Ba. Lelang gagal Pustu Tapak Jaya

BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
Nomor : 02/Pokja.82/DINKES-KKM/VI-2014
Tanggal 09 Juni 2014
Kegiatan

: PEMBANGUNAN PUSKESMAS PEMBANTU TAPAK JAYA BULASAT ( DAK 2014 )

Pekerjaan / Paket

: PEMBANGUNAN PUSKESMAS PEMBANTU TAPAK JAYA BULASAT

Lokasi Pekerjaan

: DUSUN TAPAK JAYA DESA BULASAT KECAMATAN PAGAI SELATAN

Pada hari ini Selasa tanggal Sepuluh bulan Juni tahun Dua Ribu Empat Belas, Pokja Pengadaan Jasa Konstruksi ULP
Kabupaten Kepulauan Mentawai untuk Pekerjaan Pembangunan Puskesmas Pembantu Tapak Jaya, telah mengadakan Rapat
dengan hasil antara lain :
1.
2.


Pada saat dilakukan pembukaan dokumen penawaran,tidak ada penawaran yang masuk
Sesuai dengan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 70 tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan
Presiden Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, pasal 83 poin 1 huruf b. (Kelompok Kerja
ULP menyatakan Pelelangan/Pemilihan Langsung gagal apabila : Jumlah peserta yang memasukkan Dokumen
Penawaran untuk pengadaan Barang/Pekerjaan Konstruksi/Jasa Lainnya kurang dari 3 (tiga) Peserta, kecuali pada
Pelelangan Terbatas)

Dengan ini Pokja Pengadaan Jasa Konstruksi ULP Kabupaten Kepulauan Mentawai untuk Pekerjaan Pembangunan Puskesmas
Pembantu Tapak Jaya menyatakan PELELANGAN INI GAGAL.

Selanjutnya Panitia Pengadaan Barang Jasa akan melakukan Pelelangan Ulang dan membuat
jadwal pelelangan berikutnya.
Tuapejat, tanggal tersebut diatas
Demikian disampaikan, untuk menjadi perhatian

ttd
Pokja Pengadaan Jasa Konstruksi