20110413 PASCAKUALIFIKASI BARANG DISNAKERTRANS PROV KALBAR

PENGUMUMAN PELELANGAN
Nomor: 15/NT-PAN-P2MKT/IV/2011

Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah DIPA P2MKT Dinas Tenaga Kerja dan
Transmigrasi Provinsi Kalimantan Barat Tahun Anggaran 2011 akan melaksanakan Pengadaan
Barang dan Jasa dengan Metode Pasca Kualifikasi untuk paket pekerjaan :

1. ANGKUTAN BERAS SEBANYAK 548.250 KG UNTUK LOKASI UPT SE KALIMANTAN BARAT
Harga Perkiraan Sendiri

: Rp. 1.363.954.000,00

Sumber Dana

: APBN DIPA P2MKT T.A 2011

Sertipikat Bidang Usaha

: 1. Asosiasi KADIN

Bidang /Sub Bidang


:

- Jasa Bidang Transportasi (Angkutan Barang Darat,
Angkutan Barang Laut)

Sertipikat Bidang Usaha

: 2. Asosiasi ARDIN

Bidang / Sub Bidang

:

- Pengepakan, Pengangkutan, Pengurusan dan
Peyampaian Barang Darat, Laut dan Udara.

Kualifikasi

: KECIL


2. Pendafatar dan Pengambilan
Dokumen Pelelangan

: Tanggal 13 s/d 21 April 2011.

PukuI

: 09.00 s/d 11.30 wib, setiap hari kerja terkecuali hari
Jum'at s/d pukul 10.30 wib.

Tempat

: Kantor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi
Kalimantan Barat.
Jalan A. Yani Nomor: 6.A Pontianak

3. Persyaratan Pendaftaran

:


1. Menyerahkan Foto Copy Sertipikat Bidang Usaha (SBU) yang masih berlaku
2. Menyerahkan Foto Copy Kartu Tanda Anggota Asosiasi yang masih berlaku
3. Menyerahkan Foto Copy Akte Pendirian Perusahaan serta Perubahan Terahir bila ada.
4. Apabila pendaftaran menggunakan Kuasa, Surat Kuasa tersebut ditandatangani oleh
Direktur/Wakil Direktur dan bermaterai Rp. 6.000,00 serta menyerahkan Foto Copy KTP
yang bersangkutan.
5. Asli persyaratan tersebut diatas diperlihatkan pada saat pendaftaran.
Demikian untuk diketahui dan menjadi maklum.
Pontianak, 13 April 2011
PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH
DINAS NAKERTRANS PROVINSI KALBAR TAHUN
ANGGARAN 2011

ttd
KETUA