LPSE Polda Sumatera Selatan BA LELANG GAGAL

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH SUMATERA SELATAN
BIRO SARANA DAN PRASARANA

BERITA ACARA LELANG GAGAL
PENGADAAN KAPOR POLRI (JAS HUJAN DINAS POLRI) POLDA SUMSEL TA.2016
Nomor : BA / 07 / V / 2016 / PBJ – RO SARPRAS

Pada hari ini Jum’at tanggal Tiga Belas bulan Mei tahun Dua Ribu Enam Belas (13-05-2016), kami pokja ULP
Pengadaan Kapor Polri (Jas Hujan Dinas Polri) Polda Sumsel Ta.2016, telah melaksanakan evaluasi dokumen
kualifikasi terhadap calon penyedia melalui website Lpse Polda sumsel (www.Lpse.Sumsel.Polri.go.id) terlampir :
Evaluasi administrasi :

NO

URAIAN

PT. KIZIA PERDANA KUSUMAH

-


1

2

3
ADA TDK ADA

1

SURAT PENAWARAN

X

2

DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA

X

3


DUKUNGAN BANK MINIMAL 10% DARI NILAI HPS

X

4

REKENING KORAN DARI BANK

X

6

SURAT PERJANJIAN KEMITRAAN/KSO

X

7

DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS :


X

A. METODE PELAKSANAAN

X

B. JADWAL WAKTU PELAKSANAAN

X

C. IDENTITAD (JENIS,TYPE, DAN MEREK)

X

D. LAYANAN PURNA JUAL

X

8


E. JENIS, KAPASITAS, KOMPOSISI, JUMLAH PERALATAN

X

F. SPESIFIKASI TEKNIS

X

G. DAFTAR PERSONIL

X

H. TENAGA TEKNIS/TERAMPIL

X

I. BAGIAN YANG SUBKONTRAKAN

X


DATA KUALIFIKASI

X

KETERANGAN
TMS = Tidak Memenuhi Syarat, MS = Memenuhi Syarat

TMS

KETERANGAN PT. KIZIA PERDANA KUSUMAH :
1. Tidak sesuai dengan Standar Dokumen Pengadaan SDP Bab III tentang Instruksi
Kepada Peserta (IKP) point D. Pemasukan dokumen penawaran pasal 21 penyampulan
dan penandaan sampul penawaran ayat 1 yaitu file penawaran yang disampaikan oleh
peserta terdiri dari 1 (satu) file penawaran sedangkan PT. KIZIA PERDANA KUSUMAH
40 file;

2.Surat.....

2


2. Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) PT. KIZIA PERDANA KUSUMAH adalah SIUP
BESAR dengan nilai modal dan kekayaan bersih perusahaan seluruhnya tidak termasuk
tanah, dan bangunan tempat usaha sebesar Rp.560.000.000,- (lima ratus enam puluh
juta rupiah) Tidak sesuai dengan ;
1). Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2008 tentang usaha mikro,
kecil dan menengah Bab IV Kriteria pasal 6 ayat 1, 2 yaitu kriteria usaha kecil
adalah sebagai berikut ;
a. Memiliki kekayaan bersih lebih dari Rp.50.000.000,- (lima puluh juta rupiah)
sampai dengan paling banyak Rp. 500.000.000,- (lima ratus juta rupiah) tidak
termasuk tanah dan bangunan tempat usaha; atau
b. Memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300.000.000,- (tiga ratus juta
rupiah) sampai dengan paling banyak Rp.2.500.000.000,- (dua milyar lima ratus
juta rupiah).
2). Perpres RI nomor 54 tahun 2010 tentang pengadaan barang/jasa pemerintah Bab
VIII Peran serta usaha kecil pasal 100 ayat 1,2,3 berbunyi nilai paket pekerjaan
pengadaan
barang/pekerjaan
konstruksi/jasa
lainnya

sampai
dengan
Rp.2.500.000.000,- (dua milyar lima ratus juta rupiah), diperuntukan bagi usaha
mikro dan usaha kecil serta koperasi kecil, kecuali untuk paket pekerjaan yang
menuntut kompetensi teknis yang tidak dapat dipenuhi oleh usaha mikro dan usaha
kecil serta koperasi kecil.

Demikian berita acara ini dibuat dengan sebenarnya sebagai dokumen pendukung dalam
proses pemilihan calon penyedia pada Pengadaan Kapor Polri (Jas Hujan Dinas Polri) Polda
Sumsel Ta.2016.

Pokja ULP Kapor Polda Sumsel
Biro Sarana dan Prasarana
Tahun Anggaran 2016

TTD.