PENGUMUMAN SELEKSI SEDERHANA ULANG

PENGUMUMAN SELEKSI SEDERHANA ULANG
Nomor: 602.2/25-Konsult./POKJAULP/DPPKAD

Pokja ULP Kabupaten Ciamis akan melaksanakan Seleksi Sederhana Ulang dengan prakualifikasi
untuk paket pekerjaan sebagai berikut :
1. Paket Pekerjaan
a. Nama paket pekerjaan
b.
c.

Lingkup pekerjaan
Nilai total HPS

d.
e.
f.

Sumber pendanaan
Waktu Pelaksanaan
Lokasi Kegiatan


: PENGAWASAN PEMBANGUNAN GEDUNG DPPKAD KAB.
CIAMIS
: Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan
: Rp. 154.121.000,00,- (Seratus Lima Puluh Empat Juta Seratus
Dua Puluh Satu Ribu Rupiah)
: APBD Kabupaten Ciamis Tahun Anggaran 2014
: 180 (Seratus Delapan Puluh) hari kalender
: Jl. Drs. H. Soejoed, Depan Gedung DPPKAD Ciamis (Eks.
UPTD Pendapatan DPPKAD, Eks Gudang UPTD DPPKAD, Eks
UPTB KB, Eks Rumah Dinas Camat Ciamis)

2. Persyaratan Peserta
a. Memiliki ijin usaha: SBU bidang Layanan Jasa Inspeksi Teknis/Pengawasan Rekayasa sub
bidang
Jasa Enjiniring Fase Konstruksi dan Instalasi Bangunan (31001) / Jasa Pengawas Pekerjaan
Konstruksi Bangunan Gedung (RE201) Kualifikasi yang masih berlaku dan memenuhi
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku;
b. Memiliki TDP (Tanda Daftar Perusahaan);
c. Memiliki tenaga ahli yang sesuai dengan paket pekerjaan yang dilelangkan;
d. Identifikasi untuk usaha kecil;

e. Secara hukum mempunyai kapasitas untuk mengikatkan diri pada kontrak sesuai dengan
Akta Pendirian Perusahaan beserta Perubahan terakhir (jika ada), untuk Perseroan Terbatas
yang sudah diberitakan oleh Menteri Depkumham sesuai Undang – Undang Nomor 40
Tahun 2007;
f. Memperoleh paling kurang 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia Jasa Konsultan dalam
kurun waktu 4 (Empat) tahun terakhir baik dilingkungan pemerintah maupun swasta,
termasuk pengalaman subkontrak.
g. Telah terdaftar (registrasi) pada Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Provinsi
Jawa Barat.
3. Pendaftaran mengikuti pelelangan dilakukan secara online pada website LPSE Kabupaten
Ciamis http://lpse.ciamiskab.go.id bagi perusahaan yang telah memiliki User ID.
4. Pelaksanaan Prakualifikasi ;
a. Download Dokumen Prakualifikasi pada website LPSE http://lpse.ciamiskab.go.id
b. Upload Dokumen Prakualifikasi pada website LPSE http://lpse.ciamiskab.go.id
5. Kepada perusahaan yang belum memiliki User ID dapat melakukan registrasi untuk
mendapatkan User ID pada website LPSE http://lpse.ciamiskab.go.id, atau untuk informasi
registrasi dapat mengirim pesan ke alamat e-mail : info@lpse. ciamiskab.go.id.

Ciamis, 26 Mei 2014
Kelompok Kerja Unit Layanan Pengadaan

Pemerintah Kabupaten Ciamis