Rancang Bangun Aplikasi Administrasi Distribusi dan Keuangan (Studi Kasus Kantor Pemasaran Sehat Tentrem Madura)

  Rancang Bangun Aplikasi Administrasi Distribusi dan Keuangan (Studi Kasus Kantor Pemasaran Sehat Tentrem Madura) R. Rizky Wijayakusuma 1)

Bambang Hariadi

2) Nunuk Wahyuningtyas 3) Program Studi/Jurusan Sistem Informasi Institut Bisnis dan Informatika Stikom Surabaya

  Jl. Raya Kedung Baruk 98 Surabaya, 60298 Email : 1)11410100249@stikom.edu, 2du, 3)nunuk@stikom.edu Abstract: Marketing office of Sehat Tentrem Madura is owned by Pabrik Sehat Tentrem Jaya

  Lestari. Marketing office of Sehat Tentrem Madura have to distributed and to marketed product of Pabrik Sehat Tentrem Jaya Lestari within Madura Island regional. Problem that show by process at marketing office of Sehat Tentrem Madura specially administration of distribution and financial is physical based data documentations which if broken then should remake the new document. Solution of the problem is to design an application of administration of distribution and financial which is function to maintenanc e data of sales, payment’s data, goods distribution’s data, and data of financial. Based on testing system, the application capable to executed the administration’s function at marketing office of Sehat Tentrem Madura. The application is capable to be developed become information system of marketing management’s with added accounting and return of goods processes.

  Keyword: Design, Application, Administration, Distribution, Financial statements.

  Kantor pemasaran Sehat Tentrem Madura adalah kantor pemasaran yang dimiliki oleh Pabrik Sehat Tentrem Jaya Lestari. Pabrik Sehat Tentrem Jaya Lestari adalah industri yang memproduksi produk herbal berupa kopi, teh, wedang, coklat, dan rokok. Kantor pemasaran Sehat Tentrem Madura memiliki tugas untuk memasarkan dan mendistribusikan produk Pabrik Sehat Tentrem Jaya Lestari khusus wilayah Pulau Madura.

  Proses administrasi distribusi dan keuangan di kantor pemasaran Sehat Tentrem Madura meliputi pencatatan barang masuk dan keluar, pencatatan pelanggan, pencatatan penjualan pelanggan, pencatatan pembayaran pelanggan, pencatatan kehadiran bagian promosi dan distribusi, dan pencatatan penerimaan dan pengeluaran keuangan. Permasalahan yang ada pada proses administrasi distribusi dan keuangan di Sehat Tentrem Madura adalah pencatatan berbasis dokumen fisik sehingga apabila dokumen tersebut rusak atau hilang maka harus membuat dokumen baru. Bagian promosi dan distribusi tidak melakukan administrasi data penjualan dan pembayaran sehingga bagian administrasi harus menyimpan data penting agar dokumen terjaga dengan baik.

  Berdasarkan permasalahan di atas, maka diusulkan sebuah aplikasi administrasi distribusi dan keuangan. Aplikasi tersebut diharapkan mampu untuk melakukan pencatatan dan menyimpan data penting yang dibutuhkan oleh Sehat Tentrem Madura. Aplikasi administrasi distribusi dan keuangan diharapkan mampu menampilkan informasi yang dibutuhkan bagian administrasi.

  METODE Rancang Bangun

  Rancang adalah prosedur untuk menerjemahkan hasil analisis ke bahasa pemrograman dengan mendeskripsikan detail bagaimana komponen sistem diimplementasikan (Pressman, 2002). Bangun atau pembangunan sistem adalah kegiatan menciptakan, mengganti dan memperbaiki sistem baik secara keseluruhan maupun sebagian (Pressman, 2002). Rancang bangun (desain) adalah tahap mendefinisikan kebutuhan fungsional yang berupa penggambaran, perencanaan, pembuatan sketsa, atau pengaturan dari beberapa elemen yang terpisah ke dalam satu kesatuan yang utuh dan berfungsi (Jogiyanto, 2005). Rancang bangun adalah kegiatan menerjemahkan hasil analisa untuk mencipatkan atau memperbaiki suatu sistem yang akan diimplementasikan.

  Aplikasi

  aplikasi adalah program yang dibuat menggunakan language software (bahasa pemrograman) untuk menyelesaikan suatu aplikasi tertentu (Jogiyanto, 2005). Aplikasi

ISSN 2338-137X

  adalah sebuah perangkat lunak yang dibuat oleh suatu perusahaan komputer untuk mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Microsoft Word dan Microsoft Excel (Dhanta, 2009). Aplikasi adalah sebuah program atau perangkat lunak yang dibuat oleh suatu organisasi atau mandiri menggunakan bahasa pemrograman bertujuan untuk mengerjakan tugas tertentu.

  Hypertext Markup Language (HTML) Hypertext Markup Language (HTML) dirancang untuk suatu platform tertentu.

  pengembangan suatu sistem perangkat lunak menggunakan model-model dan metode yang digunakan untuk mengembangkan sistem-sistem perangkat lunak sebelumnya (Shalahudin &

  System Development Life Cycle (SDLC) System Development Life Cycle adalah

  (HTML), dan dapat diakses melalui browser web seperti Internet Explorer, Firefox, Chrome, dan Safari. Pengguna memperbarui informasi pada intranet dengan menciptakan dan posting melalui halaman web menggunakan metode yang sama dengan digunakan di internet (shelly & Vermaat, 2010).

  Hypertext Markup Language

  kecil dari internet yang ada dalam sebuah organisasi yang memiliki web server , mendukung multimedia yang dikodekan dalam

  Intranet Intranet pada dasarnya adalah versi

  kumpulan data operasional suatu organisasi/perusahaan yang dikelola dan disimpan secara terintegrasi dengan menggunakan metode komputer sehingga mampu menyediakan informasi optimal yang diperlukan pemakainya (Marlinda, 2004).

  Database Database adalah suatu susunan atau

  sebagai markup language karena mengandung tanda (tag) tertentu yang berguna menentukan tampilan kepentingan dari teks tersebut dalam suatu dokumen (Sutarman, 2003).

  Hypertext Markup Language (HTML) disebut

  2. Website dinamis. Website dinamis biasanya memiliki front end dan back end (wahana komputer, 2010).

  Administrasi

  1. Website statis. Website statis dirancang hanya memiliki front end, yaitu halaman yang hanya bisa diakses oleh pengunjung (Wahana Komputer, 2010).

  adalah halaman situs web tertentu yang tersimpan dalam bentuk file. Web page menyimpan berbagai informasi dan link yang menghubungkan suatu informasi ke informasi lain. Situs dapat diartikan sebagai kumpulan halaman yang menampilkan informasi, gambar bergerak, suara, dan atau gabumgan dari semuanya (Sutarman, 2003). Secara umum ada dua jenis website, yaitu website statis (static website ) dan website dinamis (dynamic website).

  Web page

  alamat Uniform Resource Locator (URL) yang memiliki fungsi untuk tempat penyimpanan data dan informasi dengan berdasarkan topik tertentu.

  Website Website (situs web) adalah merupakan

  Laporan keuangan adalah lembar kertas dengan angka-angka yang tertulis diatasnya tetapi penting juga untuk memikirkan aset-aset nyata yang berada dibalik angka tersebut (Birgham & Houston, 2010). Laporan keuangan merupakan suatu informasi yang menggambarkan kondisi suatu perusahaan, dimana selanjutnya itu akan menjadi suatu informasi yang menggambarkan tentang kinerja suatu perusahaan (Fahmi, 2011). Laporan keuangan adalah dokumen cetak atau digital yang berisi informasi angka-angka yang menggambarkan aset-aset dan kinerja sebuah perusahaan.

  Laporan Keuangan

  Distribusi adalah pencakupan pasar saluran-saluran yang berupa struktur eceran dan grosir yang dipergunakan untuk membawa produk ke pasaran (Abdullah & Tantri, 2016). Saluran Distribusi merupakan serangkaian organisasi yang saling bergantung dan terlibat dalam proses menjadikan suatu barang atau jasa siap digunakan atau dikonsumsi (Kotler, 1997). Distribusi adalah kegiatan menyampaikan produk dari hulu ke hilir yang bertujuan untuk mendekatkan produk konsumsi kepada konsumen.

  Distribusi

  Administrasi adalah kegiatan yang dilakukan oleh perorangan atau lebih berupa ketatausahaan, penyusunan dan pencatatan, dan memperoleh kembali data tersimpan dalam bentuk informasi tertentu baik dari intern atau ekstern.

ISSN 2338-137X

  Rosa, 2014). System Development Live Cycle harus diolah oleh administrasi. Dampak yang merupakan suatu aplikasi dari suatu cara yang muncul adalah semakin banyak data yang direkomendasikan untuk pemecahan masalah diberikan oleh bagian promosi dan distribusi untuk pengembangan suatu informasi (McLeod maka semakin lama proses bisnis yang terjadi. & Schell, 2011).

  Document Flow Administrasi Perencanaan Docflow Administrasi Distribusi dan Keuangan

  Sehat Tentrem Madura memiliki dua Pelanggan Administrasi Pabrik Promosi dan orang administrasi yang melakukan administrasi Distribusi data distribusi dan laporan keuangan. Data Mulai distribusi diberikan oleh bagian promosi dan Purchase Purchase Order Order distribusi kepada bagian administrasi untuk Pengiriman diolah menjadi data pelanggan, penjualan, dan Barang pembayaran penjualan. Data penjualan dan Surat Jalan Surat Jalan pembayaran diolah menjadi laporan distribusi Mengambil Menerima barang yang terdiri atas jenis barang, jumlah Barang Barang barang terjual dan terbayar. Data pembayaran Pengambilan Form penjualan juga akan digunakan di laporan Barang keuangan. Persetujuan Menerima Form

  Analisis Proses Bisnis Barang

  Kegiatan administrasi distribusi dan Membuat Nota keuangan di Sehat Tentrem Madura antara lain Nota Nota Penjualan pencatatan barang masuk dan keluar, pencatatan 1 Penjualan Penjualan 1 Nota pelanggan, pencatatan penjualan pelanggan, Penjualan 2 Nota 3 Penjualan Nota 3 Penjualan pencatatan pembayaran pelanggan, dan pencatatan pemasukan keuangan. Permasalahan Membayar Penjualan Pembayaran Pembayaran Penjualan Penjualan yang muncul dalam proses bisnis sehat tentrem Membuat madura adalah data penjualan berupa nota Keuangan Catatan penjualan dan daftar kunjungan pelanggan Keuangan Catatan sehingga pada saat pelanggan melakukan pembayaran maka bagian administrasi harus Membuat Catatan Distribusi Barang mencari nota penjualan yang akan dibayar.

  Dampak yang muncul adalah waktu untuk Catatan Distribusi Barang mencari nota penjualan dan kondisi nota Selesai penjualan yang harus tersimpan dengan baik.

  Pelanggan melakukan pembayaran berdasarkan Gambar 1. Document flow Administrasi jenis dan jumlah barang sehingga bagian distribusi dan keuangan administrasi harus mencatat jenis dan jumlah

  Proses administrasi distribusi barang barang yang dijual dan dibayar oleh masing- dan keuangan di Kantor Pemasaran Sehat masing pelanggan. Dampak yang muncul adalah Tentrem Madura masih menggunakan dokumen administrasi harus teliti mencatat detail berupa catatan di buku atau kertas. Pencatatan penjualan dan pembayaran barang pada masing- dokumen dimulai dari membuat purchase order masing pelanggan untuk mengetahui jumlah dan kepada Pabrik Sehat Tentrem Jaya Lestari, jenis barang yang dijual dan dibayar. Selain itu, menyimpan surat jalan barang, dan membuat bagian administrasi harus menghitung formulir pengambilan barang untuk bagian pembayaran berdasarkan jumlah dan harga promosi dan distribusi. Selanjutnya menyimpan barang yang dibayar oleh pelanggan untuk nota penjualan pelanggan dan pencatatan memeriksa data pembayaran yang diserahkan pembayaran pelanggan. Setelah itu, membuat oleh bagian promosi dan distribusi. catatan keuangan berdasarkan catatan

  Permasalahan selanjutnya adalah tidak pembayaran pelanggan dan membuat catatan terlibatnya bagian promosi dan distribusi dalam distribusi barang berdasarkan catatan penjualan pengolahan data sehingga semua data yang dan pembayaran barang oleh pelanggan. Proses diberikan oleh bagian promosi dan distribusi

ISSN 2338-137X

  lairan dokumen atau document flow dapat dilihat pada Gambar 1.

  Analisis Permasalahan

  Berdasarkan permasalahan yang muncul pada analisis proses bisnis, bagian administrasi harus mencatat detail penjualan dan pembayaran pelanggan berdasrkan nota penjualan dan catatan pembayaran pelanggan yang diserahkan oleh bagian promosi dan distribusi. Bagian administrasi harus menghitung detail pembayaran, mencatat penjualan dan pembayaran pelanggan, serta membuat laporan keuangan dan laporan distribusi barang. Untuk mengatasi hal tersebut, Kantor Pemasaran Sehat Tentrem Madura membutuhkan sebuah aplikasi yang dapat membantu proses administrasi distribusi dan keuangan. Fungsi aplikasi yang dibutuhkan bagian administrasi adalah proses mengolah data pengguna, mengolah data bagian promosi dan distribusi, mengolah data barang, transaksi pencatatan barang gudang, transaksi pengambilan barang gudang, transaksi penjualan pelanggan, transaksi pembayaran pelanggan, pembuatan laporan keuangan dan pembuatan laporan distribusi barang.

  Data yang dibutuhkan adalah data pengguna yang terdiri atas bagian administrasi serta bagian promosi dan distribusi. Data produk barang, data pelanggan, data barang masuk gudang, data pengambilan barang oleh bagian promosi dan distribusi, data penjualan yang terdiri atas data pelanggan dan data barang terjual, data pembayaran yang terdiri atas nama pelanggan dan data barang terbayar, data keuangan yang berasal dari data pembayaran, dan data distribusi barang yang berasal dari data penjualan dan data pembayaran. Informasi yang akan ditampilkan oleh aplikasi adalah informasi pengguna yang dapat mengakses aplikasi, informasi produk barang, informasi pelanggan, informasi barang masuk dan keluar gudang, informasi penjualan pelanggan, informasi pembayaran pelanggan, laporan keuangan, dan laporan distribusi barang.

  Diagram Input Process output (IPO)

  Berdasarkan hasil analisis permasalahan, selanjutnya akan dibuat diagram

  input process output . Input yang akan digunakan

  yaitu data pengguna, data produk barang, data promosi dan distribusi, data pelanggan, data barang masuk gudang, data pengambilan barang gudang, data penjualan, dan data pembayaran.

  Proses yang akan dilakukan yaitu mengolah data pengguna, mengolah data produk barang, mengolah data promosi dan distribusi, mengola data pelanggan, transaksi barang masuk gudang, transaksi pengambilan barang, transaksi penjualan, transaksi pembayaran, pembuatan laporan keuangan, dan pembuatan laporan distribusi barang. Output yang akan dihasilkan yaitu informasi pengguna, informasi produk barang, informasi promosi dan distribusi, informasi pelanggan, informasi stok gudang barang, informasi stok promosi dan distribusi, informasi transaksi penjualan, informasi transaksi pembayaran, laporan keuangan, dan laporan distribusi barang. Diagram input process output dapat dilihat pada Gambar 2. IPO Administrasi Distribusi dan Keuangan Proses Output Input Data Pengguna Proses Mengolah Data

  Pengguna Informasi Pengguna Data Produk Barang Proses Mengolah Data Produk Barang Informasi Produk Barang Informasi Promosi dan Distribusi 1 Mengolah Data 2 Proses Promosi dan Distribusi Informasi Stok Gudang Mengolah Data 4 Data Pelanggan Proses Pelanggan Proses Transaksi Barang Masuk Gudang Data Pengambilan Barang Proses Transaksi Penjualan Proses Pembuatan Laporan Keuangan Proses Transaksi Pembayaran Proses Transaksi Pengambilan Barang Proses Pembuatan Laporan Distribusi Barang Laporan Distribusi Barang Data Promosi dan Distribusi Data Barang Masuk Gudang Data Penjualan Data Pembayaran 2 Informasi Pelanggan 3 1 4 Informasi Stok Promosi dan Distribusi 2 5 5 Informasi Transaksi Penjualan 6 6 Informasi Transaksi Pembayaran 7 7 Laporan Keuangan 6 7 3 3 Gambar 2. Diagram IPO Context Diagram

  Context diagram menggambarkan asal

  data dan aliran data. Dalam context diagram ini melibatkan dua external entity yaitu: administrasi serta promosi dan distribusi. Masing-masing external entity memiliki aliran data dari dan ke aplikasi administrasi distribusi dan keuangan. Context diagram aplikasi administrasi distribusi dan keuangan dapat dilihat pada Gambar 3.

ISSN 2338-137X

  Gambar 3. Context diagram Aplikasi

  Transaksi Pembayaran Transaksi Ambil Barang

  level 0 aplikasi administrasi distribusi dan keuangan yang dapat dilihat pada Gambar 8. Data Barang Masuk Data Pengambilan Barang Laporan Keuangan Laporan Distribusi Barang Informasi Pembayaran Informasi Penjualan Data Pelanggan Data Pengguna Data Sales Informasi Stok Sales Data Produk Barang Informasi Stok Gudang Data Penjualan Data Pembayaran Data Laporan Keuangan Data Laporan Distribusi Barang Informasi Pelanggan Informasi sales Informasi Produk Barang Informasi Pengguna Data Penjualan Data Pembayaran Data Pengambilan Barang Informasi Penjualan Informasi Pembayaran Informasi Stok Sales Keuangan 1 Aplikasi Distribusi dan Administrasi Promosi dan distribusi

  proses dan dua external entity. Proses tersebut antara lain: mengolah data, transaksi, dan pembuatan laporan. Sedangkan external entity- nya adalah administrasi serta promosi dan distribusi. Berikut merupakan data flow diagram

  Data Flow Diagram Level 0 Data flow diagram level 0 memiliki tiga

  pembuatan laporan

  3.2 Gambar 7. Diagram berjenjang proses

  3.1

  3

  Distribusi Barang Laporan Keuangan

  Proses Pembuatan Laporan Laporan

  Proses pembuatan laporan terdiri atas pembuatan laporan keuangan dan pembuatan laoran distribusi barang. Diagram berjenjang proses pembuatan laporan dapat dilihat pada Gambar 7.

  Transaksi Barang Masuk 2 2.1 2.2 2.3 2.4 Gambar 6. Diagram berjenjang proses transaksi

  Proses Transaksi Transaksi Penjualan

  Diagram Berjenjang

  data Proses transaksi terdiri atas transaksi barang masuk gudang, transaksi pengambilan barang, transaksi penjualan, dan transaksi pembayaran. Diagram berjenjang proses transaksi dapat dilihat pada Gambar 6.

  Produk Barang Mengolah Data Pengguna 1 1.1 1.2 1.3 1.4 Gambar 5. Diagram berjenjang proses mengolah

  Mengolah Data Pelanggan Mengolah Data

  Proses Mengolah Data Mengolah Data Sales

  Proses mengolah data terdiri atas mengolah data pengguna, mengolah data produk barang, mengolah data promosi dan distribusi, dan mengolah data pelanggan. Diagram berjenjang proses mengolah data dapat dilihat pada Gambar 5.

  Membuat Laporan 1 2 3 Gambar 4. Diagram berjenjang aplikasi

  Mengolah Data Proses Transaksi Proses

  Aplikasi Administrasi Distribusi dan Keuangan Proses

  proses antara lain proses mengolah data, proses transaksi, dan proses pembuatan laporan. Diagram berjenjang aplikasi administrasi distribusi dan keuangan dapat dilihat pada Gambar 4.

  flow diagram . Berdasarkan diagram input process output maka didapatkan kelompok

  Diagram berjenjang digunakan untuk mengelompokkan proses-proses di dalam data

ISSN 2338-137X

  Administrasi Data Pengguna Informasi Stok Gudang Data Barang Masuk Informasi Pelanggan Informasi Barang Data Barang Masuk Data Pelanggan Informasi Pengguna 3 Informasi Sales Mengolah Data Db Promosi dan Data Sales Distribusi Data Sales Informasi Pelanggan Barang Data Barang Informasi Sales Informasi Sales 1.1 Informasi Barang Informasi Barang Informasi Pengguna Data Barang Masuk Gudang Informasi Stok Gudang Data Pengguna Informasi Pelanggan Data Pelanggan 4 Db Pelanggan 15 Db Pengguna Transaksi Barang 5 Db Barang Informasi Stok Sales Data Pengambilan Proses Pengambilan Barang Data Pengambilan 1.2.3 1.2.4 Informasi Stok Gudang Informasi Sales Distribusi Informasi Barang 12 Db Stok Gudang 5 Db Barang 3 Db Promosi dan Informasi Stok Sales Informasi Penjualan Informasi Pembayaran Informasi Stok Sales Informasi Stok Gudang Data Barang Masuk Data Pengambilan Gudang Data Pembayaran Data Penjualan Administrasi Barang Informasi Stok Gudang Data Penjualan Data Penjualan Transaksi Informasi Stok Sales Promosi dan distribusi 1.2 Data Pengambilan Data Barang Masuk Barang Informasi Pembayaran Gudang Data Pengambilan Data Pembayaran Informasi Stok Sales Informasi Penjualan Data Penjualan Informasi Stok Sales Barang 8 Db Stok Sales 12 Db Stok Barang Informasi Stok Sales 4 Db Pelanggan Data Pengambilan Data Pelanggan 8 Db Stok Sales Proses Penjualan 1.2.1 Informasi Penjualan Promosi dan Data Penjualan Barang distribusi Data Laporan Keuangan Distribusi Barang Data Laporan 14 Db Penjualan Informasi Penjualan Informasi Penjualan 1.3 Informasi Pembayaran Data Pembayaran Informasi Pembayaran 13 Db Pembayaran Informasi Pembayaran Data Pembayaran Informasi Penjualan Data Pembayaran Proses Pembayaran 1.2.2 Informasi Penjualan Informasi Penjualan Data Penjualan 14 Db Penjualan Informasi Pembayaran Data Pembayaran Laporan Distribusi Laporan Keuangan Barang Pembuatan Laporan 13 Pembayaran Db Informasi Pembayaran

  Gambar 8. Data flow diagram level 0 aplikasi Gambar 10. Data flow diagram level 1 Transaksi

  Data Flow Diagram Level 1 Mengolah Data Flow Diagram Level 1 Pembuatan Data Laporan

  Data flow diagram level 1 mengolah Data flow diagram level 1 pembuatan

  data memiliki empat proses dan satu external laporan memiliki dua proses dan satu external

  entity . Proses tersebut antara lain: mengolah data entity . Proses tersebut antara lain: proses laporan

  pengguna, mengolah data barang, mengolah data keuangan dan proses laporan distribusi barang. promosi dan distribusi, dan mengolah data

  Sedangkan external entity -nya adalah pelanggan. Sedangkan external entity-nya adalah administrasi. Berikut merupakan data flow administrasi. Berikut merupakan data flow

  diagram level 1 pembuatan laporan aplikasi diagram level 1 mengolah data aplikasi

  administrasi distribusi dan keuangan yang dapat administrasi distribusi dan keuangan yang dapat dilihat pada Gambar 11. dilihat pada Gambar 9. Data Pengguna Informasi Pengguna Data Barang Mengolah Data Pengguna Mengolah Data Barang 1.1.3 Data Pengguna 1.1.1 Informasi Pengguna Data Barang 15 Db Pengguna 5 Db Barang Administrasi 13 Db Pembayaran Informasi Pembayaran Informasi Pembayaran Laporan Keuangan Proses Laporan Keuangan 1.3.5 Laporan Distribusi Administrasi Informasi Barang Informasi Barang Data Sales Mengolah Data Sales 1.1.4 Db Promosi dan Data sales Informasi Penjualan Distribusi Barang 3 Distribusi 14 Db Penjualan Proses Laporan 1.3.4 Barang Informasi Sales Informasi Sales Gambar 11. Data flow diagram level 1 Data Pelanggan Mengolah Data 1.1.2 Data Pelanggan Informasi Sales 4 Db Pelanggan Pembuatan laporan Informasi Pelanggan Pelanggan Informasi Pelanggan Conceptual Data Model

  Conceptual data model

  Gambar 9. Data flow diagram level 1 mengolah menggambarkan konsep database yang akan data digunakan di aplikasi administrasi distribusi dan keuangan. Conceptual data model aplikasi

  Data Flow Diagram Level 1 Transaksi

  administrasi distribusi dan keuangan dapat

  Data flow diagram level 1 transaksi dilihat pada Gambar 12.

  memiliki empat proses dan dua external entity. Proses tersebut antara lain: proses penjualan, proses pembayaran, proses pengambilan barang, dan proses barang masuk gudang. Sedangkan

  external entity -nya adalah administrasi serta

  promosi dan distribusi. Berikut merupakan data

  flow diagram level 1 transaksi aplikasi

  administrasi distribusi dan keuangan yang dapat dilihat pada Gambar 10.

ISSN 2338-137X

  ISSN 2338-137X

  Gambar 12. Model data konseptual aplikasi

  Phiysical Data Model Physical data model memeiliki fungsi

  untuk menggambarkan rancangan basis data yang akan digunakan oleh aplikasi administrasi distribusi dan keuangan. Physical data model aplikasi administrasi distribusi dan keuangan dapat dilihat pada Gambar 13.

  Gambar 13. Model data fisik aplikasi

  Implementasi

  Implementasi adalah tahap selanjutnya setelah seluruh komponen perangkat keras dan perangkat lunak terpasang. Aplikasi administrasi distribusi dan keuangan diimplementasikan ke perangkat.

  Halaman Log In

  Halaman log in adalah halaman pertama yang ditampilkan oleh aplikasi administrasi distribusi dan keuangan. Pada halaman log in pengguna memasukkan username dan password untuk melanjutkan akses ke aplikasi. Tampilan halaman log in dapat diliat pada Gambar 14.

  Gambar 14. Halaman log in

  Halaman Utama Aplikasi

  Halaman utama adalah halaman yang ditampilkan oleh aplikasi jika pengguna yang mengakses adalah admin dan sales. Pada halaman ini admin dan sales dapat mengelola data dan transaksis yang dibutuhkan aplikasi. Tampilan halaman utama administrasi dapat diliat pada Gambar 15 dan tampilan halaman utama sales dapat dilihat pada Gambar 16.

  Gambar 15. Halaman utama administrasi Gambar 16. Halaman utama sales

  Halaman Data Pengguna

  Halaman data pengguna adalah halaman yang menampilkan data pengguna aplikasi. Data pengguna digunakan untuk menentukan hak akses ke aplikasi. Pengguna dengan hak akses sebagai admin dapat melihat dan menambahkan data pengguna. Tampilan halaman data pengguna dapat diliat pada Gambar 17 dan tampilan formulir tambah pengguna dapat dilihat pada Gambar 18. Memiliki Menjual Mengambil Terdapat Terdiri Memiliki Melakukan Terdiri Terdapat Melakukan Mengambil Terdiri Terdiri Relationship_22 Pengguna # o o o Id Pengguna Nama Pengguna Username Pengguna Password Pengguna ... Variable characters (10) Characters (50) Characters (50) Characters (50) Promosi dan Distribusi # o o Id Sales Nama Sales Alamat Sales ... Variable characters (10) Characters (50) Characters (50) Pelanggan # o o Id Pelanggan Nama Pelanggan Alamat Pelanggan ... Variable characters (10) Characters (50) Characters (50) Barang # o o o o Id Barang Kode Barang Nama Barang Jenis Barang Satuan Barang ... Variable characters (10) Characters (10) Characters (50) Variable characters (10) Variable characters (10) Gudang Barang # o Id Stok Tanggal Stok ... Variable characters (10) Date Penjualan # o Id Penjualan Tanggal Penjualan ... Variable characters (10) Date Pengambilan Barang # o Id Pengambilan Tanggal Pengambilan ... Variable characters (10) Date Stok Sales o Jumlah Ambil Integer Barang Penjualan o o Jumlah Terjual Harga Terjual ... Integer Integer Gudang Masuk o Jumlah Masuk Integer Pembayaran # o Id Pembayaran Tanggal Bayar ... Variable characters (10) Date Barang Pembayaran o o Jumlah Barang Terbayar Harga Barang Terbayar ... Integer Integer Peran # o Id Peran Nama Peran ... Variable characters (10) Variable characters (20) FK_MEMILIKI FK_MENJUAL FK_MENGAMBIL FK_TERDAPAT FK_TERDIRI5 FK_MEMILIKI6 FK_MELAKUKAN FK_TERDIRI FK_TERDAPAT2 FK_MELAKUKAN3 FK_MENGAMBIL3 FK_TERDIRI3 FK_TERDIRI4 FK_RELATIONSHIP_22 Pengguna Id Pengguna Id Peran Nama Pengguna Username Pengguna Password Pengguna ... varchar(10) varchar(10) char(50) char(50) char(50) <pk> <fk> Promosi dan Distribusi Id Sales Nama Sales Alamat Sales ... varchar(10) char(50) char(50) <pk> Pelanggan Id Pelanggan Id Sales Nama Pelanggan Alamat Pelanggan ... varchar(10) varchar(10) char(50) char(50) <pk> <fk> Barang Id Barang Kode Barang Nama Barang Jenis Barang Satuan Barang ... varchar(10) char(10) char(50) varchar(10) varchar(10) <pk> Gudang Barang Id Stok Tanggal Stok ... varchar(10) date <pk> Penjualan Id Penjualan Id Pelanggan Tanggal Penjualan ... varchar(10) varchar(10) date <pk> <fk> Pengambilan Barang Id Pengambilan Id Sales Tanggal Pengambilan ... varchar(10) varchar(10) date <pk> <fk> Stok Sales Id Pengambilan Id Barang Jumlah Ambil ... varchar(10) varchar(10) int <fk1> <fk2> Barang Penjualan Id Barang Id Penjualan Jumlah Terjual Harga Terjual ... varchar(10) varchar(10) int int <fk2> <fk1> Gudang Masuk Id Barang Id Stok Jumlah Masuk ... varchar(10) varchar(10) int <fk1> <fk2> Pembayaran Id Pembayaran Id Penjualan Id Pelanggan Tanggal Bayar ... varchar(10) varchar(10) varchar(10) date <pk> <fk2> <fk1> Barang Pembayaran Id Pembayaran Id Barang Jumlah Barang Terbayar Harga Barang Terbayar ... varchar(10) varchar(10) int int <fk1> <fk2> Peran Id Peran Nama Peran ... varchar(10) varchar(20) <pk>

  Halaman Data Sales

  Halaman data sales adalah halaman yang menampilkan data bagian promosi dan distribusi. Pada halaman data sales pengguna dapat menambahkan data sales. Tampilan halaman data sales dapat diliat pada Gambar 21 dan tampilan formulir tambah sales dapat dilihat pada Gambar 22.

  Gambar 17. Halaman data pengguna Gambar 21. Halaman data sales

  Gambar 18. Halaman formulir data pengguna

  Halaman Data Barang

  Halaman data barang adalah halaman yang menampilkan data barang. Pada halaman data barang pengguna dapat menambahkan data barang. Tampilan halaman data barang dapat diliat pada Gambar 19 dan tampilan formulir tambah barang dapat dilihat pada Gambar 20. Gambar 22. Halaman formulir data sales

  Halaman Data Pelanggan

  Halaman data pelanggan adalah halaman yang menampilkan data pelanggan. Pada halaman data pelanggan pengguna dapat menambahkan data pelanggan. Tampilan halaman data pelanggan dapat diliat pada Gambar 23 dan tampilan formulir tambah pelanggan dapat dilihat pada Gambar 24.

  Gambar 19. Tampilan data barang Gambar 23. Halaman data pelanggan

  Gambar 20. Tampilan formulir barang

ISSN 2338-137X

  Gambar 24. Halaman formulir data pelanggan Gambar 25. Halaman stok sales

  Halaman Gudang

  Halaman gudang adalah halaman yang menampilkan informasi stok gudang. Pada halaman gudang pengguna dapat menambahkan data barang masuk. Tampilan halaman gudang dapat diliat pada Gambar 25 dan tampilan formulir barang masuk dapat dilihat pada Gambar 26.

  Gambar 26. Halaman formulir pengambilan barang

  Halaman Penjualan

  Halaman penjualan adalah halaman yang menampilkan data penjualan. Pada halaman penjualan pengguna dapat membuat data penjualan baru. Tampilan halaman penjualan dapat diliat pada Gambar 27 dan

  Gambar 25. Halaman gudang tampilan formulir tambah barang dapat dilihat pada Gambar 28.

  Gambar 24. Halaman formulir barang masuk Gambar 27. Halaman Penjualan

  Halaman Stok Sales

  Halaman stok sales adalah halaman yang menampilkan data pengambilan barang oleh masing-masing bagian promosi dan distribusi. Pada halaman stok sales pengguna dapat menambahkan data pengambilan barang. Tampilan halaman stok sales dapat diliat pada Gambar 25 dan tampilan formulir pengambilan barang dapat dilihat pada Gambar 26.

  Gambar 28. Halaman formulir penjualan

ISSN 2338-137X

  distribusi barang berdasarkan tanggal awal dan tanggal akhir yang dimasukan. Tampilan

  Halaman Pembayaran

  halaman laporan distribusi barang dapat diliat Halaman pembayaran adalah halaman pada Gambar 32. yang menampilkan data pembayaran. Pada halaman pembayaran pengguna dapat membuat data pembayaran baru. Tampilan halaman pembayaran dapat diliat pada Gambar 29 dan tampilan formulir pembayaran dapat dilihat pada Gambar 30.

  Gambar 32. Halaman laporan distribusi barang

SIMPULAN DAN SARAN

  Berdasarkan hasil uji coba dan evaluasi sistem terhadap aplikasi administrasi distribusi Gambar 29. Halaman pembayaran dan keuangan, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa aplikasi administrasi distribusi dan keuangan pada Kantor Pemasaran Sehat Tenterm Madura berhasil dirancang dan dibangun. Kesimpulan lainnya adalah sebagai berikut:

  1. Aplikasi dapat menyimpan data produk barang, data promosi dan distribusi, dan data pelanggan.

  2. Aplikasi dapat menghitung stok gudang, stok promosi dan distribusi, dapat menampilkan data penjualan, data pembayaran, dapat membuat laporan keuangan, serta laporan

  Gambar 30. Halaman formulir pembayaran distribusi barang.

  3. Aplikasi dapat membantu administrasi serta

  Halaman Laporan Keuangan

  promosi dan distribusi untuk mempermudah Halaman laporan keuangan adalah proses bisnis yang dijalankan di Kantor halaman yang menampilkan laporan keuangan pemasaran Sehat Tentrem Madura. berdasarkan tanggal awal dan tanggal akhir yang

  Aplikasi administrasi distribusi dan dimasukam. Tampilan halaman laporan keuangan merupakan salah satu aplikasi yang keuangan dapat diliat pada Gambar 31. dbutuhkan oleh Kantor Pemasaran Sehat Tentrem Madura. Aplikasi administrasi distribusi dan keuangan dapat dikembangkan menjadi sistem informasi manajemen pemasaran dengan menambah atau merubah proses seperti retur barang dan proses akuntansi.

DAFTAR PUSTAKA

  Abdullah, T & Tantri, F. 2016. Manajemen

  Pemasaran . Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

  Gambar 31. Halaman laporan keuangan Brigham & Houston. 2010. Dasar-dasar manajemen Keuangan Buku 1 (Edisi II) .

  Jakarta: Salemba Empat.

  Halaman Laporan Distribusi Barang Halaman laporan distribusi barang Dhanta, R. 2009. Pengantar Ilmu Komputer.

  Surabaya: Indah. adalah halaman yang menampilkan laporan

ISSN 2338-137X

  Fahmi, I. 2011. Analisis Laporan Keuangan.

  Lampulo: Alfabeta. Jogiyanto, 2005. Analisis dan Desain Sistem

  Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis . Yogyakarta:

  Andi. Kotler, P. 1997. Manajemen Pemasaran.

  Jakarta: Penerbit Airlangga. Marlinda, L. 2004. Sistem Basis Data .

  Yogyakarta: Andi Offset. McLeod, R & Schell, G. 2011. Sistem Informasi

  Manajemen, Edisi Kesembilan . Jakarta: PT Indeks.

  Pressman, R. 2002. Rekayasa Perangkat Lunak Pendekatan Praktisi (Buku Satu) .

  Yogyakarta: Andi. Shalahuddin, M. & Rosa, A. 2014. Rekayasaa

  Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek . Bandung:

  Informatika Bandung. Shelly, G. & Vermaat, M. 2010. Discovering Computer . Boston: Cengage Learning.

  Silalahi, U. 2008. Studi Tentang Ilmu

  Administrasi . Bandung: Sinar Baru Algesindo.

  Siagian, S. 2001. Kerangka Dasar Ilmu

  Administrasi . Jakarta: Penerbit Rineka Cipta.

  Sutaman. 2003. Membangun Aplikasi Web

  Dengan PHP dan MySQL . Yogyakarta: Graha Ilmu.

  Wahana Komputer. 2010. Membangun Website Tanpa Modal . Yogyakarta: Andi.