BA. Aanwijziing Jaringan Kelurahan

PEMERI NTAH KOTA BEKASI

SEKRETARI AT DAERAH
PANI TI A PENGADAAN BARANG/ JASA
TAHUN 2012
Sekretariat : Jl. A. Yani No. 1 Bekasi

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (AANWYJZING)
PENYEDIA BARANG/JASA DI LINGKUNGAN
BAGIAN TELEMATIKA SETDA KOTA BEKASI
Nomor: 602.1/02 - PAN/ JARKEL /IV/2012
Pada hari ini Jum’at, tanggal Dua puluh bulan April tahun Dua ribu dua belas, melalui website
http://lpse.bekasikota.go.id, telah dilakukan :
“PENJELASAN PEKERJAAN (AANWYJZING)
PEKERJAAN PELAKSANAAN JARINGAN ONLINE KELURAHAN
KEGIATAN PELAKSANAAN JARINGAN ONLINE KELURAHAN
TAHUN ANGGARAN 2012
DI BAGIAN TELEMATIKA SETDA KOTA BEKASI”
Dengan rincian sebagai berikut :
(1). Acara


Aanwyjzing

(penjelasan

pekerjaan)

dilakukan

secara

Online

melalui

website

http://lpse.bekasikota.go.id oleh para peserta pengadaan dan Panitia Pengadaan pada Bagian
Telematika Setda Kota Bekasi, dimulai Jam 10.00 WIB sampai dengan 11.30 WIB.
(2). Rincian pertanyaan peserta dan jawaban Panitia Pengadaan Barang/Jasa terlampir:


Panitia Pengadaan Barang / Jasa
Bagian Telematika Setda Kota Bekasi
TTD

Lampiran Berita Acara Anwijzing (Penjelasan Pekerjaan)
Nomor : 602.1/02 - PAN/JARKEL/IV/2012
Tanggal : 20 April 2012
Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang

Nama Paket : Pelaksanaan Jaringan Online Kelurahan
Sisa Waktu : 0 hari / 0 jam / 0 menit
Pertanyaan Peserta
Dokumen
Bab

Uraian

Pengirim

Panitia yth,,untuk jaminan penawaran ditujukan kemana?


531359
20 Apr 2012 10:26

Panitia yth,,Berapa lama proses I nstalasi yang dibutuhkan dalam
pekerjaan jaringan online kelurahan ini??

531359
20 Apr 2012 10:29

Penjelasan Panitia/ Pokja ULP
Dokumen Bab

Uraian

Pengirim

Kepada Peserta dengan No I D 531359 : Jaminan
Penawaran ditujukan kepada Panitia Pengadaan
Barang/ Jasa pada Bagian Telematika Setda Kota

Bekasi. Terima kasih.

Panitia Peng. Barang/ Jasa Keg. Belanja Lsg Urusan
Setda APBD Kota Bekasi TA.2012
20 Apr 2012 10:31

Kepada Peserta dengan No. I D 531359 : Untuk
Panitia Peng. Barang/ Jasa Keg. Belanja Lsg Urusan
proses instalasi ke seluruh jaringan maksimum
Setda APBD Kota Bekasi TA.2012
selama 3 (tiga) minggu dimulai dari penanda20 Apr 2012 10:41
tanganan kontrak. Sedangkan masa layanan jaringan
selama 210 (dua ratus sepuluh) hari kalender.
Peserta (penyedia barang/ jasa)

Panitia/ Pokja ULP

PPK

Panitia Pengadaan Barang / Jasa

Bagian Telematika Setda Kota Bekasi
TTD