persi ulp Pengumuman konsultan ciptakarya (Koran) ralat AKHIR APBD

ULP DINAS PEKERJAAN UMUM PROVINSI JAMBI
KELOMPOK KERJA JASA KONSULTANSI BIDANG CIPTA KARYA
Jalan H. Agus Salim No. 2 Kota Baru Jambi

PENGUMUMAN PRAKUALIFIKASI SELEKSI UMUM
No. 01/UM/ULP-Pokja/ Kslt/DPU-CK/2011
Kelompok Kerja (Pokja) Jasa Konsultansi Bidang Cipta Karya ULP Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Jambi, beralamat di
Jl. H. Agus Salim No.02 Kota Baru Jambi, Mengundang Penyedia Jasa Konsultansi untuk mengikuti Pelelangan Seleksi Umum
Metode Prakualifikasi, dengan Sumber Dana APBD Provinsi Jambi Tahun Anggaran 2011 dengan kegiatan sebagai berikut :
No.

Nama Paket Pekerjaan

Gedung

Inspektorat

Nilai Total HPS (Rp)

1


Perencanaaan
(200 M2)

Prov.

Jambi

2

FS Pembangunan Jembatan Gantung dan Pradesign

3

DED Jembatan Gantung, Jamb. Besar dan Lanscape
(Revitalisasi Kawasan Kota Seberang)

Bidang dan SubBidang/Layanan dan
Sub-Layanan

225.000.000


Sipil ( 12000)
- Jasa Nasehat/Pra-Disain dan
Disain Enjiniring Bangunan
(12001)

750.000.000

Sipil ( 12000)
- Jasa Nasehat/Pra-Disain dan
Disain Enjiniring Pekerjaan\
Teknik Sipil Transportasi
(12003)

1.000.000.000

Arsitektural ( 11000)
- Jasa Arsitektur Lanscape
(11002)
Sipil ( 12000)

- Jasa Nasehat/Pra-Disain dan
Disain Enjiniring Bangunan
(12001)
- Jasa Nasehat/Pra-Disain dan
Disain Enjiniring Pekerjaan\
Teknik Sipil Transportasi
(12003)

1. Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Kualifikasi
-

Hari
Tanggal
Pukul
Tempat
Alamat

: Senin s/d Jumat
: 14 Maret 2011 s.d. 24 Maret 2011
: 09.00 WIB s/d 14.00 WIB Hari Kerja, (Kecuali Hari Jumat – s.d- Pukul 11.00 WIB)

: Sekretariat Pokja Bidang Cipta Karya
: Jalan Haji Agus Salim No. 02 Kota Baru Jambi

2. Persyaratan Peserta :
Bagi Penyedia Jasa yang berminat dapat mendaftar ke alamat tersebut diatas dengan persyaratan memiliki sertifikat Badan
Usaha (SBU) dan Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) yang masih berlaku.
3. Pendaftar dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari direktur utama/pimpinan perusahan/kepala cabang dan kartu
pengenal
4. Untuk hal-hal yang belum jelas dapat ditanyakan kepada pokja pengadaan
Jambi,
14 Maret 2011
Pokja Jasa Konsultasi
Bidang Cipta Karya
ULP Dinas Pekerjaan Umum