BA Penjelasan Peng ATK 2013

KEMENTERIAN KESEHATAN RI
DIREKTORAT JENDERAL BINA UPAYA KESEHATAN
RSUP Dr. HASAN SADIKIN BANDUNG
Jalan Pasteur No. 38 , Bandung 40161
Telepon : (022) 2034953, 2034954 (hunting)
Faksimile : (022) 2032216, 2032533, 2041980
e-mail : perjan_rshs@yahoo.com, dirum@rshs-bandung.co.cc
SMS hotline : 081220050547
Web site : rshs.or.id

BERITA ACARA PENJELASAN / AANWIJZING PELELANGAN SEDERHANA
DENGAN PASCA KUALIFIKASI
PENGADAAN ALAT TULIS KANTOR
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2013
Nomor : PL.01.02/PNBP-PDNM/059/I/2013

Pekerjaan

: Pengadaan Alat Tulis Kantor
RSUP Dr.Hasan Sadikin Bandung Tahun Anggaran 2013


Pada hari ini Selasa tanggal lima belas bulan Januari tahun dua ribu tiga belas pukul 13.00 s/d
15.00 WIB, Kami Kelompok Kerja IV (Barang Non Medis dan Inventaris,PNBP) RSUP Dr. Hasan
Sadikin Bandung, telah melaksanakan Rapat aanwijzing ( Penjelasan Pekerjaan ) Sebagai Berikut :
Nama Paket Pekerjaan
Lokasi
Nilai Total HPS
Sumber Dana

: Pengadaan Alat Tulis Kantor RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung Tahun
Anggaran 2013
: RSUP Dr. Hasan Sadikin Jalan Pasteur No. 38 Bandung
: Rp. 3.046.564.950,00
: PNBP Tahun Anggaran 2013

Telah melakukan penjelasan melalui website : http://www.lpse.jabarprov.go.id, untuk paket tersebut
diatas (hasil aanwijzing terlampir).
Demikian Berita Acara Aanwijzing ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.


Kelompok Kerja IV (Barang Non Medis dan Inventaris,PNBP)
RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung

Lampiran Berita Acara Penjelasan /Aanwijzing Pelelangan Sederhana dengan Pascakualifikasi
Pengadaan Alat Tulis Kantor RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung Tahun Anggaran 2013 Nomor :
PL.01.02/PNBP-PDNM/059/I/2013:
NO

Penanya

1

364591014
15 Jan 2013 13:09

2

364591014
15 Jan 2013 13:12


3

364591014
15 Jan 2013 13:14

Pertanyaan
Berapa masa berlaku penawaran dan
terhitung dari tanggal berapa sampai berpa
karena tertulis di LDP "Masa berlaku
penawaran selama 90b (Sembilan puluh)
hari kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran, yaitu dari tanggal 11
Januari 2013 s/d 17 Januari 2013
Jaminan Penawaran dikirimkan atau cukup
discan dan diupload bersamaan dengan
surat penawaran.
Upload dokumen penawaran dan kualifikasi
16 Januari 2013 13:00 sampai 21 Januari
2013 12:59 atau 16 Januari 2013 13:00
sampai 21 Januari 2013 23:59

2) spesifikasi teknis barang yang ditawarkan
berdasarkan contoh, brosur dan gambargambar; dan 4. identitas (jenis, tipe dan
merek) yang ditawarkan tercantum dengan
lengkap dan jelas (apabila dipersyaratkan
atau tidak); tks
Pengalaman memperoleh pekerjaan
sebagai penyedia. Pertanyaannya adalah,
"Apakah pekerjaan sebagai penyedia disini
dimaksudkan sebagai penyedia jenis barang
yang sama (ATK) ataukah bisa sebagai
penyedia barang dan jasa lainnya bisa
dijadikan sebagai pengalaman?

4

364637014
15 Jan 2013 13:16

5


364635014
15 Jan 2013 13:16

6

364591014
15 Jan 2013 13:17

Apakah perlu dilampirkan brosure2
barang yg ditawarkan, mengingat
untuk ATK tidak semuanya ada.

7

364637014
15 Jan 2013 13:20

golongan siup ny kecil atu besar pak, kalau
kecil boleh ikut kan pak


8

364772014
15 Jan 2013 13:20

9

364655014
15 Jan 2013 13:21

10

364637014
15 Jan 2013 13:23

Jawaban
364591014 15 Jan 2013 13:09 : Masa
berlaku penawaran selama 30 ( Tiga
puluh) hari kalender sejak batas akhir
pemasukan Dokumen Penawaran, yaitu

dari tanggal 17 Januari 2013 s/d 15
Pebruari 2013
364591014 15 Jan 2013 13:12 : Diupload
dan di serahkan pada saat pembuktian
kualifikasi
364591014 15 Jan 2013 13:14 : Sesuai
jadwal lelang

364637014 15 Jan 2013 13:16 :
spesifikasi teknis barang yang
ditawarkan tidak perlu contoh,
brosur dan gambar-gambar.

364635014 15 Jan 2013 13:16 :
Pengalaman bisa sebagai penyedia
barang dan jasa selain ATK.

364591014 15 Jan 2013 13:17 : Tidak
perlu dilampirkan brosure2 barang yg
ditawarkan.


364637014 15 Jan 2013 13:20 : SIUP
non kecil ,sesuai dokumen
364772014 15 Jan 2013 13:20 : Batas
untuk batas akhir pemasukan penawaran
akhir pemasukan penawaran tanggal 21
yg betul tgl 17 januari atau 21 januari
januari 2013
364655014 15 Jan 2013 13:21 : kertas
Spesifikasi No 54. kertas Printer 9 1/2 x 11 4 Printer 9 1/2 x 11 4 play NCR, warna
kertas putih, merah, hijau dan
ply tidak ada yang isi 1000 set/dus adanya
kuning/set, isi 1000 set/dus sesuai
isi 500 sheet/dus
dokumen
Jangka waktu perkerjaan nya berapa hari,
364637014 15 Jan 2013 13:23 :Sesuai
dan pengeriman nya sekaligus atau
dokumen , pengiriman secara bertahap


bertahap

11

364748014
15 Jan 2013 13:32

12

364637014
15 Jan 2013 13:34

13

364572014
15 Jan 2013 13:36

14

364572014

15 Jan 2013 13:40

15

364772014
15 Jan 2013 13:42

16

17

Selamat siang. 1.Pengumuman lelang NO
dan tgl brp?Krn yg tercantum hanya
pengumuman tp tdk ada no dan tgl
sebagainya. 2.Delivery barang apakah sekali
gus atau bertahap? Tolong dijelaskan .Tks.

364748014 15 Jan 2013 13:32 : 1.
Nomor: PL.01.02/PL.01.02/PNBPPDNM/037/I/2013 , tanggal 11
Januari 2013 , 2. Bertahap menjadi

tiga termin

Pak kalau glongan siup ny kecil, kalau
penglama ny diatas HPS boleh ikut gak pak
no urut tdk sesuai sperti dibawah no 9 tdk
dibri nomer,dari n0 32 anjlok ke no 36, no
84 anjlok ke 86 , 102,117,125,134
jaminan penawaran berapa persen dari HPS
dan jangka waktu berapa hari
4. identitas (jenis, tipe dan merek) yang
ditawarkan tercantum dengan lengkap dan
jelas (apabila dipersyaratkan atau tidak),
apakah perlu mencantumkan merk barang

364637014 15 Jan 2013 13:34 : Siup non
kecil

364780014
15 Jan 2013 13:53

Surat dukungan barang dari mana pa ? Dan
barang apa aja yg memerlukan surat
dukungan ?

364772014
15 Jan 2013 13:56

untuk kalimat ini maksudnya apa ya Masa
berlaku penawaran selama 30 ( Tiga puluh)
hari kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran, yaitu dari tanggal 17
Januari 2013 s/d 15 Pebruari 2013
sedangkan td dibilang batas akhir
pemasukan tanggal 21 januari

18

364656014
15 Jan 2013 13:58

19

364780014
15 Jan 2013 13:58

3 kali pengiriman

kualifikasi usaha sebaiknya untuk semua,
baik kecil maupun non kecil. yang penting
berkompeten dan didukung oleh
pengalaman mengerjakan. misalnya
kualifikasi usaha kami kecil tapi
berpengalaman pernah mengerjakan
project 5 M. mohon dipertimbangkan.
mksh
Bagaimana dengan perusahaan yg hanya
memiliki pengalaman dalam bidang
pengadaan tinta dan toner , apakah bisa
mengikuti lelang ini, karena selama ini
kualifikasi pengadaan ATK biasanya hanya

364572014 15 Jan 2013 13:36 : Total
barang 133 jenis
364572014 15 Jan 2013 13:40 : Sesuai
dalam dokumen
Harus mencantumkan merk barang
364780014 15 Jan 2013 13:53 : Surat
dukungan untuk item nomor : 15,
42,43,51-60,62-67,69-70,72-74,81,9295,97,100,102,142
364772014 15 Jan 2013 13:56 : Ralat
jawaban pertanyaan peserta dengan
akun 364591014 15 Jan 2013 13:09,
jawaban semula Masa berlaku
penawaran selama 30 ( Tiga puluh) hari
kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran, yaitu dari tanggal
17 Januari 2013 s/d 15 Pebruari 2013
menjadi tanggal Masa berlaku
penawaran selama 30 ( Tiga puluh) hari
kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran, yaitu dari tanggal
21 Januari 2013 s/d 19 Pebruari 2013

364656014 15 Jan 2013 13:58 : Non
kecil sesuai dokumen

364780014 15 Jan 2013 13:58 : Pagu
lelang di atas 2,5 miliar sehingga
kualifikasi perusahaan harus non kecil

perusahaan kecil .

20

364634014
15 Jan 2013 14:03

21

364634014
15 Jan 2013 14:05

22

364634014
15 Jan 2013 14:06

intruksi panitia: batas akhir pemasukan kan
tanggal 21, kok masa berlaku penawaran
dari tanggal 17 januari, maksudnya
bagaimana..??

mohon di perjelas, batas akhir pemasukan
tanggal 21 ko di batas penawaran mulai tgl
17..... yang bener yang mana..??
untuk surat dukungan dari mana..???
mengingat ini dengan keaslian atau original
barang. thanks mohon di perjelas

23

364634014
15 Jan 2013 14:07

untuk balpoint no 90. itu modelnya seperti
apa..?? bs di tunjukan contohnya..??

24

364634014
15 Jan 2013 14:08
364634014
15 Jan 2013 14:13

dalam jangka waktu 1 tahun berarti 3 kali
pengiriman begitu..??
mohon di buatkan berita acara penjelasan.
untuk hasil penjelasan sore ini. makasih

25

26

364780014
15 Jan 2013 14:18

27

364780014
15 Jan 2013 14:18

28

364780014
15 Jan 2013 14:19

kalau bisa surat dukungan dari
principal atau distributor panitia,
supaya menjamin keaslian barang
khususnya tinta toner yang suka di
campur dengan barang rekondisi.
mohon di pertimbangkan
kalau bisa surat dukungan dari
principal atau distributor panitia,
supaya menjamin keaslian barang
khususnya tinta toner yang suka di
campur dengan barang rekondisi.
mohon di pertimbangkan
karna setau saya kalau tidak memakain
surat dukungan biasanya toko2
dipinggir jalan yang notaben nya tidak
jelas bisa ikut menawarkan barang
dengan barang yg setengan asli. itu

364634014 15 Jan 2013 14:03 : Ralat
jawaban pertanyaan peserta dengan
akun 364591014 15 Jan 2013 13:09,
jawaban semula Masa berlaku
penawaran selama 30 ( Tiga puluh) hari
kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran, yaitu dari tanggal
17 Januari 2013 s/d 15 Pebruari 2013
menjadi tanggal Masa berlaku
penawaran selama 30 ( Tiga puluh) hari
kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran, yaitu dari tanggal
21 Januari 2013 s/d 19 Pebruari 2013

364634014 15 Jan 2013 14:06 : Surat
dukungan dari pabrikan ,distributor
atau principall
364634014 15 Jan 2013 14:07 : Contoh
bisa di lihat hari kamis tanggal 17
januari 2013 jam 11.00 s/d 12.00 wib,
Contoh bisa di lihat hari kamis tanggal
17 januari 2013 jam 11.00 s/d 12.00 wib
di Gudang Logistik RSHS
364634014 15 Jan 2013 14:08 : ya
364634014 15 Jan 2013 14:13 : ya

364780014 15 Jan 2013 14:18 :
Surat dukungan dari pabrikan
,distributor atau principall

364780014 15 Jan 2013 14:18 : Surat
dukungan dari pabrikan ,distributor atau
principall

364780014 15 Jan 2013 14:19 :Surat
dukungan dari pabrikan ,distributor atau
principall

yang di takutkan.
364572014 15 Jan 2013 14:28 : Nomor
yang dipergunakan dua duanya

29
pengiriman 3 X (BERTAHAP)
JADWALNYA BULAN APA SAJA
APA BISA DLM 1 BULAN TAPI 3x
KIRIM MHN PENEGASANNYA
BPK/IBU PANITIA DAN APA TIAP
PENGIRIMAN DARI SEKIAN
ITEMS BARANG DIBAGI 3 ?
TERIMAKASIH ATAS
JAWABANNYA.

30

364748014
15 Jan 2013 14:26

31

364572014
15 Jan 2013 14:46

kalau surat dukungan boleh salah satu
seperti tinta saja

32

364780014
15 Jan 2013 14:50

apakah refill harus pake surat dukungan
juga..?? mohon di perjelas..... apa refil
botolan..??

33

364572014
15 Jan 2013 14:58

jaminan penawaran samapai taangal 17
Januari 2013 apa betul ?????

34

364780014
15 Jan 2013 14:59

tolong di perjelas, surduk minimal
darimana..........

364748014 15 Jan 2013 14:26 :
Volume dan waktu pemesanan
sesuai kebutuhan RSHS.
Penyerahan barang paling lambat 10
(sepuluh ) hari kerja setelah tanggal
pemesanan
364572014 15 Jan 2013 14:46 : Surat
dukungan untuk item nomor : 15,
42,43,51-60,62-67,69-70,72-74,81,9295,97,100,102,142
64780014 15 Jan 2013 14:50 Surat
dukungan untuk item nomor : 15,
42,43,51-60,62-67,69-70,72-74,81,9295,97,100,102,142
364572014 15 Jan 2013 14:58 :Masa
berlaku jaminan penawaran selama 30 (
Tiga puluh) hari kalender sejak batas
akhir pemasukan Dokumen Penawaran,
yaitu dari tanggal 21 Januari 2013 s/d 19
Pebruari 2013
364780014 15 Jan 2013 14:59 : Surat
dukungan dari pabrikan ,distributor atau
principall