SKRIPSI HUBUNGAN MEAN ARTERIAL PRESSURE DENGAN KEJADIAN POST OPERATIVE NAUSEA VOMITING PADA PASIEN SEKSIO SESAREA DENGAN SPINAL ANESTESI DI RSUD SLEMAN YOGYAKARTA

SKRIPSI

HUBUNGAN MEAN ARTERIAL PRESSURE DENGAN
KEJADIAN POST OPERATIVE NAUSEA VOMITING
PADA PASIEN SEKSIO SESAREA DENGAN
SPINAL ANESTESI DI RSUD SLEMAN
YOGYAKARTA

Disusun Oleh:
ALVIONITA ROSA NOVITASARI
NIM : P07120213002

PRODI D-IV KEPERAWATAN
JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN
TAHUN 2017

SKRIPSI
HUBUNGAN MEAN ARTERIAL PRESSURE DENGAN
KEJADIAN POST OPERATIVE NAUSEA VOMITING
PADA PASIEN SEKSIO SESAREA DENGAN

SPINAL ANESTESI DI RSUD SLEMAN
YOGYAKARTA
Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Terapan
Keperawatan

Disusun Oleh:
ALVIONITA ROSA NOVITASARI
NIM : P07120213002

PRODI D-IV KEPERAWATAN
JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN
TAHUN 2017

i

-lr

TIALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS


Skripsi ini adalahhasil karya sayasendiri, dan semuasumberbaik yang dikutip
maupun rujukan telah sayanyatakandenganbenar

Nama
NIM
Tanggal

,"

Alvionita RosaNovitasari
P07120213002
Iuli20T7

Program studi/ Jurusan

Diploma IV/ Keperawatan

Judul

Hubungan Mean Arterial Pressure Dengan

Kejadian Post Operative Nausea Vomiting
PadaPasienSeksio SesareaDengan Spinal
AnestesiDi RSUD SlemanYogyakarta

(ALVIONITA ROSANOVITASARI)

PERSETUJUAI\ TNMBN\dBfr C
Skripsi yang berjudul "HubunganMeanArterial PressuredengankejadianPosl
OperotiveNmtsea Yomitingpadapasienseksiosesareadenganspinal anestesidi
RSUD SlemanYoryakarta" telah disetujui
Oleh pembimbingpadatanggal :
JufiZ0fi
Disusun oleh :

ALVIONITA ROSANOVITASARI
llIM: P07r202lfl,402
:

Menyetujui
PembimbingI,


A

t\^

PembimbingII,

, $\

\ v\r-----"

\
--Maria H. Bakri. SKM.M.Kes

Ida Mardalena S.Kep.Ns.M.Si

}\IIP. 1953I 1221979032001

NIP. 197I 07181994032003


Mengetahui,
Ketua JurusanKeperawatan

HALAMANPENGESAHAN

Slripsi ini diajukan olell
Nama
NIM
ProgramStudi/Jurusan
JudulTugasakhir

Ji

Alvionita RosaNovitasari
P07120213002
Diploma [V/ Keperawatan
III}BI}NGAI\I MEAN ARTENIAL PRESSURE
DENGAI\I
KEIADIAN
PQST OPERATIVE

NAUSEA YAMITING PADA PASIEN SEKSIO
SESAREA DENGAFI SPINAL AITESTESI DI
RSUD SLEMAN YOGYAKARTA

Telah bednsil dipertaha*an di hadapanDewan Penguji dan diterima sebagai
bAgranpqsyaratan yang diperlukro untuk menrperoleh gelar Sarjana Terapan
Keperawatanpadahogram Studi Diploma IV KeperawatanJurusanKeperawatan
PoltekkesKemenkesYogyakarta.

st

PengujiI
NrP.l953ll22l

NIP.197107181
PengujitII
NIP.I 96908I 5I 993031002

.


...'..:
(.................................)

Di tetapkandi :Yogyakarta
Tanggal
:
Juli 2017

Mengetatrui,

ffi

Keperawatan

Z+'.qJ ,

.l( L

4
198803r00r


KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan
rahmat-Nya, peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini. Penyusunan skripsi ini
dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana
Terapan Keperawatan pada Prodi D-IV Keperawatan pada Jurusan Keperawatan
Poltekkes Kemenkes Yogyakarta. Penyusunan skripsi ini terwujud atas
bimbingan, pengarahan dan bantuan dari berbagai pihak yang tidak bisa
disebutkan satu persatu dan pada kesempatan ini peneliti juga mengucapkan
terimakasih kepada:
1. Abidillah Mursyid, SKM., MS selaku Direktur Poltekkes Kemenkes
Yogyakarta.
2. dr. Joko Hastaryo, M. Kes selaku Direktur RSUD Sleman Yogyakarta
3. dr. Ahkob Krisnanto, Sp. B selaku Kepala Instalasi Bedah Sentral RSUD
Sleman Yogyakarta
4. dr. Betty Juliastuti S, Sp. An selaku Kepala Instalasi Pelayanan Anestesi
Reanimasi RSUD Sleman Yogyakarta
5. Tri Prabowo, S.Kp. M.Sc, selaku Ketua Jurusan Keperawatan Poltekkes
Kemenkes Yogyakarta

6. Umi istianah, S.Kep,Ns. M.Kep,Sp.MB selaku Ketua Prodi DIV Keperawatan
Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
7. Maria H. Bakri, SKM. M. Kes selaku pembimbing pertama yang telah
meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, arahan serta kritik dan
saran dalam penyusunan skripsi ini.
8. Ida Mardalena, S. Kep. Ns. M. Si selaku pembimbing kedua yang telah
meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, arahan serta kritik dan
saran dalam penyusunan skripsi ini
9. Kedua orang tua dan keluarga yang telah memberikan dukungan dan doa
sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini
10. Semua teman-teman yang telah banyak membantu dalam proses penulisan
penyusunan skripsi

v

11. Semua pihak yang telah memberikan bantuan material dan moral.
Akhir kata, penulis berharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas
segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Peneliti mengharapkan
semoga skripsi ini membawa manfaat bagi pengembangan ilmu.


Yogyakarta, Juli 2017

Peneliti

vi

-lr

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUANPUBLIKASI
KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagaicivitas akademik Poltekkes Kemenkes yogyakarta, saya yang
bertanda
tangandi bawah ini:
Nama

Alvionita RosaNovitasari

NIM


P07120213002

Program/Jurusa-n

biploma IV/ Keperawatan

Judul Tugas Akhir

Hubungan Mean Arterial pressure dengan kejadian
Post Operative Nausea Vomiting pada pasien seksio
sesarea dengan spinal anestesi di RSUD Sleman
Yogyakarta

Demi pengembanganilmu pengetahuan,menyetujui untuk memberikan
kepada
Poltekkes Kemenkes yogyakarta Hak Bebas Royalti Noneksklu
sif (Non_
exclwsiveRoyalty- Free Right) atasskripsi saya yang berjudul :
Hubungan Mean Arterial Pressure dengan kejadian Post
Operative Nausea
Vomiting pada pasien seksio sesareadengan spinal anestesi
di RSUD Sleman
Yogyakarta.
Beserta perangkat yang ada (ika

diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti
Nonekslusif ini Poltekkes Kemenkes yogyakarta berhak menyimpan,
,mengalih
media/ format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data(database),
merawat,
dan memplublikasikan tugas akhir saya selama tetap mencantum
nama saya
selesaipenulis/ pencipta dan sebagaipemilik hak cipta.
Demikian pernyataanini sayabuat dengansebenarnya.

Yogyakarta, Juli 20T7

(Alvionita RosaNovitasari

vtl

HUBUNGAN MEAN ARTERIAL PRESSURE DENGAN KEJADIAN POST
OPERATIVE NAUSEA VOMITING PADA PASIEN SEKSIO SESAREA
DENGAN SPINAL ANESTESI DI RSUD SLEMAN YOGYAKARTA
Alvionita Rosa Novitasari1, Maria H. Bakri2 , Ida Mardalena3
INTISARI
Latar belakang: Seksio sesarea adalah suatu teknik pembedahan untuk
melahirkan janin melalui insisi pada dinding abdomen dan uterus. Seksio sesarea
tentunya tidak terlepas dari tindakan anestesi. Anestesi spinal merupakan teknik
anestesi terbaik bagi seksio sesarea, tetapi anestesi spinal juga memiliki
kekurangan. Teknik anestesi spinal memiliki kekurangan seperti terjadinya
bradikardi, apnoe, pernafasan tidak adekuat, nausea/ mual dan muntah, pusing
kepala pasca pungsi lumbal, blok spinal tinggi atau spinal total, hipotensi.
Hipotensi merupakan salah satu penyebab terjadinya mual muntah pada spinal
anestesi.
Tujuan: Diketahuinya hubungan MAP dengan kejadian PONV pada pasien
seksio sesarea dengan spinal anestesi di RSUD Sleman Yogyakarta.
Metode: Jenis penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan
menggunakan metode kuantitatif menggunakan desain penelitian cross sectional.
Sampel penelitian ini berjumlah 48 responden. Pengambilan sampel dengan
consequtive sampling. Alat pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini
adalah lembar observasi yang berisi tekanan darah dan mual muntah post operasi.
Uji yang digunakan adalah uji spearman rank.
Hasil: Hasil penelitian yaitu hipotensi 13 responden (27,1%), kejadian PONV 17
responden (35,4%). Dari uji statistik dengan uji sperman rank didapatkan
hubungan bermakna yaitu p Value sebesar 0,004 ( p < 0,05), dengan keeratan
sedang yaitu 0,405.
Kesimpulan: Terdapat hubungan MAP dengan kejadian PONV pada pasien
seksio sesarea dengan spinal anestesi di RSUD Sleman Yogyakarta.
Kata kunci: Mean Arterial Pressure, Post Operative Nausea Vomiting, Spinal
Anestesi
1)

Mahasiswa DIV Keperawatan Anestesi Poltekes Kemenkes Yogyakarta
Dosen Jurusan Keperawatan Poltekes Kemenkes Yogyakarta
3)
Dosen Jurusan Keperawatan Poltekes Kemenkes Yogyakarta
Email: alvionitarosa44@gmail.com
2)

viii

RELATIONSHIP OF MEAN ARTERIAL PRESSURE WITH POST
OPERATIVE NAUSEA VOMITING EVENTS IN CAESAREAN
SECTION PATIENTS WITH ANESTHESIA SPINAL IN
SLEMAN YOGYAKARTA
Alvionita Rosa Novitasari1, Maria H. Bakri2 , Ida Mardalena3
ABSTRACT
Background: Caesarean section is a surgical technique to give birth to the fetus
through an incision on the abdominal wall and the uterus. Cesarean section
certainly can not be separated from the action of anesthesia. Spinal anesthesia is
the best anesthetic technique for cesarean section, and spinal anesthesia also has
flaws. Spinal anesthesia techniques have deficiencies such as air bradycardia,
apnoe, inadequate breathing, nausea / vomiting, post-lumbar puncture headache,
high spinal block or total spinal, hypotension. Hypotension is one cause of nausea
vomiting in spinal anesthesia.
Objective: Knowledge of MAP relationship with PONV incidence in cesarean
section patients with spinal anesthesia in RSUD Sleman Yogyakarta.
Method: This type of research is an observational analytic research using
quantitative method using cross sectional research design. The sample of this
study amounted to 48 respondents. Sampling with consequtive sampling. The data
collection tool used in this research is an observation sheet containing blood
pressure and postoperative nausea vomiting. The test used is spearman rank test.
Result: Result of research that is hypotensi 13 responden (27,1%), incidence
PONV 17 respondent (35,4%). From statistical test with sperman rank test found
significant relation that is p Value 0,004 (p

Dokumen yang terkait

45 SHOCK INDEX (SI) DAN MEAN ARTERIAL PRESSURE (MAP) SEBAGAI PREDIKTOR KEMATIAN PADA PASIEN SYOK HIPOVOLEMIK DI RSUD GUNUNG JATI CIREBON

0 0 15

PENGARUH PEMBERIAN CAIRAN KOLOID-KRISTALOID DAN KRISTALOID PRE OPERASI SECTIO CESAREA DENGAN ANESTESI SPINAL TERHADAP MEAN ARTERIAL PRESSURE (MAP) DI RSUD CILACAP

0 0 12

PENGARUH PEMBERIAN CAIRAN KOLOID-KRISTALOID DAN KRISTALOID PRE OPERASI SECTIO CESAREA DENGAN ANESTESI SPINAL TERHADAP MEAN ARTERIAL PRESSURE (MAP) DI RSUD CILACAP

0 0 13

HUBUNGAN ANTARA IBU HAMIL PRE EKLAMSI DENGAN KEJADIAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RSUD SLEMAN YOGYAKARTA TAHUN 2007-2008

0 0 7

HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN ONSET LAKTASI PADA IBU NIFAS PASCA SEKSIO SESAREA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

0 0 11

HUBUNGAN MEKANISME KOPING DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI SECTIO CAESAREA DI RSUD SLEMAN YOGYAKARTA TAHUN 2018 NASKAH PUBLIKASI - HUBUNGAN MEKANISME KOPING DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI SECTIO CAESAREA DI RSUD SLEMAN YOGYAKARTA T

3 3 14

NASKAH PUBLIKASI HUBUNGAN KECEMASAN PRE ANESTESI DENGAN KEJADIAN POST OPERTIVE NAUSEA VOMITING PADA PASIEN DENGAN GENERAL ANESTHESIA DI RSUD KOTA YOGYAKARTA

0 1 12

SKRIPSI HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN PRE ANESTESI DENGAN TINDAKAN SPINAL ANESTESI DI RSUD SLEMAN HALAMAN SAMPUL

0 4 141

SKRIPSI HUBUNGAN STATUS PARITAS DENGAN TINGKAT KECEMASAN IBU PRE OPERASI SEKSIO SESAREA PADA SPINAL ANESTESI DI RSKIA SADEWA

1 1 13

NASKAH PUBLIKASI PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG MOBILISASI DINI TERHADAP PASIEN POST SPINAL ANESTESI DI RSUD KOTA YOGYAKARTA

0 3 12