stamet balikpapan pengumuman lelang umum dengan pascakualifikasi alat meteorologi

BADAN METEOROLOGI DAN GEOFISIKA

STASIUN METEOROLOGI KLAS II BALIKPAPAN
E –mail : meteorologi@sepingganairport.com

Jl. Marsma R.Iswahyudi No.361
Balikpapan 76115

Telp: (0542) 762360
Fax: (0542) 764054

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor: KU.103/02/B2/Msp-2011
Panitia Pengadaan Barang Non Kontruksi pada Stasiun Meteorologi Klas II Balikpapan akan
melaksanakan Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan pengadaan
barang sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan
Nilai total HPS
Sumber pendanaan


: Pengadaan Peralatan dan Mesin berupa Alat Meteorologi
: Rp. 992.250.000,-(Sembilan ratus sembilan puluh dua juta dua ratus
lima puluh ribu rupiah)
: DIPA Kantor Stasiun Meteorologi Kelas II Balikpapan Nomor :
0086/075-01.2.01/19//2011 tanggal 20 Desember 2010
Tahun Anggaran 2011

2. Persyaratan Peserta
Perusahaan yang memiliki kualifikasi di bidang Meteorologi
3. Pelaksanaan Pengadaan
Tempat dan alamat
: Stasiun Meteorologi Klas II Balikpapan
Jl. Marsma R Iswahyudi No. 361 Balikpapan
Website
: www. bmkg.go.id
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
No
a.
b.
c.


Kegiatan
Pendaftaran dan Pengambilan
Dokumen Pengadaan
Pemberian Penjelasan
Pemasukan Dokumen Penawaran

d.
e.

Pembukaan Dokumen Penawaran
Evaluasi Penawaran

f.
g.

Pengumuman Pemenang
Masa Sanggah

h.


Penerbitan SPPBJ

Hari/Tanggal
21 Maret 2011 s/d
29 Maret 2011
24 Maret 2011
25 Maret 2011 s/d
29 Maret 2011
30 Maret 2011
30 Maret 2011 s/d
31 Maret 2011
04 April 2011
04 April 2011 s/d
08 April 2011
11 April 2011

Waktu
11.00 Wita s/d 13.00 Wita
11.00 Wita s/d selesai

11.00 Wita s/d 13.00 Wita
11.00 Wita

5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas
dari direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil Dokumen
Pengadaan.
7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk softcopy di Panitia Pengadaan Barang Non
Kontruksi Stasiun Meteorologi Klas II Balikpapan.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Balikpapan, 21 Maret 2011
Panitia Pengadaan Barang Non Kontruksi
Stasiun Meteorologi Klas II Balikpapan