BA Aanwijzing BM DPU KOTA PANGKALPINANG

PANITIA PELELANGAN PENGADAAN BARANG / JASA PEMERINTAH
BIDANG BINA MARGA DINAS PEKERJAAN UMUM
KOTA PANGKALPINANG TAHUN ANGGARAN 2011
Jalan RasaKunda Girimaya Pangkalpinang

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN
NOMOR : 05/PAN/PU-BM/ APBD /IX/2011

Pada hari ini Kamis, tanggal enam belas Bulan September tahun dua ribu sebelas (16-092011), jam 10.00 WIB sampai dengan selesai, bertempat diruang Rapat Dinas Pekerjaan Umum Kota
Pangkalpinang, Kami Panitia Pelelangan Pengadaan Barang/Jasa Bidang Bina Marga Dinas
Pekerjaan Umum Kota Pangkalpinang Tahun Anggaran 2011, berdasarkan Pengumuman Pelelangan
No. : 03/PAN/PU-BM/APBD/IX/2011 tanggal 12 September 2011, maka kami mengadakan rapat
penjelasan pekerjaan untuk kegiatan :

I.

PELELANGAN UMUM
PAKET KEGIATAN :

NO.
15


II

PEKERJAAN
Peningkatan Jalan Batu Rubi l, II,III,VI,VII,VIII (Dana DAK)

PAGU (Rp.)
Rp

402,510,000

PEMILIHAN LANGSUNG
PAKET KEGIATAN :

NO.
1
2
3
4
5

6
7
8
9
10
11
12
13
14

PEKERJAAN
Pembangunan Jalan Pinus IV tembus Jalan Jati
Pembangunan Jalan Simpang Tiga Indofood
Pembangunan Jalan Tamboa (120 M)
Pembangunan Jalan TK Negeri No.2 Air Itam (500M)
Pembangunan Jalan Perumahan Pengadilan Tinggi (120 M')
Pembangunan Jalan Lumba-Lumba III Tembus Jl.A.H.Seman (100 M')
Pembangunan Saluran Jalan Stania (400M)
Pembangunan Saluran Jalan Air Mawar (400M)
Pembangunan Saluran Jalan Stania Bukit Merapen (400M)

Pembangunan Saluran Jalan Komala (400M)
Pembangunan Saluran Jalan Madrasah MIN (400M)
Pembangunan Saluran Jalan Permata (400M)
Pembangunan Saluran Jalan Belanak Raya (400M)
Pembangunan Plat Duikers Jalan Air Mawar

PAGU (Rp.)
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp
Rp

Rp

200.000,000
150,000,000
126.400,000
198,000,000
182,000,000
141.250,000
152,000,000
152.000,000
152,000,000
152.000,000
152,000,000
162.220,000
129,000,000
163,000,000

Rapat penjelasan dipimpin oleh Ketua Panitia, Sekretaris Panitia, dan Anggota Panitia Pelaksana
Barang/Jasa dan dihadiri oleh Calon Peserta Lelang/Calon Penyedia Barang/Jasa sebagaimana daftar
terlampir.


PENJELASAN DOKUMEN PENGADAAN :
-

Surat Penawaran dan Jaminan Penawaran ditujukan kepada ”Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Kota Pangkalpinang”

-

Penawaran disampaikan dengan metode 1(satu) sampul dengan dokumen asli 1 (satu) rangkap
dan rekaman 1 (satu) rangkap

-

Evaluasi penawaran dengan sistim gugur

-

Jangka Waktu Pelaksanaan


-

Jaminan penawaran dikeluarkan oleh Bank Umum atau Perusahaan Asuransi yang mempunyai
progran Asuransi Kerugian ( Surety Bond )

-

Jaminan penawaran ditetapkan sebesar 2 % dari HPS

-

Masa berlaku jaminan penawaran

= 60 hari kalender

-

Masa berlaku Surat penawaran

= 30 hari kalender


-

Memiliki Surat Keterangan Dukungan Keuangan dari Bank Pemerintah/Swasta sebesar (paling
kurang 10 % (sepuluh perseratus) dari nilai total HPS).

-

Bukti SPT Tahunan Terakhir dan bukti setor PPn/PPh 3 (tiga) bulan terakhir atau dapat
diganti dengan SKF (Surat Keterangan Fiskal) untuk bukti setor PPn/PPh 3 bulan terakhir
Terhitung bulan Mei,Juni dan Juli 2011

= 65 hari kalender

PERTANYAAN DARI PESERTA LELANG :
1. CV. HAMTAR USAHA
Pertanyaan : 1. Dokumen kualifikasi dan Dokumen penawaran apakan dipisah atau digabung
2.Apa saja lampiran berkas penawaran
Jawab


:

1. Bisa dipisah/digabung dengan menggunakan Metode 1 sampul , Peserta
memasukkan dokumen penawaran asli dan rekamannya kemudian
dimasukan kedalam 1 sampul
2. Lampiran surat penawaran
Jaminan Penawaran asli
Daftar kuantitas dan harga
(Surat kuasa,apabila ada)
(Surat Perjanjian Kemitraan/KSO,apabila ada)
Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan/Spesifikasi teknis
b. Jadwal Waktu Pelaksanaan, dalam bentuk Kurva S dan detail per
item
pekerjaan
c. Daftar Personil Inti
d. Jenis,Kapasitas,Komposisi, dan jumlah peralatan utama minimal
yang
dibutuhkan, disertai bukti kepemilikan/sewa
e. Bukti SPT Tahunan Terakhir dan bukti setor PPn/PPh 3 (tiga) bulan

terakhir atau dapat diganti dengan SKF (Surat Keterangan Fiskal)

-

f. (Bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan, apabila ada)
Formulir Rekafitulasi Perhitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri
(TKDN)
Dokumen Isian Kualifikasi
Dokumen Pra rencana K3 Kontrak

2. CV. ADIPURA KARYA
Pertanyaan:
Apakah bisa diundur batas waktu penutupan penawaran
Jawab :
Untuk batas waktu penutupan penawaran tidak bisa diundur sudah sesuai dengan jadwal yang
telah disepakati bersama yaitu pada hari Selasa Tanggal Dua Puluh September Dua Ribu
Sebelas (20-09-2011)

Demikian Berita Acara Aanwijzing ini dibuat dengan sebenarnya sesuai dengan Hasil
Penjelasan Pekerjaan / Dokumen Pengadaan dan termasuk Addendum Dokumen Lelang untuk dapat

dipergunakan sebagaimana mestinya