Uji Kapasitas Peredam Radikal Bebas Terhadap 1,1 Diphenyl-2-Picrylhydrazyl dari Sub Fraksi I dan II Fraksi Etil Asetat Ekstrak Metanol Daun Johar (Senna siamea Irwin Barneby) - Ubaya Repository

UJI KAPASITAS PEREDAM RADIKAL BEBAS TERHADAP 1,1
DIPHENYL-2-PICRYLHYDRAZYL DARI SUB FRAKSI I dan II FRAKSI
ETIL ASETAT EKSTRAK METANOL DAUN JOHAR
(Senna siamea Irwin & Barneby)
Goenawan AriefWicaksono, 2006
Pembimbing: (I)Drs. Tri Windono M.S.,Apt; (II) Drs. Ryanto Budiono M.Si.

ABSTRAK

Ekstrak metanol daun johar telah terbukti mampu meredam radikal bebas DPPH,
sedangkan fraksi etil asetat ekstrak metanol daun Johar merupakan fraksi yang paling
kuat sebagai antiradikal bebas. Setelah terbukti efeknya, perlu dilakukan
subfraksinasi untuk memisahkan senyawa yang aktif yang terkandung di dalam fraksi
tersebut. Subfraksinasi dilakukan dengan kromatografi kolom, dengan fase diam
silika gel, dan fase gerak campuran kloroform, etil asetat dan metanol dengan
kepolaran yang meningkat. Hasil yang didapatkan berupa 4 subfraksi. Subfraksi I dan
subfraksi II diuji kapasitas meredam radikal bebasnya terhadap DPPH secara
spektrofotometri sinar tampak. Hasil yang didapat berupa nilai EC 50 subfraksi I dan
subfraksi II 384,07±5,98 bpj, dan 5,013±0,41 bpj. Dari hasil uji t didapat nilai uji t
hitung (126,46) lebih besar dari nilai t tabel (2,447); berarti terdapat perbedaan
bermakna antara subfraksi I dengan subfraksi II fraksi etil asetat ekstrak metanol

daunjohar.
Kata Kunci: fraksi etil asetat ekstrak metanol daun johar, Senna siamea Irwin &
Bameby), peredam radikal bebas, DPPH

v

Dokumen yang terkait

Daya Peredam Radikal Bebas Fraksi Kloroform dan Fraksi N-Butanol Ekstrak Metanol Daun Jambu Biji (Psidium guajava L.) terhadap 1,1 Diphenyl-2-Picrly Hydrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1

Isolasi Dan Identifikasi Senyawa Antrakuinon Dari Fraksi Etil Asetat Ekstrak Metanol Biji Senna surattensis (Burm. F.) Irwin Barneby - Ubaya Repository

0 0 1

Daya Peredam Radikal Bebas Fraksi Etil Asetat dan Fraksi Air Ekstrak Metanol Daun Jambu Biji (Psidium guajava L.) terhadap 1,1 Diphenyl-2-Picrly Hydrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivatas Peredam Radikal Bebas Fraksi Etil Asetat dan Fraksi Air Ekstrak Etanol Daun Bungur Besar (Lagerstroemia speciosa Pers.) terhadap DPPH (1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl) - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Kapasitas Peredam Radikal Bebas Terhadap 1,1 Diphenyl-2-Picrylhydrazyl dari Sub Fraksi III dan IV Fraksi Etil Asetat Ekstrak Metanol Daun Johar (Senna siamea Irwin Barneby) - Ubaya Repository

0 0 1

Perbandingan Efek Peredaman Radikal Bebas Dari Ekstrak Metanol Total Dengan Fraksi n-Heksan Ekstrak Metanol Daun Johar (Senna siamea Irwin and Barneby) Terhadap 1,1 - Diphenyl -2- Picryl Hydrazyl (DPPH) Secara Spektrofometri Tampak - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Efek Peredam Radikal Bebas Ekstrak Metanol Rimpang Temu Kunci (Boesenbergia Pandurata Roxb.) Terhadap Radikal Bebas 1,1-Diphenyl-2-Picrylhydrazyl (DPPH) Secara Spektrofotometri Tampak - Ubaya Repository

0 0 1

Daya Peredam Radikal Bebas Fraksi Etil Asetat dan Fraksi Air Ekstrak Metanol Herba Sambiloto [Andrographis paniculata (Burm.F.) Nees] terhadap 1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Aktivitas Peredaman Radikal Bebas Fraksi Diklorometan dan Etil Asetat Ekstrak Metanol Biji Senna surattensis Burm F. Dengan Metode Radikal Bebas Diphenyl Picryl Hydrazyl (DPPH) Secara Spektrofotom - Ubaya Repository

0 0 1

Perbandingan Daya Meredam Radikal Bebas Ekstrak Metanol dengan Fraksi Diklorometana Ekstrak Metanol Daun Johar (Senna siamea Irwin Barneby) terhadap 1,1-Diphenyl-2-2Picryhidrazyl (DPPH) Secara Spektrofotometri Tampak - Ubaya Repository

0 0 1