UNDANGAN KLARINEGO DAN PEMBUKTIAN KULAFIKASI

KOMISI PEMILIHAN UMUM
PROVINSI SULAWESI UTARA
JALAN DIPONEGORO NO. 25 MANADO 95112
TELEPON (0431) 860765 – 841346
FAX (0431) 860765 – 841346
E-mail : kpu_sulut@yahoo.com, kpu.sulut@gmail.com
Nomor
Lampiran
Sifat

: 29/Pan.PBJ-KPU Sulut/X/2015
: : Rahasia

Manado, 4 November 2015

Kepada Yth. :
DIREKTUR
PT. PURA BARUTAMA
di - Tempat.
Perihal
Pekerjaan


Lokasi

: UNDANGAN KLARIFIKASI TEKNIS DAN NEGOSIASI HARGA SERTA PEMBUKTIAN KUALIFIKASI
: PENCETAKAN TANDA PENGENAL (KPPS, PETUGAS KETERTIBAN TPS DAN SAKSI),
STIKER KOTAK SUARA, SEGEL DAN HOLOGRAM PEMILIHAN GUBERNUR DAN
WAKIL GUBERNUR SULAWESI UTARA TAHUN 2015.
: JL. DIPONEGORO NO. 25, TELING ATAS MANADO

Berdasarkan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir
diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015, serta Dokumen Pengadaan Nomor 25/Pan.PBJ-KPU
Sulut/X/2015 tanggal 26 Oktober 2015,
Maka dengan hormat Saudara diundang untuk melakukan klarifikasi, dan negosiasi teknis dan harga terhadap
penawaran saudara, yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal
Jam
Tempat

: Kamis, 5 November 2015
: 14.00 Wita

: Kantor KPU Provinsi Sulawesi Utara

Untuk kelancaran proses klarifikasi, maka dimantakan membawah :
1. Dokumen Penawaran Asli
2. Stempel Perusahaan
3. Dihadiri oleh Direktur Perusahaan/Yang mewakili dengan membawah surat kuasa
Demikian disampaikan, ketidak hadiran saudara dalam klarifikasi harga tersebut dianggap mengundurkan diri
dalam proses pengadaan dan penawaran saudara dianggap gugur.
Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sulawesi Utara

TTD
RUDY LALONSANG
KETUA