran. 1. Apakah
Banjir
Di Asuransi untuk Tenaga Kerja atau
Komplek
untuk Barang? 2. Apabila Asuransi
Kemayoran
untuk Tenaga Kerja, apakah cukup
dengan Jamsostek? 3. Apabila
Asuransi untuk Barang, biasa nya
Bab VI. Bentuk Asuransi ini diterbitkan setelah
Barang selesai di produksi, dikirim

Dokumen
dan dipasang di site. Sehingga
Penawaran
Asuransi ini belum bisa diterbitkan
dan dilampirkan pada Surat
Penawaran
Harga.
Demikian
disampaikan, terima kasih.

106327011
Asuransi yang dimaksud dalam
point 4.e - Surat Penawaran pada
Bab VI.A adalah Asuransi untuk
Barang. Asuransi tersebut tidak
dilampirkan dalam Surat Penawaran
Harga, disusulkan kemudian.
(ralat tertulis : jangka waktu
pelaksanaan pekerjaan 105 (seratus
lima) hari kalender. Seharusnya

tertulis 60 (enam puluh) hari
kalender)
Panitia

Pengadaan

Barang/Jasa

Pompa

Pengendali Banjir
2 Oct 2012 10:01

106327011
2 Oct 2012 09:33

Tahap penjelasan (aanwijzing) ditutup pada pukul 11.00 WIB.
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Jakarta, 02 Oktober 2012

Ttd
Panitia Pengadaan Barang dan Jasa
PPK Kemayoran