BA Penjelasan Trolley

KEMENTERIAN KESEHATAN RI
DIREKTORAT JENDERAL BINA UPAYA KESEHATAN
RSUP Dr. HASAN SADIKIN BANDUNG
Jalan Pasteur No. 38 , Bandung 40161
Telepon : (022) 2034953, 2034954 (hunting)
Faksimile : (022) 2032216, 2032533, 2041980
e-mail : perjan_rshs@yahoo.com, dirum@rshs-bandung.co.cc
SMS hotline : 081220050547
Web site : rshs.or.id

BERITA ACARA PENJELASAN / AANWIJZING
PELELANGAN SEDERHANA PASCA KUALIFIKASI
PENGADAAN TROLLEY LINEN UNTUK RAWAT INAP
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : PL.01.02/PNBP-PDNM/1132/XI/2012

Pekerjaan

: Pengadaan Trolley Linen Untuk Rawat Inap RSUP Dr.Hasan Sadikin
Bandung


Pada hari ini Selasa tanggal tiga belas bulan Nopember tahun dua ribu dua belas pukul 13.00
s/d 15.00 WIB, Kami Kelompok Kerja IV (Barang Non Medis dan Inventaris,PNBP) RSUP Dr.
Hasan Sadikin Bandung, telah melaksanakan Rapat aanwijzing ( Penjelasan Pekerjaan ) Sebagai
Berikut :
Nama Paket Pekerjaan

Lokasi
Nilai Total HPS
Sumber Dana

: Pengadaan Trolley Linen Untuk Rawat Inap RSUP. Dr. Hasan
Sadikin Bandung
: RSUP Dr. Hasan Sadikin Jalan Pasteur No. 38 Bandung
: Rp. 287.650.000,00 (Dua ratus delapan puluh tujuh juta enam
ratus lima puluh ribu rupiah)
: PNBP Tahun Anggaran 2012

Telah melakukan penjelasan melalui website : http://www.lpse.jabarprov.go.id, untuk paket
tersebut diatas (hasil aanwijzing terlampir).

Demikian Berita Acara Aanwijzing ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Kelompok Kerja IV (Barang Non Medis dan Inventaris,PNBP)
RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung

Lampiran Berita Acara Penjelasan /Aanwijzing Pelelangan Sederhana Dengan Pasca Kualifikasi
Pengadaan Trolley Linen Untuk Rawat Inap RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung Tahun Anggaran
2012 Nomor : PL.01.02/PNBP-PDNM/1132/XI/2012 :

NO

Penanya

Pertanyaan

Jawaban

1


357824014
13 Nov 2012 13:09

357824014 13 Nov 2012 13:09 : SIUP
pembidangan mekanikal

2

356984014
13 Nov 2012 13:11

3

357824014
13 Nov 2012 13:18

Selamat siang.Dalam persyatan siup yg
diminta
pengadaan
barang

logam.Sedangkan
siup
kami
perdagangan barang termasuk alat
kesehatan,apa kami bisa ikut.?KARENA
DI RS LAIN KAMI MENGERJAAN JG
TROLEY DIMASUKKAN KATEGORI ALAT
KESEHATAN,MOHON JAWABANNYA!TKS
Slmat siang ...pak panitia ? sub bidang
,siup di minta pengadaan barang dan
jasa/
pemasok
logam.sekarang
pertanyaan saya klau pemasok logam
itu tidak pernah ada. kami usulkan agar
panitia bisa di gantikan mejadi siup
mekanikal aja. terimakasih....
Mohon ditampilkan gambar kedua
macam troley yg diminta,, JAMINAN
PENAWARAN ASLI APAKAH CUkup

diuploaad saja.?atauharus dikirim?Tks

4

357824014
13 Nov 2012 14:24

5

356984014
13 Nov 2012 14:32

6

357824014
13 Nov 2012 14:49

7

357824014

13 Nov 2012 14:54

Untuk pembuktian pemakain ss 304
apakah perlu surat analisa lab? APAKH
DIPERLUKAN
SURAT
DUKUNGAN
PRODUSEN?TKS
mengenai jaminan penawaran ,apakah
bisa dri asuransi.
Kami mau menanyakan tender ini
apakah tidak masalah krn kontrak akhir
bulan dan pembayaran klau project
pemerintah sampai tgl 15 desember
2012?BAGAIMANA DENGAN TENDER
INI?PELAKSANAAN 25HR SMP AKHIR
DES 2012.ditunggu jawabannya.
Pak panitia gmn caranya menentukan
secara manual? BUKTI PEMAKAIAN
SS304 HARUS ADA DATA YG AKURAT

,2NANTI
BISA
TIDAK
OBJECTIF
PENILAIANNYA
,mohon
dipertimbangkan lagi,Tks.

356984014 13 Nov 2012 13:11 : SIUP
pembidangan mekanikal

1. akan ada tambahan dokumen gambar
trolley dalam addendum.
2. jaminan penawaran asli di upload
3. Berikut kami lampirkan gambar kedua
macam trolley yang dimaksud
357824014 13 Nov 2012 14:24 : Untuk
pembuktian pemakain ss 304, dibuktikan
secara manual pada saat pengiriman
barang. surat dukungan tidak diperlukan.

356984014 13 Nov 2012 14:32 : Sesuai
dokumen pengadaan
357824014 13 Nov 2012 14:49 : Sumber
dana yang dipakai adalah sumber dana
PNBP BLU yang tidak terikat oleh
pembayaran sampai batas waktu tanggal
15 Desember 2012

357824014 13 Nov 2012 14:54 : Untuk
pembuktian pemakaian ss 304 dibuktikan
dengan surat analisa dari lab atau surat
dukungan produsen yang menyatakan
bahwa produk tersebut menggunakan ss
304 dan pengujian secara manual