BA Perubahan jadwal Excavator

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KOTA MADIUN
Jl. Salak III No. 7A, Madiun (63131)
Tlp. (0351) 468876
BERITA ACARA PERUBAHAN JADWAL PENGADAAN BARANG / JASA
PELELANGAN UMUM PASCA KUALIFIKASI
Nomor : 050 / PAN / EXC /07/ 401.102 / 2012
Pada hari ini Rabu, tanggal Duapuluh Sembilan bulan Pebruari, tahun
Duaribu Duabelas, yang bertanda tangan di bawah ini:
1.
2.
3.
4.
5.

SUGENG HARIADI, ST
JOHAN ANDRIYANTO, A.Md.
SOH SUMARDI
EKO DJOKO SOENARSO, S.AP
ELISABETH ENY TK.


:
:
:
:
:

Ketua
Sekretaris
Anggota
Anggota
Anggota

Selaku Panitia Pengadaan Barang/Jasa Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota
Madiun, berdasarkan penetapan Surat Keputusan Kepala Dinas Kebersihan dan
Pertamanan Kota Madiun nomor : 188.55-401.102/ 31/2012, tanggal 13 Januari 2012,
mengadakan rapat Pengadaan Barang/Jasa :
Nama Kegiatan
Nama Pekerjaan
Sumber Dana


:
:
:

Sanitary Landfill (Sewa Excavator)
Sewa Alat Berat Hidroulik Excavator
APBD Kota Madiun Tahun Anggaran 2012

Dengan hasil sebagai berikut :
1. Rapat evaluasi diadakan tanggal 28 Pebruari 2012 di ruang rapat Dinas Kebersihan
dan Pertamanan Kota Madiun Jl. Salak III No. 7A, yang dihadiri oleh seluruh
Anggota Panitia
2. Panitia pengadaan Barang/Jasa Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Madiun
memandang perlu untuk menambah waktu kegiatan evaluasi dan klarifikasi
dokumen penawaran untuk pekerjaan Sewa Alat Berat Hidraoulik Excavator
3. Dengan adanya perubahan waktu evaluasi dokumen penawaran ini mengakibatkan
berubahnya jadwal pelelangan, perubahan jadwal sebagaimana dimaksud sebagai
berikut :
No.
Uraian

Semula
Diubah Menjadi
1.
Evaluasi Dokumen Penawaran
24 s/d 28 Pebruari 2012 24 Pebruari s/d 1 Maret 2012
2.
Pembuatan BA Hasil Pelelangan
28 Pebruari 2012
1 Maret 2012
3.
Penetapan Pemenang Lelang
29 Pebruari 2012
2 Maret 2012
4.
Pengumuman Pemenang Lelang
29 Pebruari 2012
2 Maret 2012
5.
Masa sanggah
1 s/d 7 Maret 2012

5 s/d 9 Maret 2012
6.
Penerbitan SPPBJ
8 Maret 2012
12 Maret 2012
Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.
Madiun, 29 Pebruari 2012
Ttd.
Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Madiun