ADENDA TENDER FISIK NON EPROC 2012

ADENDUM DOKUMEN PELELANGAN (NON EPROC)
Pada hari ini Rabu tanggal Sebelas bulan Juli tahun dua ribu dua belas, setelah melaksanakan Acara Penjelasan, kami yang bertandatangan di bawah ini
mengadakan Adendum terhadap semua Dokumen Pengadaan dengan perobahan sebagai berikut :
SEMULA
1. BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN

Huruf H. Jaminan Penawaran
1. Besarnya Jaminan Penawaran adalah : Rp.

DIRUBAH MENJADI
1. BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN

( Terbilang).

Huruf H. Jaminan Penawaran
1. Besarnya Jaminan Penawaran adalah : Rp.

( Terbilang).

2. Masa berlakunya jaminan penawaran 30 (tiga puluh) hari kalender.
3. Jaminan Penawaran dicairkan dan disetorkan pada Kas Daerah Kabupaten Tapanuli

Selatan
2. BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN

Huruf E. Dokumen Penawaran
1. Daftar Personil Inti yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan :
1. Project Manager 1 orang
2. Site Manager 2 orang
3. Pelaksana Sipil 5 orang
4. Administrasi/Keuangan 1 orang
5. Logistik 1 orang
Masing-masing minimal mempunyai pengalaman kerja 5 tahun

2. BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN

Huruf E. Dokumen Penawaran
1. Daftar Personil Inti yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan :
Disesuaikan dengan personil yang terdaftar pada perusahaan dan kebutuhan
di lapangan.

Demikian Adendum ini diperbuat untuk dapat dimaklumi dan dipedomani sebagaimana mestinya.


Padangsidimpuan, Tgl tersebut di atas
DTO
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PEKERJAAN
UMUM DAERAH KABUPATEN TAPANULI SELATAN
TAHUN ANGGARAN 2012