BA. LElang Gagal Talud Dwikora

POKJA I UNIT LAYANAN PENGADAAN

KABUPATEN INDRAGIRI HULU TA. 2014
BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL

PEMBUATAN TALUD BETON JALAN DWIKORA RENGAT SEPANJANG 400 M'

PEKERJAAN :

PEMBUATAN TALUD
SEPANJANG 400 M'

BETON

JALAN

DWIKORA

RENGAT

Nomor

Tanggal
Lampiran

: 26/BAHP/PK/Pokja I-ULP/KONSTR/PNSS/PU-SDA/VII/2014
: 3 juLI 2014
: 1 (satu) berkas

Pada hari ini, Kamis tanggal lima bulan Juli tahun dua ribu empat belas, kami yang bertanda tangan dibawah ini Pokja I Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Indragiri
Hulu Kegiatan PELAKSANAAN NORMALISASI SALURAN SUNGAI Tahun Anggaran 2014, berdasarkan Surat Keputusan Surat Keputusan Kepala Unit Pengadaan (ULP)
Barang Jasa Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu nomor : KPT02 Tahun 2014 Tentang Penempatan Personil Kelompok Kerja (Pokja) Unit Layanan Pengadaan (ULP)
Barang/Jasa Pemerintah Kabupaten Indagiri Hulu tanggal 5 Februari 2014, telah mengadakan rapat evaluasi penawaran penyedia barang/jasa untuk pekerjaan tersebut di
atas.
A. Evaluasi mengenai :
1,
2,
3,
4,
5,

Evaluasi Kualifikasi

Pembuktian Kualifikasi
Evaluasi Koreksi Aritmatik
Evaluasi Penawaran
Klarifikasi, Verifikasi dan Negosiasi Harga/Teknis

B. Kesimpulan hasil evaluasi/penelitian sebagai berikut :

No.
Urut

Nama Perusahaan

Harga Penawaran
Terkoreksi Termasuk
PPN (10%)
(Rp.)

Hasil Evaluasi

Adm.


Teknis

Harga

Hasil
Evaluasi
Kualifikas
i

Keterangan

Dukungan sewa dan invoice peralatan utama tidak sesuai, SKT
Operator excavator tidak sesuai LDP

1 CV. KENCANA MANDIRI

1,993,523,000.00

LULUS


GUGUR

2 PT. KARTIKA TEGUH KARYA

2,054,253,000.00

LULUS

GUGUR

3 CV. WAHANA TATA SURYA

2,099,266,000.00

GUGUR

-

Masa berlaku jaminan penawaran kurang dari LDP


4 CV. GHIA KONTRAKTOR

2,266,000,000.00

GUGUR

-

Masa berlaku jaminan penawaran kurang dari LDP

5 CV. INDRAGIRI JAYA

2,271,048,000.00

GUGUR

-

SKT operator excavator tidak sesuai LDP


6 CV. ARSYA KARYA

2,299,312,000.00

GUGUR

7 CV. ANDIK SURYA PRATAMA

2,300,000,000.00

GUGUR

Tidak ada jaminan penawaran

8 PT. TARIDA KARYA

2,398,314,000.00

GUGUR


Tidak ada jaminan penawaran

Penjelasan :
DPJ
: Dapat Dipertanggung Jawabkan
TDPJ
: Tidak Dapat Dipertanggung Jawabkan
MS
: Memenuhi Syarat
TMS
: Tidak Memenuhi Syarat

-

Tidak ada jaminan penawaran
Tidak ada Daftar harga dan kuantitas

- Perusahaan yang dievaluasi
- Memenuhi persyaratan

- Tidak memenuhi persyaratan

Demikian berita acara Pelelangan Gagal ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat dimaklumi.
Dievaluasi Oleh :
POKJA I Unit Layanan Pengadaan (ULP)
Kabupaten Indragiri Hulu
1, RISWI DIANTORO
Ketua

1. ……………………

2, ZUL ASRI, ST
Sekretaris

2. ……………………

3, ANSAR AFLY, S.Kep
Anggota

3. ……………………


4, RIDFANDRA, ST

Anggota
5, TAUFIK SP, ST
Anggota

4. ……………………

5. ……………………

= 7 Perusahaan
= 0 Perusahaan
= 7 Perusahaan