Addendum Doc Pra Kualifikasi Master Plan

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Pahlawan No. 9 Telpon 8311174 (20 saluran) Fax. 8311266
Semarang 50243

ADDENDUM
DOKUMEN
STANDAR
DOKUMEN
SELEKSIPRAKUALIFIKASI
JASA KONSULTANSI
(BADAN
USAHA): PRAKUALIFIKASI,
SATU SAMPUL,
03a/POKJA 12-PKT-01/I/2014
Nomor
Januari 2014
Tanggal BIAYA
: 30TERENDAH,
EVALUASI
DAN KONTRAK

HARGA SATUAN
PEKERJAAN

: PENGADAAN MASTER PLAN RUMAH SAKIT
RSJD Dr. RM. SOEDJARWADI
PROVINSI JAWA TENGAH

LOKASI

: JL. KI. PANDANARAN KM. 2 KLATEN

STANDAR DOKUMEN SELEKSI JASA KONSULTANSI (BADAN USAHA)
PRAKUALIFIKASI, DUA FILE, EVALUASI KUALITAS DAN BIAYA,
DAN KONTRAK LUMP SUM

1

ADDENDUM DOKUMEN PRAKUALIFIKASI
Nomor : 03a/POKJA 12-PKT-01/I/2014
Tanggal : 30 Januari 2014

untuk
PENGADAAN MASTER PLAN RUMAH SAKIT
RSJD Dr. RM. SOEDJARWADI
PROVINSI JAWA TENGAH

Pokja 12 Unit Layanan Pengadaan (ULP)
Provinsi Jawa Tengah

Tahun Anggaran : 2014

2

BERITA ACARA ADDENDUM DOKUMEN PRAKUALIFIKASI
No. 03a/POKJA 12-PKT-01/I/2014
Tanggal 30 Januari 2014
Berdasarkan Dokumen PraKualifikasi PENGADAAN MASTER PLAN RUMAH SAKIT RSJD Dr.
RM. SOEDJARWADI PROVINSI JAWA TENGAH, telah dilaksanakan penjelasan pekerjaan
pada tanggal 30 Januari 2014 jam. 09.00 WIB sesuai dengan Berita Acara Penjelasan Pekerjaan
No. 03/POKJA 12-PKT-01/I/2014 tanggal 30 Januari 2014, dengan hasil sebagai berikut :


SEMULA

DIRUBAH MENJADI

Bab. IV Lembar Data Kualifikasi (LDK )
Huruf D. Persyaratan Kualifikasi
No. 2

-

No. 3

Memiliki kemampuan menyediakan
fasilitas/peralatan/perlengkapan
untuk melaksanakan pekerjaan Jasa
Konsultansi ini, yaitu:
- Fasilitas Komunikasi
- Perangkat Lunak
- Telepon / Fax


Memiliki
kemampuan
menyediakan
fasilitas/peralatan/perlengkapan
untuk
melaksanakan pekerjaan Jasa Konsultansi ini,
yaitu:
- Kantor/Studio Perencanaan
- Fasilitas Komunikasi
- Perangkat Lunak
- Transportasi
- Peralatan survey

Demikian Addendum Dokumen Pengadaan ini dibuat dengan sebenarnya dan penuh rasa tanggung
jawab dan Addendum ini menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari dokumen pengadaan.

Pokja 12 Unit Layanan Pengadaan (ULP) Provinsi Jawa Tengah

1


Bahruddin Noor, SE

Ketua

2

Puteri Iskandar, ST

Sekretaris

3

Prawindari K, ST, MT

Anggota

ttd
ttd
ttd


3