LPSE Politeknik Negeri Lampung Pengumuman Barang

PENGUMUMAN PELELANGAN
Nomor: 01.01/02/ULP-B/III/2011

Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah melalui Unit Layanan Pengadaan (ULP) akan melaksanakan Pelelangan
Umum dan Pelelangan Sederhana dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan pengadaan barang sebagai
berikut:
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan

: (terlampir)

Lingkup pekerjaan

: (terlampir)

Nilai total HPS

: (terlampir)

Sumber pendanaan


: APBD Kabupaten Lampung Tengah Tahun Anggaran 2011

2. Persyaratan Peserta
-

Memiliki ijin usaha perdagangan sesuai jenis barang yang dibutuhkan

-

Memiliki klasifikasi dan kualifikasi yang dibutuhkan

3. Pelaksanaan Pengadaan
Tempat dan alamat

: Sekretariat Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kab. Lampung Tengah
Jl. Raya Padang Ratu No. 01 Gunung Sugih

4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
a) Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Pengadaan : Senin s.d. Selasa, 07 s.d. 15 Maret 2011
b) Pemberian Penjelasan


: Jumat, 11 Maret 2011 s.d. selesai

c) Pemasukan Dokumen Penawaran

: Senin s.d. Rabu, 14 s.d. 16 Maret 2011

d) Pembukaan Dokumen Penawaran : Rabu, 16 Maret 2011 Pkl. 10.00 WIB
e) Evaluasi Penawaran

: Rabu s.d. Jumat, 16 s.d. 18 Maret 2011

f)

: Selasa, 22 Maret 2011

Pengumuman Pemenang

g) Masa Sanggah


: Rabu s.d. Selasa, 23 s.d. 29 Maret 2011

h) Penerbitan SPPBJ

: Rabu, 30 Maret 2011

5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari
direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil Dokumen
Pengadaan.
7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan atau softcopy.

Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

Gunung Sugih, 07 Maret 2011

Dto.
Kepala ULP