1. Pengumuman Prakualifikasi WKOPP (FINAL)

KELOMPOK KERJA JASA KONSULTANSI DAN JASA LAINNYA

UNIT LAYANAN PENGADAAN
KABUPATEN BENGKULU UTARA
PENGUMUMAN PRAKUALIFIKASI SELEKSI UMUM
Nomor:02/WKOPP/DKP/Pokja_KJL/2015
Pokja Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya pada ULP Kabupaten Bengkulu Utara akan melaksanakan
Prakualifikasi untuk paket pekerjaan jasa konsultansi secara elektronik sebagai berikut :
1. PaketPekerjaan :
Nama paket pekerjaan
Lingkup pekerjaan

: Penyusunan Dokumen WKOPP PPI Air Napal
: Penentuan wilayah kerja dan pengoperasian PANGKALAN
PENDARATAN IKAN yang meliputi :
a. Survey penentuan batas wilayah daratan dan wilayah perairan
b. Menyiapkan dokumen tentang data teknis dan operasional berupa
batas – batas wilayah kerja dan pengoperasian PPI Air Napal
dalam kordinat geografis.
c. Mengkaji peta wilayah keja dan pengoperasian


Nilai total HPS

: Rp.386.760.000,- (Tiga Ratus Delapan Puluh Enam Juta Tujuh Ratus
Enam Puluh Ribu Rupiah)

Sumber pendanaan

: APBD Kab. Bengkulu Utara Tahun Anggaran 2015

2. PersyaratanPeserta :
a. Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia yang teregistrasi pada Layanan Pengadaan Secara
Elektronik (LPSE).
b. Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
c. Memiliki surat izin usaha :
1) Sertifikat Badan Usaha (SBU) Non Konstruksi :
- Klasifikasi Layanan Jasa Studi Penelitian dan Bantuan Teknik, Sub Layanan Jasa Bantuan
Teknik (1.SI.05);
- Klasifikasi Bidang Pengembangan Pertanian dan Pedesaan, Sub Bidang Perikanan (1.01.08)
2) Izin Tempat Usaha yang masih berlaku.
d. Peserta tidak dalam pengawasan pengadilan

e. Salah satu dan/atau semua pengurus badan usaha tidak masuk dalam daftar hitam.
f. memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun terakhir (SPT Tahunan)
g. memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia dalam kurun waktu 4 (empat)
tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman sub
kontrak
h. Memiliki pengalaman pada pekerjaan penyusunan dokumen wilayah kerja operasional
pelabuhan perikanan, dan/atau Pekerjaan sejenis
i. Memiliki kemampuan pada pekerjaan yang sesuai.
j. Memiliki kemampuan menyediakan fasilitas/peralatan/perlengkapan untuk melaksanakan
pekerjaan ini
k. Memliki personil dengan kualifikasi yang telah ditentukan dalam LDK
l. Menyampaikan daftar perolehan pekerjaan yang sedang dikerjakan.
3. PendaftarandanPengambilanDokumenKualifikasi:
Pengadaan ini dilaksanakan secara elektronik, dengan mengakses aplikasi Sistem Pengadaan Secara
Elektronik(SPSE )pada alama twebsite LPSE : http://lpse.bengkuluutarakab.go.id
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
ArgaMakmur, 28 Mei 2015
Kelompok Kerja ULP
Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya


ttd
MASRUP, S.St.Pi, M.M
Ketua