BA PEMBUKAAN Konstruksi 2012

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
KANTOR WILAYAH BANTEN
KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI
TIPE MADYA PABEAN SOEKARNO-HATTA

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
DAERAH PERGUDANGAN BANDARA SOEKARNO HATTA KOTAK POS 1023 CENGKARENG 19111
TELEPON (021) 5502056; 5502072 ext 105 FAKSIMILE (021) 5502105; 5501293 SITUS www.bcsoetta.net

KEGIATAN REHABILITASI GEDUNG
NEGARA
KANTOR PENGAWASAN DAN
PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE
MADYA PABEAN
SOEKARNO HATTA
TAHUN ANGGARAN 2012
Pekerjaan : Pengadaan Jasa Konstruksi
Pembangunan Gedung
Konekting, Rehabilitasi
Gedung B dan Rehabilitasi

Gudang Arsip/TPP (Lelang
Ulang)
Lokasi
: Cengkareng, Kodya
Tangerang, Banten

BERITA ACARA PEMBUKAAN PENAWARAN
PEKERJAAN PENGADAAN JASA KONSTRUKSI
PEMBANGUNAN GEDUNG KONEKTING,
REHABILITASI GEDUNG B DAN REHABILITASI
GUDANG ARSIP/TPP (Lelang Ulang)

Nomor : BA-12/WBC.06/KPP.MP.01/PAN/RGN/2012
Tanggal : 06 Juni 2012

BERITA ACARA PEMBUKAAN DOKUMEN PENAWARAN
NOMOR : BA-12/WBC.06/KPP.MP.01/PAN/RGN/2012
TANGGAL : 06 JUNI 2012

Kegiatan

Pekerjaan
Sumber Dana
Tahun Anggaran
Kualifikasi

: KEGIATAN
REHABILITASI
GEDUNG
NEGARA,
KANTOR
PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE MADYA
PABEAN SOEKARNO HATTA
: PENGADAAN JASA KONSTRUKSI PEMBANGUNAN GEDUNG
KONEKTING, REHABILITASI GEDUNG B DAN REHABILITASI
GUDANG ARSIP/TPP (lelang ulang)
: APBN
: 2012
: NON-KECIL

Pada hari ini RABU tanggal ENAM bulan JUNI tahun DUA RIBU DUABELAS dengan

mengambil tempat di Aula Gedung A, Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya
Pebean Soekarno Hatta, di Daerah Pergudangan Bandara Udara Soekarno Hatta, Cengkareng, Banten,
diadakan
PEMBUKAAN
DOKUMEN
PENAWARAN Pengadaan JASA KONSTRUKSI

PEMBANGUNAN GEDUNG KONEKTING, REHABILITASI GEDUNG B DAN REHABILITASI
GUDANG ARSIP/TPP (Lelang Ulang) seperti tersebut diatas.
1. Rapat dilaksanakan pukul
Dipimpin oleh
Selaku
2. Hadir dalam rapat :

: 16.00 WIB– Selesai
: Doni Viptanto Risworo.
: Ketua Panitia Pengadaan

a. Panitia Pengadaan :
1) Doni Viptanto Risworo

2) M. Yusuf Nasution
3) Teguh Ahmad Ikhsan
4) Andi Ashar Mawardi
5) Kusnadi
b. Amni Khalim

Ketua
Sekretaris
Anggota
Anggota
Anggota
Pejabat Pembuat Komitmen

1

3. Telah menyelenggarakan Pembukaan Dokumen Penawaran Penyedia paket pengadaan JASA

KONSTRUKSI PEMBANGUNAN GEDUNG KONEKTING, REHABILITASI GEDUNG B
DAN REHABILITASI GUDANG ARSIP/TPP (Lelang Ulang), menyatakan bahwa :
a. Jumlah calon penyedia barang/jasa yang telah mendaftar untuk mengikuti lelang Pengadaan ini

melalui website www.lpse.depkeu.go.id sebanyak 17 (tujuhbelas) calon penyedia.
b. Jumlah calon penyedia barang/jasa yang memasukan dokumen kualifikasi dan penawaran sampai
dengan batas akhir pemasukan penawaran sebanyak 6 (enam) calon penyedia.
c. Adapun 6 (enam) calon penyedia barang/jasa yang telah mengunggah/upload dokumen kualifikasi
dan penawaran adalah perusahaan sebagai berikut :

NO

1.
2.
3.
4.
5.
6.
4.

NAMA PERUSAHAAN
PT. BETANIA PRIMA
PT.KARUNIAGUNA
INTISEMESTA

KEVIN NABALIS
UTAMA
PT. TRIBAHAGIA
CIPTAMANDIRI
DESTRA PURNA
KATRA
PT. KENCANA RODO

DOKUMEN
KUALIFIKASI

DOKUMEN
PENAWARAN

JAMINAN
PENAWARAN
ASLI

ADA


ADA

ADA

LENGKAP

ADA

ADA

ADA

LENGKAP

ADA

ADA

ADA


LENGKAP

ADA

ADA

ADA

LENGKAP

ADA

ADA

ADA

LENGKAP

ADA


ADA

TIDAK ADA

TIDAK LENGKAP

KETERANGAN

Sesuai dengan ketentuan, selanjutnya Panitia Pengadaan jasa konstruksi rehabilitasi gedung negara
akan melakukan Evaluasi Administrasi, Teknis, dan Harga dengan menggunakan sistem gugur.

5. Rapat Ditutup pukul 16.30 WIB

Demikian Berita Acara ini dibuat dan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
PANITIA PENGADAAN :
1. DONI VIPTANTO RISWORO

1. ttd

2. M. YUSUF NASUTION


2. ttd

3. TEGUH AHMAD IKHSAN

3. ttd

4. ANDI ASHAR MAWARDI

4. ttd

5. KUSNADI

5. ttd

2