BA aanwijzing ALAT LAB 2012( Lelang Ulang)27 Agustus 2012

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG

TAHUN ANGGARAN 2012

Jl. Pasteur No. 25 – Bandung 40171

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN PENGADAAN ALAT LABORATORIUM (LELANG ULANG)
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : KU.03.11.94.08.12.5474

Pada hari ini, Senin tanggal dua puluh tujuh bulan Agustus tahun dua ribu dua belas, kami Panitia
Pengadaan Barang dan Jasa Balai Besar POM di Bandung tahun Anggaran 2012 yang dibentuk
berdasarkan SK. Kuasa Pengguna Anggaran Balai Besar POM di Bandung Nomor:
HK.04.01.94.01.12.0042 Tanggal 3 Januari 2012, telah mengadakan Acara Penjelasan Pekerjaan
Lelang secara elektronik melalui website http://www.lpse.pom.go.id dengan paket sebagai berikut :
Nama Paket Pekerjaan
Lokasi


: Pengadaan Alat Laboratorium (LELANG ULANG)
: Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Bandung, Jalan Pasteur No.25
Bandung

Hal-hal yang perlu diperhatikan peserta:
1. Barang yang jaminan keasliannya bisa dari penyedia yaitu : - stopwatch - Showcase - Freezer

- Thermohygrometer - Anemometer - Barometer – Refrigerator
2. Panitia meralat spesifikasi teknis
1. Thermocouple (Alat nomor 50), sbb:

a)
b)
c)
d)
e)
f)
-

Diplay: LCD

Input Type: Type K
Temperature Range : minimum -100 s.d. 500oC
Resolusi : + 0,1oC
Accuracy : + 0,5 oC
Accessories :
Pipe Angle : Straight
Thermocouple Type : Chromer – Alumel
Length : + 100 mm
Cable Type : TC Silicon Rubber
Cable Length : minimum 2,5 m
Plug : ASP
Response Time : < 3 Second

1

2. Anemometer (Alat nomor 4)
Air Temperature Range : Dari -20 to 80oC menjadi -20 to 60 oC

Pertanyaan peserta dan jawaban panitia selengkapnya dapat dilihat pada lampiran.
Demikian Berita Acara Penjelasan Pekerjaan Lelang ini dibuat dengan sebenarnya dan ditandatangani

oleh Panitia Pengadaan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA TAHUN ANGGARAN 2012
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG

2

LAMPIRAN BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN
PENGADAAN ALAT LABORATORIUM (LELANG ULANG)
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : KU.03.11.94.08.12.5474
Tanggal 27 Agustus 2012
Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang
Nama Paket: PENGADAAN ALAT LABORATORIUM (LELANG ULANG) BBPOM DI
BANDUNG TAHUN 2012
Pertanyaan Peserta

Dokumen


Bab

Uraian
Cepat sekali proses tender ini... apakah Surat
Dukungan dn Jaminan Penawaran BOLEH
menggunakan yang LAMA...
Di mohonkan agar Jaminan Penawaran di Upload
saja tidak dikirim.. nanti saja ketika klarifikasi

Pengirim

Di mohonkan agar batas pengiriman via jasa
pengiriman Jaminan Penawaran dimaksimalkan
sampai di tangan panitia tanggal 1 September
Sebelumnya selamat lebaran mohon maaf lahir dan
batin bagi bpk dan Ibu Panitia. 1. Kami mohon
agar surat dukungan yang laama masih boleh
dipergunakan karena waktunya sudah mendesak. 2.
Dihalaman 10 Rks point J no 4 tercantum Jaminan
Keaslian barang dari agen/distributor untuk semua

barang . Kami mohon agar surat jaminan tersebut
cukup dari kami selaku penyedia karena bila semua
dari agen atau distributor maka untuk alat yang
harganya hanya tidak terlalu mahal (+/- 8 jtan) dan
quantitasnya sedikit seperti magnehelic
,Stopwatch,show case dll kami kesulitan meminta
surat dari agen/distributornya, kecuali untuk alat
yang bertanda *# dan centang tidak masalah bila
jaminan keaslian barang harus dari agen atau
disrtibutornya. Dan lagi surat jaminan tersebut
kami buat diatas matrrai yang bisa dipertanggung
jawabkan secara hukum 3. Untuk spesifikasi no. 50
thermocouple mohon diperjelas spesifikasinya
sangat kabur . terima kasih
Kalo pelaksanaanya 90 hari, lalu apa tindakan

11576191
27 Aug 2012 10:16

3


11575191
27 Aug 2012 10:07
11576191
27 Aug 2012 10:12

11482191
27 Aug 2012 10:20

11576191

Dokumen
Pengadaan
Secara
Elektronik
Nomor :
KU.03.11.9
4.08.12.54
03 Tanggal
: 14

AGUSTUS
2012

BAB II.
PENGU
MUMA
N
PELEL
ANGA
N
UMUM
DENG
AN
PASCA
KUALI
FIKASI

panitia kalo ada barang yang indent 3 bulan...
Tender nya 10 M, sangat memberatkan penyedia
kalo pembayaran dibayar nya nanti kalo sudah

selesai 100%. apa tidak ada Uang Muka or
Terminjn yang dibayar sesuai volume pekerjaan
yang telah dilaksanakan ?
Sistem ambang batas ini berlaku ketika proses apa,
karena tender ini sistem gugur ?

27 Aug 2012 10:23

Para penyedia pasti sdh tau permintaan panitia
karena ini tender ulang ke 4 JADI mohon agar
berita acara penjelasan serta addendum dapat
dikeluarkan hari ini juga untuk mempercepat
proses kerja kami.. terima kasih
apakah jadwal pemasukan penawaran bisa
dimaksimalkan menjadi 21.59

11574191
27 Aug 2012 10:31

11576191

27 Aug 2012 10:26

11576191
27 Aug 2012 10:27

11575191
27 Aug 2012 10:32

1) Peserta harus memiliki surat izin untuk
11542191
menjalankan kegiatan/usaha perdagangan alat
27 Aug 2012 10:49
laboratorium (SIUP non kecil), Tanda Daftar
Perusahaan (TDP), Surat Keterangan Domisili dari
instansi pemerintah daerah, Akte pendirian
perusahaan dan perubahan yang terakhir; Oleh
karena peralatan yang diminta merupakan
peralatan Mekanikal dan Elektrikal, kami
mengusulkan agar SIUP Non Kecil tersebut
diperluas Kualifikasinya menjadi : Peralatan

Laboratorium/Alat Mekanikal/ Elektrikal.
Demikian, Terima kasih
berapa lama berlaku'nya jaminan penawaran..??

11643191
27 Aug 2012 10:59

kepada panitia yth. sekali lagi kami mohon agar
11482191
surat jaminan keaslian barang dari agen dan
27 Aug 2012 10:59
distributor hanya untuk barang yang bertanda#*dan
centang saja, sedang untuk barang yang lainnya
pernyataan jaminan keaslian barangnya dari
penyedia,karena untuk barang lainnya harganya
murah dan quantitasnya tidak banyak (magnehelic
dan stopwatch harganya berkisar 1 jtan permintaan
cuma 2/3 unit) dan merupakan barang umum
dipasaran,begitu kami minta suratnya penjual atau
distributornya ada yang jawabnya emng mau ambil

berapa unit? atau nanti saja pak setelah beli dikasih
suratnya. jadi kami mohon usul kami bisa diterrima
dan lagi surat pernyataan tersebut kami buat diatas
matrai yang bisa dipertanggung jawabkan secara
hukum. terima kasih

4

Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen Bab
Uraian
11575191 Cepat sekali proses tender ini... apakah
Surat Dukungan dn Jaminan Penawaran BOLEH
menggunakan yang LAMA... jawaban : Untuk
surat dukungan boleh menggunakan yang lama,
namun untuk Jaminan Penawaran harus
menggunakan yang baru sesuai dengan dokumen
pengadaan
11576191 Di mohonkan agar Jaminan Penawaran
di Upload saja tidak dikirim.. nanti saja ketika
klarifikasi Jawab : Harus dikirim, sesuai dengan
dokumen pengadaan ini

Pengirim
2012 PENGADAAN
ALAT
LABORATORIUM
bandung
27 Aug 2012 10:10

2012 PENGADAAN
ALAT
LABORATORIUM
bandung
27 Aug 2012 10:14
11576191 Di mohonkan agar batas pengiriman via 2012 jasa pengiriman Jaminan Penawaran
PENGADAAN
dimaksimalkan sampai di tangan panitia tanggal 1 ALAT
September JAWAB : sesuai jadwal pengadaan,
LABORATORIUM
Jaminan Penawaran paling lambat diterima oleh
bandung
panitia tanggal 31 Agustus pukul 12.01 WIB
27 Aug 2012 10:19
11576191 Kalo pelaksanaanya 90 hari, lalu apa
2012 tindakan panitia kalo ada barang yang indent 3
PENGADAAN
bulan... Jawab : waktu pelaksanaan 90 hari, jika
ALAT
ada keterlambatan akan ditindaklanjuti sesuai
LABORATORIUM
dengan Perpres 54 thn 2010
bandung
27 Aug 2012 10:31
11576191 Tender nya 10 M, sangat memberatkan 2012 penyedia kalo pembayaran dibayar nya nanti kalo PENGADAAN
sudah selesai 100%. apa tidak ada Uang Muka or ALAT
Terminjn yang dibayar sesuai volume pekerjaan
LABORATORIUM
yang telah dilaksanakan ? Jawab : tidak ada uang bandung
muka dan pembayaran tidak dilakukan secara
27 Aug 2012 10:33
termin
11576191 Sistem ambang batas ini berlaku ketika 2012 proses apa, karena tender ini sistem gugur ? jawab : PENGADAAN
sistem ambang batas berlaku ketika panitia
ALAT
melakukan proses evaluasi teknis
LABORATORIUM
bandung
27 Aug 2012 10:35
11574191 Para penyedia pasti sdh tau permintaan 2012 panitia karena ini tender ulang ke 4 JADI mohon PENGADAAN
agar berita acara penjelasan serta addendum dapat ALAT
dikeluarkan hari ini juga untuk mempercepat
LABORATORIUM
proses kerja kami.. terima kasih Jawab : YA
bandung
5

27 Aug 2012 10:36
11575191 apakah jadwal pemasukan penawaran
2012 bisa dimaksimalkan menjadi 21.59 Jawab harus
PENGADAAN
sesuai dengan jadwal yang telah kami tentukan
ALAT
LABORATORIUM
bandung
27 Aug 2012 10:38
11542191 1) Peserta harus memiliki surat izin
2012 untuk menjalankan kegiatan/usaha perdagangan
PENGADAAN
alat laboratorium (SIUP non kecil), Tanda Daftar ALAT
Perusahaan (TDP), Surat Keterangan Domisili dari LABORATORIUM
instansi pemerintah daerah, Akte pendirian
bandung
perusahaan dan perubahan yang terakhir; Oleh
27 Aug 2012 10:53
karena peralatan yang diminta merupakan
peralatan Mekanikal dan Elektrikal, kami
mengusulkan agar SIUP Non Kecil tersebut
diperluas Kualifikasinya menjadi : Peralatan
Laboratorium/Alat Mekanikal/ Elektrikal.
Demikian, Terima kasih Jawaban : harus sesuai
dengan dokumen pengadaan bab V poin B.1
11643191 berapa lama berlaku'nya jaminan
2012 penawaran..?? Jawaban : Jaminan Penawaran
PENGADAAN
berlaku 45 hari kalender
ALAT
LABORATORIUM
bandung
27 Aug 2012 11:00
11482191 kepada panitia yth. sekali lagi kami
2012 mohon agar surat jaminan keaslian barang dari
PENGADAAN
agen dan distributor hanya untuk barang yang
ALAT
bertanda#*dan centang saja, sedang untuk barang LABORATORIUM
yang lainnya pernyataan jaminan keaslian
bandung
barangnya dari penyedia,karena untuk barang
27 Aug 2012 11:08
lainnya harganya murah dan quantitasnya tidak
banyak (magnehelic dan stopwatch harganya
berkisar 1 jtan permintaan cuma 2/3 unit) dan
merupakan barang umum dipasaran,begitu kami
minta suratnya penjual atau distributornya ada
yang jawabnya emng mau ambil berapa unit? atau
nanti saja pak setelah beli dikasih suratnya. jadi
kami mohon usul kami bisa diterrima dan lagi surat
pernyataan tersebut kami buat diatas matrai yang
bisa dipertanggung jawabkan secara hukum. terima
kasih Jawab : Barang yang jaminan keasliannya
bisa dari penyedia yaitu : - stopwatch - Showcase Freezer - Thermohygrometer - Anemometer Barometer - Refrigerator
11482191 Sebelumnya selamat lebaran mohon
2012 6

maaf lahir dan batin bagi bpk dan Ibu Panitia. 1.
Kami mohon agar surat dukungan yang laama
masih boleh dipergunakan karena waktunya sudah
mendesak Jawaban : Lihat jawaban sebelumnya 2.
Dihalaman 10 Rks point J no 4 tercantum Jaminan
Keaslian barang dari agen/distributor untuk semua
barang . Kami mohon agar surat jaminan tersebut
cukup dari kami selaku penyedia karena bila semua
dari agen atau distributor maka untuk alat yang
harganya hanya tidak terlalu mahal (+/- 8 jtan) dan
quantitasnya sedikit seperti magnehelic
,Stopwatch,show case dll kami kesulitan meminta
surat dari agen/distributornya, kecuali untuk alat
yang bertanda *# dan centang tidak masalah bila
jaminan keaslian barang harus dari agen atau
disrtibutornya. Dan lagi surat jaminan tersebut
kami buat diatas matrrai yang bisa dipertanggung
jawabkan secara hukum Jawaban: Lihat jawaban
sebelumnya 3. Untuk spesifikasi no. 50
thermocouple mohon diperjelas spesifikasinya
sangat kabur . terima kasih Jawaban : Spesifikasi
Thermocouple lebih jelas, sebagai berikut: 1.
Diplay: LCD 2. Input Type: Type K 3.
Temperature Range : minimum -100 s.d. 500oC 4.
Resolusi : + 0,1oC 5. Accuracy : + 0,5 oC 6.
Accessories : - Pipe Angle : Straight Thermocouple Type : Chromer – Alumel - Length :
+100 mm - Cable Type : TC Silicon Rubber Cable Length : minimum 2,5 m - Plug : ASP Response Time : < 3 Second
Peserta (penyedia barang/jasa)
Panitia/Pokja ULP
PPK

7

PENGADAAN
ALAT
LABORATORIUM
bandung
27 Aug 2012 11:27