Pengumuman Lelang Sedrhana Sarpras Kapoposang LU

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
DIREKTORAT JENDERAL KELAUTAN, PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL

BALAI KAWASAN KONSERVASI PERAIRAN NASIONAL
JL. YOS SUDARSO JURUSAN BOLOK, KEL. ALAK, KECAMATAN ALAK KOTA KUPANG - NTT
TELP / FAX : (0380) 890386 Email: bkkpn_kupang@yahoo.co.id

PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA DENGAN
PASCAKUALIFIKASI (LELANG ULANG)
Nomor: Peng. 76.4/BKKPN-POKJA/LU /VIII/2015
Pokja ULP Pengadaan Barang dan Jasa Balai Kawasan Konservasi Perairan Nasional Kupang
Dengan ini mengumumkan Lelang Ulang Pelelangan Sederhana dengan Pascakualifikasi (1
sampul) untuk paket pekerjaan pengadaan barang secara elektronik melalui LPSE Kementerian
Kelautan dan Perikanan (KKP) sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan : Pengadaan Sarana dan Prasarana Pendukung Percontohan
Pengelolaan Perikanan Berkelanjutan di TWP Kapoposang (lelang
Ulang)
Lingkup pekerjaan
: Balai Kawasan Konservasi Perairan Nasional (BKKPN) Kupang, Jl.
Yos Sudarso, Jurusan Bolok, Kelurahan Alak, Kecamatan Alak, ota

Kupang, Nusa Tenggara Timur
Nilai total HPS
: Rp. 549.999.690 (Lima Ratus Empat Puluh Sembilan Juta Sembilan
Ratus Sembilan Puluh Sembilan Ribu Enam Ratus Sembilan Puluh
Rupiah)
Sumber pendanaan
: PHLN World Bank (Coremap CTI) yang tercantum dalam DIPA
BKKPN Kupang Tahun Anggaran 2015
2. Persyaratan Peserta
Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia barang/jasa yang memenuhi persyaratan sesuai
yang tercantum dalam LPSE KKP, dengan terlebih dahulu melakukan registrasi pada Layanan
Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) KKP.
3. Pelaksanaan Pengadaan
Pengadaan barang/jasa dilaksanakan secara elektronik dengan mengakses aplikasi Sistem
Pengadaan Secara Elektronik (aplikasi SPSE) pada alamat situs LPSE: lpse.kkp.go.id
4. Jadwal PelaksanaanPengadaan
Jadwal dapat dilihat pada situs LPSE KKP.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Kupang, 20 Agustus 2015
TTD


POKJA BKKPN KUPANG